Rencana Pembangunan Desa Wisata Baru di Bali Sepanjang Tahun 2016

Pulau Bali memang menjadi incaran wisatawan dari banyak negara yang tentunya membuatnya setiap saat selalu penuh pengunjung. Perkembangan wisata di Pulau Bali memang sudah terjadi sejak lama dan terus berkembang hingga saat ini. Ada banyak destinasi wisata baru yang digagas oleh pemerintah kota ... meratakan destinasi wisata di semua daerah tanpa harus terpusat di Bali Selatan dan Tenggara. Wisatawan yang datang setiap tahunnya selalu dalam jumlah yang fantastis dan harus menjadi pemacu untuk mengembangkan sektor pariwisata di Bali. Jika hanya terpusat di satu wilayah nantinya kondisinya akan

Read More

Pesona Taman Gajah di Bali

sebuah taman khusus yaitu Way Kambas. Di taman tersebut kita bisa melihat kawanan gajah yang hidup dengan tenang dipenangkarannya. Kini ketika kita ada di Bali juga bisa melihat kawanan gajah ini tentunya. Objek wisata yang ada di kawasan Bali ini memang sudah menjadi salah satu yang cukup menarik ... perhatian wisatawan. Beberapa gajah di kawasan ini juga berasal dari Lampung tepatnya dari Way Kambas. Nama tempat wisata ini adalah Elephant Safari Park yang jika melihat dari letaknya tepatnya berada di Desa Taro, Kabupaten Gianyar Bali. Banyak orang yang mungkin belum tahu mengenai keberadaan

Read More

Kenaikan Jumlah Wisatawan Malaysia ke Lombok Mencapai Angka Seratus Persen

adalah berasal dari Malaysia, namun dari sekian banyak obyek wisata yang terkenal seperti Bali atau obyek wisata yang paling dekat yang ada di pulau Borneo sendiri nyatanya bukan itu yang dijadikan sebagai tujuan utama dari masyarakat Malaysia sendiri, namun pulau Lombok. Keindahan dari pulau yang ... satu ini memang bisa menggaet wisatawan dari mana saja, baik itu dalam maupun luar negeri, ia bahkan sebanding dengan Bali, hanya saja masalah cuaca Lombok terbilang lebih panas. Nah nyatanya Lombok ini juga lebih digemari oleh wisatawan yang berasal dari negara tetangga Malaysia tersebut, hal ini

Read More

Ubud Menyihir Wisatawan Mancanegara untuk Tetap Stay di Indonesia

Siapa yang tak kenal dengan pulau Dewata Bali, nyatanya tak hanya orang-orang dalam negeri atau Indonesia saja yang populer dengan nama satu ini, melainkan juga luar negeri, banyak yang menamakan bahwa kawasan ini merupakan surga yang ada di Indonesia, keindahan dapat dilihat secara langsung saat ... kamu menjajaki, paling tidak ada 2 kata yang terbersit di pikiran Anda yaitu menakjubkan dan indah. Kawasan yang berada di bagian timur pulau Jawa ini memiliki banyak hal menarik yang ditawarkan kepada wisatawan, mulai dari keindahan pantai, budaya yang masih kental hingga keramahan dari masyarakat

Read More

Paket Wisata Alam Lengkap di Kaki Gunung Tilong Kabilah, Gorontalo

Sekali-kali kunjungan Anda harus diperjauh, tak hanya wisata di beberapa kawasan yang ada di sekitar rumah saja, melainkan juga menyeberangi pulau. Mengingat sebagai negara kepulauan di Indonesia memang tak hanya ada satu dominasi pulau, melainkan masih banyak pulau-pulau besar lain yang tawarkan ... dengan menyeberang ke bagian Timur yaitu Bali yang memang sudah terkenal sebagai surga di Indonesia, dari bagian tersebut kamu bisa langsung datang ke Sulawesi, salah satu pulau yang memiliki nilai adat istiadat masih sangat kental begitu pula dengan sistem kepercayaannya. Satu hal yang kurang

