Liburan Santai ala Anak Pantai di Pulau Macan

Liburan ke Kepulauan Seribu rasanya pas untuk melepaskan penat setelah bekerja berhari - hari dan juga bisa menjadi alternatif liburan untuk kamu yang menginginkan liburan tak jauh dari Jakarta. Nah, buat kamu yang belum memiliki rencana mau berlibur kemana maka tak ada salahnya jika memilih ... Kepulauan Seribu sebagai tujuan berlibur kamu kali ini. Salah satu pulau yang bisa kamu kunjungi adalah Pulau Macan. Pulau Macan ini merupakan salah satu pulau yang berkonsep Eco Resorts Village di Pulau Seribu. Atmosfir natural di dalam Pulau Macan akan membuat kamu serasa berada di lingkungan

Read More

Bukit Kedung Buweng Imogiri, Lokasi yang Pas Untuk Santai Saat Sore Menjelang

Berbicara mengenai dunia wisata di Tanah Air Indonesia memang tak akan ada habisnya, pasalnya di Indonesia terdapat banyak sekali destinasi wisata yang bisa dijadikan sebagai alternatif tempat berlibur saat akhir pekan tiba. Salah satu kota yang sudah cukup terkenal dengan obyek wisata nya adalah ... kawasan Imogiri terdapat destinasi wisata alam yang tak kalah indahnya dengan tepat - tempat wisata lainnya yang ada di Yogyakarta seperti salah satunya adalah Bukit Bego. Bukit yang lokasinya berada di Desa Wukirsari ini merupakan area tebing bekas penambangan batu yang berada di ketinggian bukit

Read More

Curug Bengkok Leuwi Hejo, Biru dan Jernih Air nya Sungguh Menenangkan Pikiran dan Jiwa

Untuk lokasi wisata yang dipilih pun adalah tempat - tempat yang bernuansa asri. Kalau begitu kamu bisa menjadikan Bogor sebagai lokasi tujuan liburan kamu kali ini. Selain menyuguhkan keindahan alam yang mempesona, Kota Bogor juga menawarkan suasana yang masih sejuk dan asri. Lokasinya yang berada ... di dataran tinggi membuat Bogor terdapat banyak Curug yang bisa dijadikan sebagai obyek wisata. Jika selama ini curug yang paling populer adalah Curug Cigamea maka tak ada salahnya jika kamu berkunjung ke curug lainnya yang berada di Bogor seperti salah satunya adalah Curug  Bengkok Leuwi Hejo.

Read More

Menikmati Matahari Terbit dari Ketinggian Bukit Alesano

Selain terkenal dengan julukan "Kota Hujan", Bogor juga sangat identik dengan obyek wisata alam nya yang mempesona seperti salah satunya adalah kawasan Puncak. Tak hanya kawasan Puncak saja yang bisa kamu kunjungi ketika liburan tiba namun masih ada sejumlah lokasi wisata di Bogor yang wajib untuk ... Pangrango. Jika malam tiba, pemandangan yang disuguhkan pun tak kalah menariknya yaitu kamu bisa menikmati keindahan panorama lampu - lampu kota Bogor dari ketinggian. Bukit Alesano termasuk lokasi wisata yang masih terbilang baru sehingga jika kamu memiliki rencana untuk berkemah di sini maka kamu

Read More

Batu Dinding Belinyu, Keindahan Taman dengan Pemandangan Laut Lepas

Untuk kamu yang ingin merasakan keindahan taman dengan pemandangan lautan lepas mungkin tempat yang satu ini cocok untuk melepaskan penat dan stres setelah sepekan beraktivitas di kantor. Tempat wisata yang satu ini bernama Batu Dinding Belinyu yang berada di Kabupaten Bangka dan berjarak sekitar ... melihat keindahan berupa pulau – pulau kecil disekitarnya serta aktivitas para nelayan dan kapal – kapal besar di dalam Teluk. Dinding Batu ini merupakan susunan bebatuan granit yang tersusun sangat unik sehingga menjadi daya tarik tersendiri bagi para pengunjung yang datang. Obyek wisata yang

