Memancing Hingga Wisata Kuliner ke 2 Danau di Sumatera Barat

Traveling ke bagian Timur Indonesia memang memungkinkan Anda menemukan berbagai obyek wisata menarik diantaranya adalah keindahan pantainya, mulai dari Lombok, kawasan Nusa Tenggara Barat hingga Bali yang semuanya menyuguhkan pemandangan alam berupa keindahan pantai. Namun bagi kamu yang ingin ... traveling ke bagian Barat juga tak kalah, kawasan Aceh, Sumatera ini memiliki banyak destinasi wisata alam yang patut untuk dikunjungi. Pulau Sumatera merupakan bagian pulau terbarat Indonesia yang ternyata juga menyuguhkan banyak obyek wisata alam nan Indah yang patut untuk Anda coba, daerah yang

Read More

Tips Abadikan Gambar Underwater di Umbul Ponggok, Klaten

Tak dapat dipungkiri bahwa Jawa Tengah merupakan salah satu daerah di Indonesia yang menawarkan segudang pesona wisata. Nah bagi kamu yang baru saja pulang dari Candi Borobudur maka tak ada salahnya jika kamu berkunjung ke daerah Klaten, di daerah ini terdapat obyek wisata alam yang menarik untuk ... jauh lebih menarik, yaitu untuk mengabadikan gambar di bawah laut ini adalah spot yang wajib untuk dicoba. Saat cuaca sedang cerah sinar matahari masuk ke dalam laut dan membuat pemandangan makin indah, kebanyakan yang datang menyelam memang hanya untuk berfoto bersama, untuk mendapatkan hasil

Read More

Sambutan Meriah untuk Wisatawan dengan Tari Sanggu Alu Wahemokel, Flores

pemandangan nya pun masih asli. Salah satu contohnya adalah Flores, daerah yang berasa di Nusa Tenggara Timur ini memang bisa dikatakan cukup terpencil. Namun jangan salah karena masalah pariwisata pulau ini tak kalah maju dengan Bali. Sebagian diantara Anda mungkin kurang percaya, namun bagaimana ... jika mencoba secara langsung berkunjung kesini pada saat waktu senggang. Kawasan yang berada di NTT umumnya tawarkan obyek wisata alam berupa pantai yang indah dan tak terkecuali dengan daerah ini, kamu pasti akan terpesona jika melihatnya secara langsung. Tak hanya itu, meskipun identik dengan

Read More

Menyusuri Hamparan Keindahan Gunung Pangonan

pemula. Tentunya tak sekedar mendaki karena di setiap perjalanan yang kamu lalui nantinya akan menemukan pemandangan yang indah, jadi siapkan kamera Anda untuk mengabadikan moment tersebut. Kawasan yang satu ini memiliki keunikan di bandingkan gunung lainnya, misalnya saja pada Gunung Prau yang ... hanya dapat menikmati panorama indah. Kemudian Sikunir yang cocok untuk melihat sunrise sehingga pendakian lebih baik dilakukan pada pagi hari. Nah untuk Gunung Pangonan sendiri ada tawaran berbeda karena Anda bisa secara langsung menikmati pemandangan matahari terbit dan juga tenggelam, jadi kamu

Read More

Menikmati Tari Caci Nan Ekstrim di Labuan Bajo

Wilayah Nusa Tenggara Timur atau NTT memang lebih dikenal dengan pesona wisata alamnya, tak jauh berbeda dengan Bali maupun Lombok yang memang memiliki banyak pantai indah. Daerah yang satu ini menawarkan beragam pemandangan alam dengan hamparan pasirnya yang putih, meskipun sebagian besar orang ... Labuan Bajo. Selama ini mungkin banyak diantara kamu yang belum pernah mencoba travel ke NTT, mengingat kawasan ini memang tak seterkenal Bali maupun Lombok namun jika sedikit berjalan lebih jauh ternyata ada sebuah pantai yang sangat indah dan tersembunyi. Kamu tak harus melihat pantai langsung