Read More

Bangka Belitung yang Indah Namun Sepi Pengunjung

Bangka Belitung memang menjadi daerah indah di Indonesia yang masih belum begitu dikenal oleh wisatawan dunia. Momentum gerhana matahari total pada 9 Maret 2016 kemarin membuat Bangka Belitung mulai diketahui turis asing. Sebab dengan kejadian alam yang tidak terjadi sepanjang tahun tersebut ... beberapa kali. Ia datang bersama pasangannya dan sudah menikmati keindahan Pantai Kuta dan Legian yang terlalu penuh oleh wisatawan. Baginya dan sang pasangan berlibur ke Bali memang menyenangkan sayangnya tidak terlalu cocok dengan suasananya yang sudah ramai. Melihat keindahan alam di Bangka

Read More

Promosi Pariwisata Indonesia dalam ITB Berlin

menjadi bagian dalam acara Pameran Pariwisata ITB Berlin yang berlangsung di Jerman. ITB Berlin sendiri merupakan pameran pariwisata terbesar di dunia sehingga menjadi kesempatan besar untuk menarik minat wisatawan asing. Pameran ini berlangsung selama 5 hari mulai tanggal 9 sampai 13 Maret 2016 ... dengan mengikuti berbagai pameran internasional sangat diperlukan untuk menunjang pengembangan sektor pariwisata. Indonesia yang kaya akan obyek wisata indah perlu melakukan promosi besar-besaran. Sebab pariwisata di Bali meski sudah terkenal hingga ke seluruh dunia pun hingga saat ini gencar

Read More

Moment Menarik Berlibur ke Bali saat Hari Raya Nyepi

Berkunjung ke Pulau Dewata, Bali, saat Hari Raya Nyepi berlangsung mungkin akan terdengar tidak masuk akal. Sebab semua wisatawan baik lokal maupun turis asing diwajibkan mengikuti semua pantangan selama hari besar umat Hindu tersebut. Selama perayaan hari besar tersebut semua kegiatan di Bali ... sengaja mengatur jadwal liburan bertepatan dengan hari besar ini. Beberapa Aturan Selama Hari Raya Nyepi Saat berada di Bali dan bertepatan dengan hari Raya Nyepi, maka wisatawan akan mendapati Bali dalam kondisi sunyi sekaligus gelap gulita. Hal ini karena selama hari besar semua umat agama Hindu

Read More

Sajian Kuliner Istimewa Khas Madura di Pulau Bali

melakukan wisata kuliner. Ketika menyebut wisata kuliner di Bali, maka wisatawan pasti akan langsung menuju kawasan Kuliner Gatsu Tengah. Kawasan Kuliner Gatsu Tengah memang menjadi titik pusat bertemunya para wisatawan yang ingin memanjakan lidah. Lokasi kuliner yang berada di kawasan Jl. Gatot ... disajikan cukup populer di kalangan wisatawan asing dan lokal. Kuliner Menarik di Gatsu Tengah Beberapa kuliner yang banyak dipesan adalah menu Bebek Betutu yang khas dari Pulau Bali serta menu Blayag. Kedua jenis menu khas Pulau Dewata ini memang seolah menjadi primadona bagi siapa saja yang

Read More

Batu Beriga Kawasan Wisata Alam Penuh Sejarah

bisa dijadikan sebagai pilihan untuk membunuh waktu senggang atau sekedar melepas penat. Nah siapa bilang bahwa wisata menarik berupa pantai hanya dapat kamu jumpai di Pulau Bali atau Lombok saja, nyatanya pulau Bangka juga tawarkan hal tersebut. Tepatnya adalah berada di kawasan pantai gusung, ... juga dapat bermain-main di perkampungan sekitar, masyarakat desa batu beriga ini terbilang welcome dan ramah untuk menyambut datangnya wisatawan. Mereka terkadang mengajak Anda untuk mengobrol bahkan tak jarang menceritakan kisah mengapa nama desa tersebut merupakan Batu Beriga. Batu Beriga

Read More