Kalahkan Rekor Menaklukkan Ombak Sungai di Palalawan Riau

Berselancar di atas ombak ternyata tidak hanya bisa dilakukan di laut lepas namun juga di sungai dengan ombak yang memungkinkan. Indonesia sendiri memiliki sungai dengan ombak yang mendukung untuk kegiatan surfing. Sungai yang dimaksud ialah Sungai Kampar yang terdapat di Pelalawan di Provinsi ... tetangga lebih tertarik menikmati deburan ombak di lautan seperti Pantai Kuta dan Pantai di daerah Banyuwangi. Namun dengan adanya suguhan ombak kencang dan berirama di Sungai Kampar memberikan dorongan minat peselancar untuk menjajalnya. Ketertarikan pun muncul dari tiga orang peselancar

Read More

Tempat Wisata Berau yang Seperti Surga, Pemkab Pun Tak Lagi Fokus di Batu Bara dan Sawit

sekarang ini Berau tidak akan mengandalkan batubara dan kelapa sawit lagi. Hal ini dikarenakan pemerintah Berau sudah mulai membangun sistem pariwisata di Berau. Berau sesungguhnya memiliki daerah wisata yang sangat unggul dibandingkan dari berbagai macam daerah lain, mungkin hingga sekarang ini ... daerah yang sudah terkenal barulah Derawan, padahal ada berbagai macam daerah yang dimiliki oleh Berau ini. Bila di lihat dari segi infrastruktur pun akses serta penginapan yang ada di Berau juga sudah mulai unggul. Memang tidak dapat dipungkiri jika selama ini Berau memang terlalu bergantung dari

Read More

Rencana Festival Besar Sepanjang Tahun 2016 di Gorontalo

Gorontalo menjadi salah satu daerah di Indonesia yang cukup terkenal akan ragam obyek wisata yang menarik. Menyuguhkan panorama alam yang indah dengan segala kebudayaan masyarakat setempat mampu menarik minat wisatawan asing. Keindahan panorama ini kemudian membuat Gorontalo mendapatkan julukan ... tarik tersendiri. Adanya agenda festival ini diharapkan mampu mendongkrak lebih tinggi angka kunjungan wisatawan. Baik untuk wisatawan dari daerah lain di tanah air maupun mereka yang berkunjung dari negara lain. Festival besar ini sudah masuk ke dalam kalender Event Wonderful Gorontalo yang

Read More

Daya Tarik Menawan Pantai Tanjung Lesung di Banten

Tanjung Lesung menjadi kawasan wisata yang cukup memukau di daerah Jakarta dan layak dijadikan tujuan untuk melepaskan penat setelah sepekan beraktivitas di kantor. Lokasi Tanjung Lesung sendiri memang tidak bisa dikatakan dekat sebab diperlukan perjalanan sekitar 3 - 4 jam. namun lamanya ... perjalanan yang ditempuh setidaknya terbayarkan dengan keindahan pantai yang menawan hati. Menjadi mustahil ketika pengunjung yang datang tidak terhipnotis oleh keindahan yang ada dan tentunya ingin kembali kesini. Suguhan Menarik di Tanjung Lesung Perjuangan untuk bisa sampai di Tanjung Lesung

Read More

10 Negara yang Banyak Dikunjungi Wisatawan Indonesia

Melihat iklim negara yang berbeda sehingga nuansanya baru. 2. Bertemu dengan masyarakat yang secara budaya dan kepercayaan berbeda. 3. Berkenalan dengan berbagai obyek wisata menarik di berbagai negara, dan juga 4. Ada rasa bangga bisa berkunjung ke negara tertentu. Berkunjung ke negara yang ... kunjungan ke negara lain ini. Belum lagi jika membahas masalah dana perjalanan yang akan mengembang lebih besar dibanding kunjungan ke daerah di tanah air. Belum lagi ditambah harga tiket pesawat menuju ke beberapa negara tergolong semakin menurun setiap tahunnya. Meski persiapannya lebih banyak

