Pantai Karimunjawa dengan Keindahan Alamnya yang Mempesona

Mungkin sebagian orang sudah tidak terlalu asing dengan pantai yang satu ini yaitu Pantai Karimunjawa yang terkenal akan keindahan yang sangat memukau di Pulau Jawa. Bagi siapa saja yang suka sekali dengan wisata pantai maka bisa berkunjung ke obyek wisata yang satu ini. Di kawasan ini kamu akan ... disuguhkan dengan pesona alam lautnya yang begitu menawan dan sangat berkesan. Nama pantai ini diambil dari Bahasa Jawa yaitu Kremun yang berarti samar – samar atau kabur. Pantai ini diberi nama Karimunjawa karena Kepulauan yang satu ini tampak begitu samar – samar di Pulau Jawa, dan letaknya

Read More

Panjin Red Beach, Bukan Air Laut Tapi Hal Ini yang Akan Kamu Temukan di Pantai Ini

Saat pertama kali mendengar obyek wisata pantai tentunya kamu akan membayangkan keindahan alamnya berupa biru nya air laut dan putih nya pasir pantai yang membentang luas. Namun lain hal nya dengan salah satu pantai di Panjin, China. Disana terdapat satu pantai yang dimana pantai tersebut kamu ... tidak menemukan pasir pantai yang putih dan biru nya air laut namun kamu akan melihat pantai itu berwarna merah. Warna merah yang dihasilkan merupakan warna dari ganggang laut yang berwarna merah. Pantai tersebut bernama Red Beach, dan uniknya lagi tidak terdapatnya ombak dan pasir putih seperti

Read More

Liburan Akhir Pekan di Bukit Seribu Bintang Kuningan

diragukan lagi, ditambah lagi dengan tempat - tempat wisata yang ada disana menyuguhkan pesona keindahan alam masing - masing. Saat ini beberapa kota di Jawa Barat sedang giat - giatnya mengembangkan potensi wisata seperti salah satu nya adalah Kuningan. Di Kuningan belum lama ini ada sebuah ... destinasi wisata yang bisa dijadikan sebagai salah satu lokasi wisata untuk mengisi liburan akhir pekan. Destinasi wisata tersebut bernama Bukit Seribu Bintang (BSB) yang mulai diresmikan pada tanggal 15 Juli 2016. Meskipun destinasi wisata ini terbilang baru, namun keindahan alamnya menjadi daya

Read More

Potensi Wisata Alam yang Bagus dan Wajib Untuk Dikunjungi Ketika Hari Libur Tiba di Kota Bekasi

Sebagian warga Jakarta dan sekitarnya mungkin belum banyak yang tahu jika Kota Bekasi memiliki potensi wisata alam yang bagus dan wajib untuk dikunjungi ketika hari libur tiba. Salah satu destinasi wisata ala yang ada di Kota Bekasi adalah Pantai Muara Beting. Mungkin sebagian dari kalian akan ... kecokelatan serta ditambah dengan pemandangan laut khas Bekasi yang akan kamu temui di kawasan tersebut. Pantai ini belum banyak orang yang mengetahuinya sehingga belum banyak dijamah oleh para wisatawan. Namun saat ini Pantai Muara Beting dalam pengembangan obyek wisata yang nantinya akan menjadi

Read More

Spot Menarik Untuk Menyelam di Kawasan Pantai Tiga Warna Malang

Waktu liburan yang sangat berharga tak datang 2 kali, jadi jangan sia - siakan waktu liburan begitu saja. Untuk kamu yang mengaku traveler sejati alangkah baiknya menjadikan liburan kali ini menjadi liburan yang menyenangkan dengan berkunjung ke beberapa destinasi wisata menarik yang ada di ... mengidentikkan Malang sebagai kota yang menyimpan wisata taman bermain saja namun juga nyatanya Malang memiliki destinasi wisata alam yang sangat banyak seperti salah satunya adalah pantai. Kawasan Pantai Malang memang termasuk sebagai daerah pantai Selatan jadi tak heran bahwa beberapa hanya

