Kuliner khas Jogja yang Satu Ini Selalu Ramai Pengunjung Setiap Harinya

Ada banyak tempat kuliner di Jogja yang akan membuat kamu ketagihan karena rasanya yang dapat menggoyang lidah dan tentunya dengan harga yang terjangkau. Salah satunya adalah Entog Slenget yang wajib kamu nikmati ketika berkunjung ke Jogja. Lokasinya cukup tersembunyi yaitu berada di Pules Lor, ... Donokerto, Sleman. Kuliner ini sudah sangat melegenda di Kota Yogyakarta. Entog Slenget merupakan masakan yang diolah dari daging entog yang hampir mirip dengan masakan rica – rica ataupun tongseng dengan rasa yang pedas karena irisn cabai dan merica yang diberikan. Entog Slenget sangat cocok

Read More

“Soto Sampah”, Kuliner Lezat dan Nikmat yang Berasal Dari Kota Yogyakarta

Soto merupakan salah satu kuliner di Yogyakarta yang sangat mudah untuk kamu temui. Bayangkan saja disetiap sudut Kota Pelajar itu selalu ada pedagang yang menjajakan soto, karena sebagian besar masyarakat Kota Jogja sangat menyukai menu yang satu ini. Di sebuah pasar di Kota Jogja yaitu Pasar ... Kranggan terdapat sebuah warung soto sederhana yang menjual soto di malam hari, karena disana mayoritas penjual sotonya buka pada agi hari. Tak hanya waktu nya saja yang berbeda dengan penjual soto lainnya, namun nama warung soto tersebut pun terbilang unik yaitu Soto Sampah. Untuk kamu yang ingin

Read More

Mencicipi Gudeg Song Djie Bu Atmo yang Membuat Anda Ketagihan

Gudeg Yogya merupakan salah satu makanan khas Kota Yogyakarta yang sangat terkenal dan cukup populer di kalangan masyarakat Kota Pelajar tersebut. Di setiap sudut kota ini , Anda akan menemukan beberapa kedai mulai dari warung kaki lima hingga restoran hotel berbintang menyajikan kuliner tersebut. ... Jika Anda ingin berkunjung dan mencoba Gudeg Yogya maka bisa berkunjung ke rumah makan Gudeg Song Djie Bu Atmo. Lokasinya terletak di Jalan Kyai Mojo No. 104 Tegalrejo, Yogyakarta. Rumah makan tersebut menyajikan Gudeg Jogja dengan bahan dasar nangka muda. Tak hanya di Jalan Kyai Mojo saja Anda

Read More

Ini Dia Bedanya Sate Klathak Dengan Sate Lainnya

Berbagai macam tempat wisata ditawarkan oleh kota yang satu ini, tak hanya wisata alamnya saja namun wisata belanja hingga wisata kuliner nya pun disajikan di Kota Pelajar ini. Salah satu kuliner yang sudah sangat terkenal di kalangan masyarakat Jogja yaitu Sate Klatak yang sangat mudah dijumpai di ... namun untuk sate klathak ini menggunakan tusukan yang terbuat dari batang besi. Uniknya lagi, bumbu yang digunakan pun hanya penyedap rasa saja berupa garam.  Untuk mendapati sajian kuliner ini, Anda bisa berkunjung ke kedai sate Klathak Pak Pong. Kedai sate ini selalu ramai dipadati oleh para

Read More

Mencicipi Bakso Legendaris Dari Kota Pelajar Yogyakarta

Bakso, begitu mendengar namanya pasti Anda sudah tak asing lagi dengan kuliner yang satu ini. Sudah menjadi salah satu pilihan kuliner yang sangat populer di Indonesia jadi Anda akan dengan mudah menemukan kuliner yang satu ini. Salah satu kota di Indonesia yaitu Yogyakarta, Anda pun akan mudah ... menemukan kuliner yang satu ini mulai dari bakso keliling, bakso kaki lima, hingga bakso sekelas rumah makan. Dari sekian banyak penjual bakso di kota tersebut, ada salah satu bakso yang wajib kamu coba yaitu Bakso Pak Trisno. Lokasi nya berada di Jalan Prof. Ki Amri Yahya, Gampingan, Wirobrajan,

