Yuk Rencanakan Liburan Akhir Pekan Kamu dengan Berkunjung ke Kawasan Puncak

Destinasi wisata di Kota Bogor yang tak pernah sepi pengunjung adalah Kawasan Puncak Bogor. Lokasinya yang dekat dengan Jakarta, Tangerang, Depok, dan sekitarnya membuat kawasan ini selalu ramai dikunjungi wisatawan saat akhir pekan atau hari libur tiba. Berbagai destinasi wisata alam bisa kamu ... temukan disini, lumayan untuk menghilangkan penat dan stress setelah sepekan beraktivitas di kantor. Salah satu obyek wisata yang wajib kamu kunjungi ketika berada di puncak adalah Melrimba Garden  yang berada di Jalan Raya Puncak Km 87, Cisarua, Bogor, Jawa Barat. Disini kamu bisa melihat taman

Read More

Meskipun Lokasinya Berada di Luar Negeri, 4 Taman Cantik Ini Bisa Kamu Kunjungi Saat Liburan Loh!

Berlibur dengan berkunjung ke sebuah kebun yang di dalam nya berisi tanaman hias yang cantik – cantik dan dapat menyejukkan mata bisa menjadi salah satu alternatif liburan kamu bersama keluarga atau pasangan. Nah, berikut ada empat kebun cantik di dunia yang bisa kamu kunjungi untuk liburan ... kali ini atau liburan akhir tahun. Bahkan saking cantik nya, kebun – kebun tersebut menjadi kawasan wisata terkenal loh. Keren kan! 1. Taman Bunga Keukenhof Taman Bunga Keukenhof merupakan tempat wisata ladang tulip terkenal yang berada di Stationsweg, Belanda. Di dalam Taman Bunga Keukenhof

Read More

Desa Seribu Curug di Kabupaten Purbalingga

Purbalingga merupakan salah satu kabupaten yang berada di Provinsi Jawa Tengah dengan ibu kotanya yaitu Purbalingga. Berkunjung ke daerah tersebut, ada beberapa tempat wisata di Purbalingga yang terkenal sampai ke daerah di luar kabupaten Purbalingga dan juga dijadikan sebagai salah satu tempat ... favorit untuk mengisi hari libur. Salah satu tempat yang harus dikunjungi jika sedang berada di sana adalah berkunjung ke Desa Wisata Tanalum. Desa wisata tersebut terdapat seribu curug yang menawarkan keindahan yang sangat luar biasa dan suasana desa yang masih alami serta udara yang sejuk dan

Read More

Keindahan Alam yang Disuguhkan di Pulau Wakatobi

Saat pertama kali mendengar Wakatobi, tentu sudah tak asing lagi dengan keindahan alam nya yang mempesona. Setiap hari nya obyek wisata ini tak pernah sepi pengunjung baik wisatawan lokal ataupun wisatawan mancanegara. Apalagi Wakatobi mendapat dukungan yang baik dari pemerintah setempat sehingga ... pulau ini menjadi salah satu obyek wisata yang sangat maju dengan keindahan alam sekitarnya. Meskipun Wakatobi jarang di tawarkan oleh agen – agen perjalanan sebagai salah satu destinasi wisata tujuan untuk mengisi hari libur kamu, maka tak ada salahnya jika liburan kali ini dengan berkunjung ke

Read More

Melihat Keindahan Gunung Merapi dan Gunung Merbabu dari Bukit Grenden

Magelang identik dengan nama kota seribu bunga, dan terbagi menjadi dua regional yaitu Kota Magelang dan Kabupaten Magelang. Di kota dan kabupaten ini terdapat berbagai destinasi wisata alam yang bisa untuk kamu kunjungi seperti salah satunya adalah Bukit Grenden. Setelah sebelumnya sempat viral ... Jogja, Semarang dan Temanggung dari atas ketinggian. Destinasi wisata ini sangat cocok untuk kamu yang ingin merefresh pikiran sejenak setelah sepekan beraktivitas. Pengunjung akan dimanjakan dengan pemandangan dua gunung raksasa, yaitu gunung Merapi dan Gunung Merbabu. Disini para wisatawan bisa