Read More

Keindahan Alam dan Kesejukan Omah Kayu Hutan Pinus Songgon

Jawa Timur merupakan salah satu provinsi terbesar di Indonesia dan memiliki berbagai destinasi yang sering dikunjungi oleh wisatawan lokal hingga wisatawan mancanegara. Kini potensi wisata di Jawa Timur kian memuncak, hal tersebut terbukti dari banyaknya tempat wisata baru dan pengelolaannya yang ... terus di tingkatkan. Beberapa kota di Jawa Timur yang terdapat destinasi wisata yang bisa dikunjungi mulai dari Nganjuk, Madiun, Blitar, Malang, Surabaya, Banyuwangi, dan lain sebagainya. Namun salah satu di antara kota - kota tersebut, Banyuwangi lah yang kini sedang giat membangun infrastruktur

Read More

Talaga Ngambal, Destinasi Wisata Baru di Tulungagung Bisa Dijadikan Sebagai Destinasi Wisata Akhir Pekan

Membicarakan tentang destinasi wisata di Jawa Timur tak lepas dari obyek wisata alam seperti Gunung Bromo dan Kawah Ijen. Kedua destinasi wisata tersebut rasanya sudah tak asing lagi terdengar di telinga wisatawan yang memiliki hobi travelling. Namun selain kedua obyek wisata tersebut masih ada ... banyak lokasi wisata yang bisa kamu kunjungi seperti di Kota Tulungagung. Jika sebelumnya terkenal dengan obyek wisata Batu Gedong, Kedung Simin dan Kedung Tiris. Kali ini ada lagi destinasi wisata baru lagi yaitu Telaga Ngambal yang lokasinya berada di Desa Winong, Kecamatan Kalidawir,

Read More

Keindahan Pantai Blue Point Jika Dilihat Dari Ketinggian

yang satu ini. Sebenarnya nama pantai ini adalah Pantai Suluban namun karena di kawasan pantai tersebut ada villa bernama Blue Point maka wisatawan mancanegara menyebutnya pantai ini dengan sebutan Pantai Blue Point. Kata Suluban merupakan kata yang berasal dari kata Mesulub yang berarti Lewat di ... di dalam kolam di pinggir pantai ini. 3. Camping di Pinggir Laut.   Jika kamu ingin menginap di Pantai Blue Point maka tak ada salahnya jika melakukan camping di pinggir laut. Ketika malam hari tiba, kamu akan mendapatkan suasana yang menyenangkan dari hempasan ombak - ombak serta semilirnya

Read More

Berbagai Hal yang Bisa Dilakukan di Pantai Mertasari Sanur

di Pantai Dream Island. 2. Bermain Ayunan Ada salah satu hal yang menarik yang bisa kamu lakukan jika tak ingin berenang yaitu bermain ayunan. Tak hanya di Pulau Lombok saja yang terdapat ayunan di pinggir pantai nya namun di Bali juga terdapat ayunan yang bisa kamu coba dan tentunya tak kalah ... sport yang bisa menguji adrenalin kamu mulai dari permainan cano, sepeda air, jet sky, flying fish. Untuk setiap permainan di banderol dengan harga yang berbeda - beda mulai dari Rp. 50 ribu hingga Rp. 160 ribu. 5. Spa di Cottage Tak ada salahnya setelah puas bermain - main di pantai kamu mampir ke

Read More

Watu Goyang, Destinasi Baru di Kota Yogyakarta yang Wajib di Eksplore

Destinasi wisata di Kota Yogyakarta memang tak akan ada habisnya untuk dieksplorasi. Tak melulu tentang Candi Borobudur dan Malioboro saja namun masih banyak obyek wisata yang wajib untuk dieksplore keindahannya. Apalagi saat ini sudah banyak obyek wisata baru bermunculan dan pastinya cocok banget ... Cempluk, Kecamatan Mangunan, Bantul. Beberapa waktu belakangan ini, kawasan wisata Mangunan sedang gencar mengembangkan wisata - wisata baru. Hal tersebut terbukti kalau dalam 3 bulan terakhir sudah ada 5 hingga 8 spot wisata baru yang didirikan di kawasan berhawa sejuk ini seperti salah satunya

Read More