
Keeksotisan Pantai Mawun yang Wajib Dieksplorasi
Siapa sih yang tidak kenal dengan Pulau Lombok? Rasanya sudah tidak asing lagi dengan destinasi wisata alam yang satu ini. Pulau Lombok cukup terkenal dengan destinasi wisata alamnya yang mempesona mulai dari pegunungan yang hijau, pantai nya yang eksotis, hingga keindahan bawah lautnya yang mempesona. Lokasinya yang bersebelahan dengan Pulau Bali, tak heran jika Lombok memiliki…