Menghabiskan Libur Akhir Pekan di Pantai Pasir Hitam Baron, Gunung Kidul

Yogyakarta ternyata tak hanya dikenal dengan obyek wisata sejarah dan budayanya saja, ia juga menawarkan suguhan keindahan alam yang wajib untuk dikunjungi, hal ini bisa ditemukan dengan mudah di kawasan Gunung Kidul. Mungkin banyak diantara Anda yang merasa agak ngeri setelah mendengar nama tempat ... yang satu ini, tepatnya adalah berada di Pantai Baron Gunung Kidul, wisata yang menjadi daya tarik untuk masyarakat Yogyakarta selain dengan berkunjung ke pantai Parangtritis. Setidaknya ada berbagai perbedaan mendasar yang dapat Anda jumpai di kedua pantai ini, diantaranya adalah kondisi lautnya.

Read More

Chinatown di Borobudur, yang Penting Menguntungkan Masyarakat

Siapa sih orang Indonesia yang tak kenal dengan Borobudur? Candi Budha yang paling besar di dunia ini merupakan tempat tujuan wisata bagi banyak turis setiap tahunnya, baik itu turis lokal ataupun orang dari luar negeri. Kamu sendiri juga mungkin sudah pernah ke sini, dan melihat sendiri megahnya ... pembangunan dari Chinatown tak bakalan mengusik kawasan yang sudah ditetapkan di Candi Borobudur. Seperti di zona 1 alias Candi Borobudur itu sendiri, karena merupakan milik dari Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan, jelas tak akan dipakai. Kemudian di zona 2 adalah milik PT Taman Wisata Candi.

Read More

Kallantung Alat Musik Dari Desa Mengunan Bantul yang Dikreasikan Tukang Kayu

kayu. Satu set alat musik ini diberi nama Kallantung. Wakiman mengaku bila ia sudah mencintai alat musik gamelan sejak dulu, dan kemampuannya sebagai tukang kayu membawanya mengkreasikan alat musik kallantung ini. Wakiman merupakan warga yang tinggal di Dusun Mangunan, Dlingo, Bantul, Yogyakarta. ... Awal mula Wakiman menciptakan 1 set alat musik ini untuk keperluan perlombaan yang berada di Kabupaten Bantul. Di pertengahan Maret 2016 lalu, desa Wakiman mengikuti lomba desa wisata, Wakiman diberi tanggung jawab untuk menciptakan alat musik yang baru dan dapat dijadikan sebagai sebuah potensi

Read More

Tiga Pilihan Candi Unik yang Patut Disambangi di Yogyakarta

Yogyakarta memang selama ini menjadi pusat tujuan wisata bagi sebagian besar wisatawan, bahkan sudah dikenal di kalangan turis asing. Kunjungan yang dilakukan tidak hanya sebatas pada obyek wisata belanja dan kuliner namun juga wisata budaya. Salah satunya obyek wisata candi yang jumlahnya lumayan ... banyak di seluruh daerah Yogyakarta. Wisatawan yang datang dan berencana menyambangi candi biasanya terpusat di Candi Prambanan dan Candi Borobudur. Padahal kalau boleh jujur, bagi wisatawan yang mau meluangkan waktu mencari info bisa menjumpai lebih banyak candi bersejarah di Yogyakarta. Bagi yang

Read More

Sensasi Baru Belajar Pembuatan Senjata Tradisional Selama Liburan

tempat wisata yang sifatnya lebih edukatif. Menghabiskan liburan tidak harus menghabiskan tabungan namun bisa menikmati kegiatan yang bermanfaat. Berlibur sambil belajar bisa menjadi pengganti rutinitas liburan yang terasa menjemukan. Belajar di Sentra Kerajinan Tradisional Bagi yang merasa ... turis asing tak segan menjelajahi Kota Pelajar ini. Selain kaya obyek wisata yang seru dan indah, Yogyakarta juga menyajikan lokasi wisata yang edukatif. Pilihannya pun banyak, dan salah satunya berkunjung ke Dusun Banyusurup di Bantul, Yogyakarta. Datang kesini sangat cocok bagi siapa saja yang

