Menelusuri Sejarah Lubang Dapur Jepang di Bukittinggi
Saat Jepang menguasai Indonesia ternyata ada beberapa bentuk peninggalan yang memiliki nilai sejarah di berbagai wilayah. Salah satunya terdapat di Bukittinggi, Sumatera Barat, yang menjadi tempat ditemukannya Lubang Jepang. Bentuknya seperti sebuah goa, sebab dahulu dibangun untuk menjadi tempat ... cerita kelam dan menjadikan lubang sedikit lembab dan pengap. Terlebih kedalamannya membuat cahaya matahari sukar untuk masuk sehingga semakin membuatnya pengap. Ruangan di Dalam Lubang Pembangunan lubang ini memang memiliki tujuan khusus sebagai tempat berlindung para tentara Jepang jika