Read More

Ingin Liburan yang Antimainstream di Akhir Pekan? Ke Curug 7 Cilember Aja Yuk, Berkemah Sambil Menikmati Air Terjun

Kota Bogor dengan keindahan alam nya yang dimiliki sangat cocok dinikmati keindahannya saat liburan akhir pekan tiba. Bogor memang memiliki pesona keindahan alam yang sangat memukau sehingga menarik minat para wisatawan dari berbagai penjuru. Terdapat berbagai tempat wisata Bogor yang disertai ... menarik untuk dikunjungi. Salah satu lokasi wisata alam yang tentunya sudah tak asing lagi adalah kawasan Puncak Bogor. Wisata Puncak Bogor bisa menjadi salah satu alternatif lokasi wisata akhir pekan kamu kali ini. Suasananya yang sejuk ditambah lagi dengan pemandangan hijau nya pepohonan sehingga

Read More

Menyaksikan Keindahan Matahari Terbit dari Puncak Gunung Bromo

Jika kamu berkunjung ke Jawa Timur, salah satu lokasi wisata yang tidak boleh di lewatkan adalah Gunung Bromo. Destinasi wisata yang satu ini tentunya sudah tak asing lagi terdengar di kalangan wisatawan. Pasalnya obyek wisata yang satu ini cukup banyak mendatangkan wisatawan lokal hingga ... mancanegara. Semua wisatawan yang datang berkunjung ke destinasi wisata ini tentunya memiliki tujuan yang sama yaitu untuk menaklukkan puncaknya. Wisata alam yang satu ini memang memiliki keindahan alam yang sangat mempesona sehingga dapat memikat daya tarik siapa saja yang melihatnya. Selain

Read More

Curug Bengkok Leuwi Hejo, Biru dan Jernih Air nya Sungguh Menenangkan Pikiran dan Jiwa

Untuk lokasi wisata yang dipilih pun adalah tempat - tempat yang bernuansa asri. Kalau begitu kamu bisa menjadikan Bogor sebagai lokasi tujuan liburan kamu kali ini. Selain menyuguhkan keindahan alam yang mempesona, Kota Bogor juga menawarkan suasana yang masih sejuk dan asri. Lokasinya yang berada ... di dataran tinggi membuat Bogor terdapat banyak Curug yang bisa dijadikan sebagai obyek wisata. Jika selama ini curug yang paling populer adalah Curug Cigamea maka tak ada salahnya jika kamu berkunjung ke curug lainnya yang berada di Bogor seperti salah satunya adalah Curug  Bengkok Leuwi Hejo.

Read More

Menikmati Matahari Terbit dari Ketinggian Bukit Alesano

Selain terkenal dengan julukan "Kota Hujan", Bogor juga sangat identik dengan obyek wisata alam nya yang mempesona seperti salah satunya adalah kawasan Puncak. Tak hanya kawasan Puncak saja yang bisa kamu kunjungi ketika liburan tiba namun masih ada sejumlah lokasi wisata di Bogor yang wajib untuk ... kamu singgahi sebut saja Bukit Jonggol, Gunung Kapur Klapanunggal, Bukit Alesano, dan masih banyak lagi yang lainnya. Namun jika kamu ingin menghabiskan waktu berlibur kamu dengan menikmati matahari terbit dari atas ketinggian maka kamu bisa memilih Bukit Alesano sebagai tujuan wisata kamu kali

Read More

Batu Dinding Belinyu, Keindahan Taman dengan Pemandangan Laut Lepas

Untuk kamu yang ingin merasakan keindahan taman dengan pemandangan lautan lepas mungkin tempat yang satu ini cocok untuk melepaskan penat dan stres setelah sepekan beraktivitas di kantor. Tempat wisata yang satu ini bernama Batu Dinding Belinyu yang berada di Kabupaten Bangka dan berjarak sekitar ... melihat keindahan berupa pulau – pulau kecil disekitarnya serta aktivitas para nelayan dan kapal – kapal besar di dalam Teluk. Dinding Batu ini merupakan susunan bebatuan granit yang tersusun sangat unik sehingga menjadi daya tarik tersendiri bagi para pengunjung yang datang. Obyek wisata yang

Read More