Read More

Berkunjung Bersama Keluarga Kemana Nanti Saat Mudik Lebaran?

wisata terdekat bersama keluarga besar. Toh, kapan lagi kalau bukan lebaran bisa berkumpul dan tertawa bersama dengan semua anggota keluarga? Liburan saat Mudik Lebaran Maka nyaris setiap tahunnya acara mudik lebaran selalu dikombinasikan dengan kunjungan wisata di berbagai tempat. Maka menjadi ... pemandangan yang sangat mudah dijumpai ketika obyek wisata saat lebaran selalu dibanjiri pengunjung. Masyarakat yang mudik ke Pulau Jawa ternyata berdasarkan data dari Tiket.com memiliki minat ke tiga tempat untuk berwisata selama libur lebaran. Tiga destinasi tersebut antara lain Bandung, Cirebon,

Read More

Kuliner Khas Cirebon yang Nampak Kurang Menggiurkan Namun Sangat Melegenda

tidak menutup kemungkinan bisa mengejar ketertinggalan tersebut. Melalui Festival Cirebon semua keunggulan budaya dan kuliner mulai diperkenalkan secara luas. Pemda dan juga Kesultanan Cirebon saling bekerja sama untuk menghelat festival dan promosi kebudayaan besar-besaran. Promosi obyek wisata ... saat ini lebih menonjolkan atau mengarahkan wisatawan kepada obyek wisata berbau budaya Tiongkok. Target kunjungan wisatawan tahun ini sekitar 20 juta pengunjung dengan target wisatawan dari Tiongkok dan negara lain. Gencar melakukan promosi memiliki tujuan untuk mencapai target tersebut lebih

Read More

Pentingnya Mengajak Anak ke Museum Mata

adalah hal yang paling penting sebab mata adalah organ penting yang Anda gunakan untuk melihat. Maka dari itu mata harus selalu di jaga agar tidak sakit mata seperti rabun dan sebagainya. Mungkin pada saat ini telah banyak ditemukan anak yang masih usia kecil namun sudah memakai kacamata. Hal ini ... Kota Yogyakarta, yaitu di Jalan Cik Ditiro No. 5. Dengan ini maka akses untuk masuk dan berkunjung ke museum tersebut adalah sangat mudah. Memang museum ini tidak berdiri sendiri melainkan berdiri di kawasan rumah sakit, namun museum ini tetap buka untuk umum pada saat jam 9 pagi sampai 3 sore.

Read More

Menyantap Gudeg di Warung Paling Terkenal di Yogyakarta

Salah satu ikon kuliner yang terkenal di Yogyakarta adalah Gudeg, yang merupakan sejenis sayur berbahan nangka muda. Masyarakat Jawa terutama di Yogyakarta menyebut nangka muda sebagai gori yang diolah dengan bumbu manis kemudian dikenal sebagai gudeg. Banyak penjual nasi gudeg yang bisa dijumpai ... di Yogyakarta terutama di lokasi obyek wisata. Kota Yogyakarta sendiri bahkan dikenal pula dengan sebutan Kota Gudeg yang merupakan menu tradisional khas disana. Menyantap Gudeg di Warung - warung Populer Menjadi kuliner khas Yogyakarta, membuat menu satu ini sangat mudah dijumpai terlebih

Read More

Mencicipi Ikon Kuliner Kaliurang, Sate Kelinci yang Memikat

yang terkenal enak di kawasan Kaliurang Yogyakarta. Merasa penasaran dengan rasa dan sensasi daging kelinci saat masuk ke mulut maka sempatkan waktu untuk datang ke Kaliurang. Wisata Kuliner Menarik di Kaliurang Ada banyak destinasi menarik di Yogyakarta yang bisa dikunjungi untuk menikmati moment ... kurang lengkap jika tidak menjajal kuliner satu ini. Saat berkunjung ke beberapa obyek wisata di Kaliurang, dengan mudahnya akan menemui penjual sate kelinci. Namun, ada salah satu warung yang menjadi populer sebagai tempat untuk menyantap sate kelinci yang lezat. Warung tersebut adalah Warung

Read More