Tips Abadikan Gambar Underwater di Umbul Ponggok, Klaten

Tak dapat dipungkiri bahwa Jawa Tengah merupakan salah satu daerah di Indonesia yang menawarkan segudang pesona wisata. Nah bagi kamu yang baru saja pulang dari Candi Borobudur maka tak ada salahnya jika kamu berkunjung ke daerah Klaten, di daerah ini terdapat obyek wisata alam yang menarik untuk dikunjungi yaitu pantainya yang berada di daerah Umbul Ponggok. Sama halnya dengan pantai yang lainnya ia tawarkan pasir yang putih dan birunya laut, dilengkapi pula dengan air yang berhembus sejuk. Waktu yang paling tepat untuk mengunjungi kawasan wisata yang satu ini adalah di jam 9 pagi hingga jam 1 siang. Pada saat matahari tengah terik-teriknya menjadi waktu yang tepat bagi kamu untuk menyelam di dalam Umbul Ponggok ini. Wisata pantai tersebut memang berbeda dengan Parangtritis, ia memiliki air laut yang tenang dan bebas dari gelombang, untuk itu tak heran jika banyak wisatawan yang bermain air di sekitarnya, bahkan diantaranya adalah anak-anak, nah bagi yang senang menyelam sempatkan diri pula membawa beberapa alat Anda untuk melihat keindahan bawah lautnya. Disini kamu memang tak bisa menemukan keindahan karang-karang dengan sejuta ikan yang berenang, namun ada hal lain yang jauh lebih menarik, yaitu untuk mengabadikan gambar di bawah laut ini adalah spot yang wajib untuk dicoba. Saat cuaca sedang cerah sinar matahari masuk ke dalam laut dan membuat pemandangan makin indah, kebanyakan yang datang menyelam memang hanya untuk berfoto bersama, untuk mendapatkan hasil gambar yang bagus berikut ini tips yang dapat kamu gunakan, yaitu: Membawa baju ganti Tentunya tak mungkin Anda datang kesini dan menyelam menggunakan baju renang biasa, gunakan baju ganti khusus untuk menyelam agar lebih hemat, mengingat disini memang ada tawaran sewa baju namun tentunya Anda harus membayar sejumlah biaya tertentu. Untuk itu jika Anda ingin jauh lebih hemat maka Anda hars membawa baju ganti sendiri dari rumah. Pastikan kamu dalam kondisi yang sehat Menyelam memang bukan perkara yang mudah, mengingat kamu harus mengetahui dasar – dasarnya terlebih dahulu agar keamanan tetap terjaga. Tak hanya itu mereka yang sudah paham tata cara menyelam yang benar namun dalam kondisi kurang sehat juga tak dianjurkan karena akan membahayakan nyawa, untuk itu pastikan kamu dalam kondisi yang sehat dan pastikan untuk lakukan pemanasan terlebih dahulu agar tak mengalami keram saat berada di dalam air. Tetap berhati-hati Meskipun dikatakan bahwa spot yang satu ini sangat aman dan mudah untuk didatangi, Anda juga merupakan penyelam handal namun tak boleh menyepelekan keselamatan. Di kawasan lain yang memang belum dikenal seluk – beluknya sebaiknya kamu ekstra waspada, takutnya ada apa – apa yang membahayakan. Siap dengan perangkat untuk abadikan gambar Sebenarnya tak harus menggunakan kamera action untuk merekam gambar di dalam air, bahkan kamu dapat mengandalkan ponsel sendiri. Hanya saja, pastinya menggunakan beberapa alat pelengkap untuk pengambilan gambar di dalam air. Kamu jangan sungkan meminta bantuan Jika kurang begitu mengerti spot tersebut bisa meminta tolong pada yang sudah ahli, begitu juga jika kamu ingin meminta untuk mengambilkan gambar agar hasilnya lebih bagus. Bagaimana, ingin mencoba langsung ke spot yang satu ini, kawasannya sangat mudah untuk di datangi dan kamu tak harus mengeluarkan banyak biaya, langsung mampir jika memang berada di daerah Jawa Tengah.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.