LimaKaki

Mewahnya Artania Cruise, Hotel Terapung Dari Bahama

Cruise alias kapal pesiar merupakan liburan pilihan bagi banyak kaum jetset (dan kalau kamu mau menabung, sebenarnya kamu juga bisa melakukannya, hitungannya lebih murah). Alasannya sederhana, karena kamu bisa tinggal di “hotel” bintang lima sambil plesiran ke berbagai lokasi sekaligus. Plesiran itu bisa membawamu ke mana saja, bahkan ke luar negeri, dan inilah yang dilakukan oleh…

Read More

Serunya Berkemah di Curug Cilember Puncak

Sepertinya tidak cukup jika kita menikmati keindahan alam yang berada di kawasan Puncak hanya sehari semalam saja. Seperti yang kita ketahui ada banyak sekali tempat istimewa di Puncak yang dapat kita kunjungi. Ada berbagai macam tempat wisata yang sekarang ini sudah dilengkapi dengan fasilitas penginapan. Namun, bila Kamu ingin merasakan suasana menginap yang jauh berbeda,…

Read More

Cari Oleh-oleh Dari Semarang? Coba Lumpia Isi Durian yang Super Lezat!

Lumpia ialah salah satu makanan yang berasal dari Semarang. Lumpia ini sudah ada sejak ratusan tahun yang lalu. Hidangan ini sebenarnya merupakan sebuah akulturasi budaya dari Jawa Tengah dan juga Tionghoa yang dibawa oleh pedagang pada jaman dahulu. Sekarang, Semarang sudah menawarkan varian kuliner ini dengan menggunakan budaya Jawa, Tionghoa dan juga maniak durian. Mungkin…

Read More

Pernah Mendengar Pemandian Air Panas Le Seu’um? Intip Yuk Pesona dan Fasilitasnya!

Menjelang akhir pekan Kita biasanya sudah mulai menyusun rencana untuk menghabiskan akhir pekan dengan kegiatan apa. Setelah beberapa hari disibukkan dengan pekerjaan kantor yang seolah tidak ada habisnya, kini tiba waktunya memanjakan diri. Beberapa orang memilih mengisi akhir pekan untuk berbenah atau merapikan rumah dan sudah melepaskan penat bersamanya. Bisa pula memilih jalan-jalan ke beberapa…

Read More

Sensasi Unik yang Disajikan dalam Semangkuk Rujak Bulung

Berkunjung ke sebuah lokasi wisata yang terletak diluar daerah tempat tinggal, maka selain menyibak keindahan lokasi tersebut. Pengunjung pun akan merasa kurang apabila tidak mencoba mencicipi kuliner khas dari daerah yang didatangi tersebut. Wisata kuliner menjadi pelengkap kunjungan wisata selain wisata belanja dan seolah menjadi agenda wajib. Daya tarik kuliner khas memang sangat memikat apalagi…

Read More