Read More

Menikmati Bakso Blusukan Pak Jam di Jogja

Kota Jogja memang lebih dikenal dengan destinasi wisata berupa sejarah dan budaya, seperti keberadaan candi-candi peninggalan kerajaan. Namun saat kamu bertandang kesana tak ada salahnya juga mencoba beberapa tawaran wisata menarik lain seperti diantaranya dengan mencicipi aneka kuliner khasnya. ... beberapa obyek wisata terkenal lainnya di kawasan Jogjakarta. Kamu juga bisa icip-icip panganan khas lainnya yang disini. Beberapa diantaranya bisa dijadikan sebagai oleh-oleh saat pulang ke rumah. Sangat menarik bukan menghabiskan waktu liburan ke kota Jogja, pastinya akan menjadi pengalaman

Read More

Jenis Wisata Populer di Indonesia

saja, padahal tidak. Masih banyak lokasi wisata di Jogja yang anti mainstem. Selain wisata alam, di Jogja anda juga bisa menikmati wisata lainnya seperti wisata edukasi, wisata budaya dan juga wisata kuliner Wisata edukasi watu lumbung Salah satu wisata unik di Jogja yang tidak sekedar menyuguhkan ... yang akan membuat kita belajar lebih manusiawi, mencintai diri, sesama dan juga pencipta. Wisata kuliner ungkrungan Salah satu wisata di Jogja yang unik lainnya adalah wisata kuliner di daerah Gunungkidul. Namanya adalah ungkrungan. Wisata kuliner unik ini adalah wisata kuliner yang unik dan

Read More

Jogja: Wisata Penuh Ketakjuban

Pantai di Gunung Kidul dan sekitarnya -       Beberapa lokasi wisata di Kulon Progo -       Pusat Jajanan oleh – oleh khas Jogja -       Wisata Gerabah -       Beberapa candi -       Beberapa wisata goa, air terjun dan kuliner -       Waterboom terbarunya ... kemerdekaan dan mulainya NKRI terbentuk. Dan paling, destinasi akan ditambah di sekitaran kota Yogyakarta seperti ke museum de mata. Terus, buat yang mau stay agak lama di Jogja buat honeymoon misalnya, temen – temen bisa request yang 6 – 7 hari di sana. Temen – temen bakal punya pengalaman

Read More

Nikmati 5 Tempat Wisata di Solo Paling Populer Ini!

pasar ini Anda dapat menjumpai berbagai macam hal. Di pasar ini juga terdapat aneka macam kerajinan yang terbuat dari kayu ukir yang motifnya begitu khas dan bisa Anda beli dengan harga terjangkau. Selain itu, Anda pun bisa berburu kuliner di pasar Klewer dengan aneka macam makanan khas kota Solo. ... Pasar Klewer ini terletak di Jl. Kedempel No. 24, kota Solo, Surakarta, Provinsi Jawa Tengah. Di samping kuliner dan kerajinan yang terbuat dari kayu, Pasar Klewer juga menyajikan aneka macam batik khas Pekalongan, Banyumas, Betawi, Madura hingga Yogyakarta. 2. Air Terjun Jumog Tempat wisata di

Read More
Pantai Jogja: Pantai Sundak

5 Wisata Pantai Jogja Terindah dan Eksotik

Wisata pantai Jogja mungkin belum sepopuler wisata pantai di Bali, hal ini karena Jogjakarta memang lebih dikenal sebagai kota pelajar dan obyek wisata budaya, keraton, dan kuliner yang rasanya enak dan murah. Padahal sebenarnya tersimpan wisata pantai yang sangat indah, eksotik dan wajib untuk ... di Jogja yang akan memberikan Anda pengalaman yang tidak terlupakan. Berikut ini 5 wisata pantai Jogja yang terkenal dengan keindahan dan suasanya yang eksotis, yaitu: Pantai Sundak Untuk rehat sejenak dari kebisingan kota, mengunjungi Pantai Sundak yang terletak di Desa Sidoharjo, Kecamatan Tepus,

Read More