Temukan Pesona Matahari Terbenam yang Unik di Bukit Langkisau
dibawa. Bagi yang berkunjung membawa sepeda motor dikenai biaya parkir Rp 3.000 saja, sementara untuk kendaraan roda empat Rp 5.000 per mobil. Perjalanan menuju puncak bukit belum usai, sebab setelah melewati pintu masuk pengunjung perlu menaiki sekitar 50 anak tangga. Memang untuk obyek wisata ... alam yang indah lebih membutuhkan banyak tenaga dan pengorbanan untuk menikmati suguhannya. Kelelahan menaiki puluhan anak tangga tidak membuat pengunjung rugi sebab sesampainya di puncak bukit ada hamparan pemandangan yang menarik. Berdiri di puncak bukit memberikan pemandangan beberapa pulau