Read More

Pantai-pantai Terbaik di Indonesia yang Spektakuler

sebaiknya dikunjungi. Maka referensi pantai terbaik dan terindah di Indonesia berikut bisa membantu: 1. Pantai Kuta di Pulau Bali, Seperti yang disebutkan diatas, bahwa Bali menjadi pulau nomor satu yang menyuguhkan destinasi wisata pantai eksotik. Mampir ke Pulau Bali jangan lupa memasukkan Pantai ... wisata yang seolah diberikan personal bagi para wisatawan. Bagi yang mengedepankan kenyamanan saat liburan maka Pantai Senggigi bisa dijadikan pilihan untuk dikunjungi. 3. Pantai Raja Ampat di Papua Barat, Kawasan Timur Indonesia yang terkenal kering ternyata menyimpan harta karun berupa pantai

Read More

Pembangunan Danau Toba Sambut Wisatawan Dunia

Masa pemerintahan presiden Joko Widodo, terbentuk suatu rencana untuk membangun 10 Bali baru di Indonesia. Melalui keinginan tersebut kebutuhan untuk melakukan pembangunan dan pengembangan di banyak obyek wisata daerah dilakukan. Sudah setahun penuh ini presiden melakukan kunjungan dan menilai ... secara langsung bagaimana kondisi obyek wisata yang akan dibangun dan dikembangkan. Mewujudkan impian untuk membuka 10 Bali baru memang menjadi tantangan tersendiri agar Indonesia semakin dikenal oleh negara dunia. Awal bulan Maret ini Presiden berencana berkunjung ke Danau Toba, danau terbesar di

Read More

Wisata Pantai yang Menawan Meski Musim Penghujan

ketika mengunjungi pantai indah. Beberapa pantai dengan segala keindahannya bahkan bisa tetap mempesona meski dinikmati ketika musim penghujan. Berikut beberapa deretan pantai indah di Indonesia yang keindahannya tidak berkurang meski musim kurang bersahabat bagi wisatawan: 1. Kawasan ... Wisata Mandek Kawasan Wisata Mandeh yang terletak di Pulau Sumatra menyimpan berbagai lokasi menarik untuk dikunjungi kala liburan. Kawasan wisata ini menyuguhkan pemandangan super menarik dari Puncak Bukit Mandeh, Pulau Cingkuak, Batu Kalang, Pulau Cubadak, dan Pulau Marak. Berbagai kegiatan

Read More

Garuda Buka Rute Penerbangan Biak-Naribe Juni Nanti

transportasi dan juga akses pariwisata. Pembukaan berbagai macam jalur pariwisata ini ada kaitannya dengan program dan rencana Garuda yang bertajuk “Wonderful Indonesia Travel Pass”. Dimana dalam hal ini Garuda akan memberikan akses untuk pergi ke berbagai daerah tujuan wisata yang ada di ... setempat seperti pembangunan berbagai macam objek-objek pariwisata dan juga berbagai macam pembangunan lainnya. Salah satunya adalah dengan dibangunnya berbagai macam objek wisata yang ada di daerah setempat. Tidak banyak yang mengetahui bahwa di daerah timur Indonesia ini ada banyak sekali

Read More

Sistem Subak Menjadi Rahasia Keindahan Sawah Bertingkat di Bali

Semua orang Indonesia pasti kenal yang namanya Pulau Bali, salah satu pulau indah di nusantara yang terkenal hingga ke seluruh dunia. Sudah sejak lama Bali berkembang pesat dan memiliki masyarakat yang makmur dari sektor pariwisatanya. Berbagai tempat indah dan menarik ditambah fasilitas berlibur ... yang sudah lengkap dan modern menjadi serangkaian nilai lebih Pulau Dewata. Pulau Bali sangat terkenal akan keindahan berbagai pantai disana dengan segala kearifan budaya lokal yang ada. Pesona Pemandangan Lain di Bali Keindahan Pulau Bali yang selama ini dianggap sebagai ibukota wisata tidak hanya

Read More