Read More

Mata Air Penawar Penyakit di Pusuk Buhit, Samosir

Indonesia merupakan salah satu negara dengan cerita-cerita dan kepercayaan masyarakat yang masih percaya pada hal-hal mitos. Salah satunya adalah kepercayaan masyarakat yang menganggap bahwa sumber mata air yang berada di Pusuk Buhit, Samosir, Medan, Sumatra Utara. Masyarakat percaya bahwa air dari ... melewati 6 bukit-bukit yang berada di sekitarnya. Anda bisa menikmati pemandangan indah di sekitar kolam tersebut, seperti padang savana serta bukit-bukit indah lainnya.

Read More

Ranu Pani, Persinggahan Terakhir Menuju Puncak Semeru

waktu, keindahan pemandangan yang akan di dapat saat sudah berrada di puncak juga saat di perjalanan menuju Semeru. Ada hal yang menarik tentang Semeru ini yaitu terteletak sebuah Desa yang bernama Desa Ranu Pani yang merupakan desa tertinggi yang terletak di puncak gunung Semeru tepatnya berada di ... memiliki pesona lain yang tidak dapat di tolak, yaitu pesona tiga danau Ranu pani yang sudah sangat terkenal. Ketiga danau tersebut adalah Ranu Pani, Ranu Kumbolo, dan Rani Regulo. Ketiganya memiliki daya pikat yang menakjubkan bagi para pengunjung. Ketiga danau tersebut memiliki pemandangan yang

Read More

Hamparan Paket Keindahan Alam Lembah Harau

Indonesia, Negara dengan segala keindahan alam yang terbentang luas yang tidak akan pernah habis untuk dijelajahi. Pemandangan yang eksotis dan hamparan alam yang indah menjadi nilai tersendiri yang mampu menyita semua perhatian dan memberikan sebuah decak ke kaguman. Diantara sekian banyak daerah ... pemandangan air terjun nya yang Nampak begitu indah, air terjun ini juga agak berbeda karena suhu air nya lebih hangat di bandingkan dengan air tejun lain nya. Dan yang terakhir ialah air terjun Sarasah Murai yang memiliki kicauan indah burung Murai di sela-sela pohon yang ada di sekitar air terjun

Read More

6 Lokasi Foto Pre-Wedding yang Indah dan Romantis di Bali

Bali sudah lama dikenal sebagai tempat get away yang romantis untuk pasangan, baik yang masih pacaran atau buat pengantin baru. Pemandangan yang indah dan tempat-tempat yang bernuansa syahdu membuat suasana semakin mesra saja. Tak heran kalau Bali kemudian menjadi tempat yang dicari-cari sebagai ... termasuk biaya untuk pengantin dan juga kru. 4. Pantai Tegal Wangi Pantai yang ada di Jimbaran ini masih sepi dari turis, punya karang dan tebing yang megah, serta pemandangan matahari terbenam yang indah. Tak mengherankan kalau pantai ini jadi pilihan foto pre-wedding banyak pasangan dan

Read More

Pemandangan Terbaik Gunung Semeru Meski Tidak Sampai Puncak

Jawa Timur memiliki sekian gunung indah yang sangat populer di kalangan wisatawan maupun pendaki gunung. Kita tidak hanya dimanjakan oleh keindahan Gunung Bromo, sebab masih ada Gunung Semeru yang menawarkan sejuta keindahan. Meski pendakian tidak dilakukan hingga sampai ke puncaknya, sebab ... sepanjang perjalanan Kita mendapati pemandangan yang menarik. Gunung Semeru secara geografis berada di wilayah perbatasan antara Kabupaten Malang dengan Lumajang. Kebanyakan pendaki gunung memiliki pemikiran bahwa tujuannya mendaki ialah untuk sampai di puncak gunung yang didaki. Meski tidak

Read More