Berlibur ke Tokyo, Jangan Lupa Mengunjungi Kelima Destinasi Wisata Ini Ya !

Tokyo merupakan Ibukota Negara Jepang yang dimana tempat berlangsungnya kegiatan politik, ekonomi, budaya serta akademis di Jepang dan daerah metropolitan terpadat di dunia. Selain sebagai pusat pemerintahan yang padat penduduknya, kota ini juga memiliki sejumlah destinasi wisata yang ramai ... broadcasting tower. Orang - orang lebih mengenal Tokyo Tower sebagai pusat belanja oleh - oleh souvenir khas Jepang. 2. Disney Sea Disney Sea merupakan sebuah kawasan wisata air yang terletak di Tokyo. Berbagai wahana permainan air tersedia di sini, mulai dari kelas anak - anak hingga yang

Read More

Kuliner Bekasi yang Tak Kalah Menariknya dengan Kuliner di Wilayah Lainnya

Kuliner Bekasi memang tak kalah enak dan menariknya dengan kuliner - kuliner yang terdapat di kota lain. Banyak sekali wisata kuliner Bekasi yang menjadi favorit sebagian besar masyarakat yang tinggal di sana maupun pendatang dari daerah lain. Berikut ada beberapa tempat hang - out yang sangat ... satu kuliner favorit di Kota Bekasi yaitu Pancong Balap, maka jangan heran jika kamu berkunjung ke kedai yang satu ini harus sabar menunggu. Di kedai ini kamu bisa menemukan makanan tradisional yang dibalut dengan berbagai topping lezat seperti keju, susu, dan cokelat. Kue pancong ini akan lebih

Read More

Berkunjung ke Kota Bogor, Jangan Lupa Untuk Singgah ke 6 Tempat Wisata Kuliner Ini

Sebagai sebuah kota yang memiliki julukan Kota Hujan, Bogor menyimpan banyak sekali lokasi wisata kuliner bagi Anda yang hobi memburu kuliner lezat. Disana ada sebuah Jalan yang terkenal bagi sebagian orang yaitu Jalan Suryakancana, karena di jalan tersebut terdapat lokasi wisata kuliner yang ... terkenal. Namun nyatanya tak hanya kawasan tersebut saja yang terkenal, masih banyak lagi lokasi wisata kuliner yang terkenal di Bogor. Berikut beberapa lokasi wisata kuliner yang dapat Anda kunjungi ketika sedang berkunjung ke Kota Bogor, diantaranya adalah: 1. Soto Ibu Rahayu Untuk Anda yang

Read More

Promosi Wisata Selam Indonesia ke Negara Jepang yang Disambut Hangat

masing-masing. Selain itu juga melakukan upaya promosi hingga ke kancah internasional supaya semakin dikenal dunia. Salah satu upaya promosi yang dilakukan ialah dengan mengikuti Sales Mission Diving Japan 2016 yang diselenggarakan di Jepang. Ajang pameran pariwisata internasional tersebut memang ... perhatian pengunjung acara pameran tersebut. Melalui promosi secara langsung ke Jepang ini, pihak pemerintah bisa memberikan informasi mendetail secara langsung kepada masyarakat Jepang. Informasi yang diberikan selain lebih lengkap dan jelas juga sesuai dengan kebutuhan atau kondisi peminat wisata

Read More

Keberadaan E-Passport Tingkatkan Minat Wisatawan Traveling ke Asia

hanya saja dengan datang ke satu tempat itu-itu saja tentunya kurang menarik. Untuk itulah tak ada salahnya kamu main lebih jauh, mengunjungi beberapa kawasan wisata baru, jika bisa keluar negeri. Sekarang ini dengan adanya era pasar bebas untuk ke luar negeri tak harus menghabiskan biaya besar ... yang cukup diminati oleh turis asing, memberikan banyak nilai edukasi selain hiburan, inilah yang membuat Jepang dari waktu ke waktu tingkat kunjungannya semakin tinggi. Bangkok, Thailand termasuk sebagai kawasan wisata yang naik daun beberapa tahun belakangan ini, bahkan di tahun lalu jumlah

Read More

Kunjungi Benteng yang Menjadi Magnet Turis Asing di Nusa Tenggara Timur!