Read More

Gunung Kencana, Memiliki Tinggi yang Tak Seberapa Namun Cukup Menantang Untuk Pendakian

Mau weekend romantis di tempat yang tak kalah hits? Yuk cobain destinasi wisata yang satu ini, yaitu Gunung Kencana Bogor. Mungkin keberadaannya belum di ketahui banyak orang, tapi siapa sangka jika gunung ini memiliki keindahan alam yang mempesona. Gunung yang memiliki ketinggian sekitar 1.802 ... mdpl ini terletak di Kecamatan Cisarua, Bogor. Gunung ini baru di buka untuk masyarakat umum sekitar awal tahun 2016 lalu. Namun untuk kamu yang belum ada rencana akhir pekan kali ini mau kemana, maka tak ada salahnya mengisi liburan akhir pekan dengan berkunjung ke Gunung Kencana. Saat melakukan

Read More

Bingung Mau Ngabuburit Kemana? ke Kawasan Waduk Darma Aja Yuk!

bersantai dan melepas penat setelah sepekan beraktivitas di kantor. Obyek wisata ini sangat cocok dijadikan sebagai salah satu alternatif untuk mengisi akhir pekan  kamu bersama keluarga tercinta. Dilengkapi dengan fasilitas yang memadai membuat tempat ini selalu ramai pengunjung jika akhir ... pekan tiba. Di pinggir waduk tersebut terdapat beberapa gazebo yang bisa digunakan oleh pengunjung untuk menikmati pemandangan alam sekitar waduk. Fasilitas lain yang bisa kamu temui di sekitar waduk adalah mushola, toilet, pendopo untuk tempat pertemuan, kantin, area bermain untuk anak serta

Read More

Pantai Mbawana, Keindahan Alam Tersembunyi di Pulau Sumba

Pulau Sumba merupakan sebuah pulau di Provinsi Nusa Tenggara Timur yang terletak di sebelah barat daya Flores. Pulau ini menyajikan berbagai destinasi wisata yang wajib dikunjungi saat akhir pekan atau hari libur tiba. Salah satu destinasi wisata yang wajib dikunjungi adalah Pantai Mbawana yang ... keeksotisan Pantai Mbawana.  Untuk menuju ke pantai ini, kamu bisa menempuh perjalanan darat dari Bandar Udara Tambolaka sekitar 1, 5 jam. Sesampainya di pintu masuk, kamu masih harus berjalan dengan melewati medan yang bertanah dan berkelok serta harus melewati 300 anak tangga. Nah, bagi kamu

Read More

Intip Keindahan Alam di Kaki Gunung Semeru Yuk!

puncak ketinggian 3.676 meter dari permukaan laut (mdpl) . Mahameru adalah sebutan untuk puncaknya dan Jonggring Saloko adalah nama kawahnya.Namun tahukah kamu jika Gunung Semeru memiliki keindahan alam yang menakjubkan seperti  salah satunya adalah Ranu Regulo yang merupakan danau terdekat dari ... serta di kelilingi perbukitan dan pepohonan. Lokasi ini sangat cocok untuk kamu yang menginginkan liburan jauh dari keramaian. Ranu Regulo berada di kaki gunung Semeru sehingga suhu disana bisa mencapai -4 derajat Celcius. Untuk wisatawan yang berencana camping, jangan lupa untuk membawa segala

Read More

Batik Tanah Liek, Oleh – Oleh khas Pesisir Selatan yang Wajib Dibawa Pulang

Batik merupakan salah satu Warisan Budaya Dunia yang dimiliki oleh Indonesia dan sudah diakui oleh UNESCO. Bagi masyarakat Indonesia, batik sendiri merupakan ikon setiap daerah yang masing – masing memiliki batik khas. Ketika meluangkan waktu untuk mengunjungi beberapa daerah maka Kita akan ... unik dan menampilkan seni batik yang cantik. Batik tanah liat khas Pesisir Selatan biasanya memiliki corak flora dan faunasebagaimana lokasi sekitar yang berdekatan dengan alam. Proses pembuatannya pun masih tradisional sehingga memerlukan waktu berbulan – bulan untuk menghasilkan satu lembar

Read More