Berniat Kunjungi Wisata Angkor Wat di Kamboja? Pahami Dulu Aturan Barunya
Ternyata tak hanya Indonesia saja yang memiliki peninggalan sejarah dengan nilai tinggi yaitu Borobudur, namun ternyata Kamboja juga memiliki salah satu destinasi wisata religi yang sangat besar, bahkan di sebutkan sebagai yang terbesar di dunia. Banyak diantara wisatawan yang datang kesini untuk ... memasukkannya ke dalam agenda perjalanan kamu ke luar negeri. Kawasan wisata yang satu ini sebenarnya merupakan sebuah kuil, terdiri dari beberapa kuil yang menjulang tinggi nan megah, tempat umat beragama Budha untuk sembahyang. Bagi kamu yang sudah pernah bertandang kesana mungkin tak awam dengan