Menikmati liburan atau memuaskan keinginan untuk menjelajahi Indonesia dan mengunjungi banyak tempat menarik mungkin akan terasa semakin menyenangkan dan berarti jika meluangkan waktu melihat langsung  obyek wisata budaya di kawasan Timor Tengah Selatan. Sejarah negara Indonesia yang pernah ... banyak yang telah berkunjung ke  kawasan ini. Maka hal ini menjadi sebuah pengalaman langka mendapati obyek wisata yang terlihat diabaikan namun ternyata tidak demikian. Hal ini pun dibuktikan dengan banyaknya pengunjung yang singgah kemari dan berasal dari seluruh penjuru negeri. Mengenal Benteng

Read More

Lebaran Nggak Selalu Harus Mudik, Lihat Saja Paket Tour Luar Negeri Murah Meriah Ini!

Meriah ke Berbagai Tempat Wisata Internasional Di paket tour Lebaran yang murah meriah ini, kamu akan mendapatkan diskon dengan harga sampai Rp 6.000.000,00. Lumayan banget! Jadi kamu bisa memanfaatkan sisa budget tersebut untuk belanja atau untuk melakukan kegiatan lainnya. Tujuannya kemana saja ... dong kalau begitu? Nah, ini dia beberapa negara tujuan wisata yang pastinya bakal bikin acara Lebaran tambah berkesan: 1. Jepang Negeri Sakura ini kayaknya sudah jadi destinasi idaman untuk banyak orang Indonesia, ya. Di negara yang berhasil memadukan antara modernitas dan juga budaya tradisional

Read More

Supaya Adem Ayem Ketika Liburan, Daftar Asuransi Perjalanan Dulu!

Tak ada yang bisa menjamin jika perjalanan wisata kamu akan berlangsung secara mulus tanpa masalah. Coba pikirkan, banyak sekali hal - hal buruk yang bisa terjadi yang tidak ingin dikehendaki. Misalnya saja jatuh sakit karena ternyata di tempat liburan kamu sedang ada wabah penyakit melanda, atau ... menggunakan asuransi perjalanan ini. Sebabnya karena negara - negara berkembang seperti Jepang dan Korea, yang sering jadi tujuan wisata para turis Indonesia, punya biaya rumah sakit yang sangat tinggi. Bayangkan saja kalau kamu ada dalam situasi darurat dan harus dirawat di sana, ngeri

Read More

Promo Tiket ke 5 Rute Favorit Persembahan Cathay Pacific

harus melakukan perjalanan liburan ke tempat wisata yang ada di luar negeri tersebut. Namun tentu saja dengan adanya promo dari Cathay Pacific ini maka ini adalah kesempatan untuk Anda dapat melakukan perjalanan ke luar negeri dengan biaya yang lebih murah dan hemat. Untuk biaya ini adalah sudah ... promo untuk ke China. 3. Rute ke Jepang Dan untuk posisi ketiga yang mendapatkan promo dari Cathay Pacific ini adalah negara Jepang. Negara yang sangat maju ini memang mempunyai daya tarik tersendiri untuk warga Indonesia mengunjungi negara sakura tersebut. untuk harga dari pesawat yang ditawarkan

Read More

Nikmatnya Suguhan Malam Gudeg Generasi Ketiga Warung Bu Djoyo

juga tak main-main apalagi dari sektor budaya. Yogyakarta merupakan salah satu yang masih kuat adat budaya jawanya, dari bangunan, bahasa hingga panganan yang disajikan. Nah untuk melengkapi wisata Anda ke daerah tersebut jangan lupa juga untuk mencicipi salah satu sajian kuliner khas yang pastinya ... Bagi beberapa orang tentunya sudah tak begitu asing dengan warung gudeg yang satu ini, mengingat setiap harinya selalu ramai dengan pengunjung, meskipun menu yang ditawarkan hanya sebagai gudeg saja, dari waktu ke waktu resep yang digunakan tak pernah berubah, inilah yang menjadi nilai tambah dari

Read More