Nikmati Keindahan Alam di Pantai Sanur Bali

Pantai Sanur adalah salah satu pantai terkenal yang berlokasi di Bali. Tempat wisata yang satu ini menjadi tujuan utama wisatawan yang ingin menikmati suasana pantai yang tenang dan indah. Dengan keindahan alamnya yang menakjubkan, Pantai Sanur selalu ramai dikunjungi oleh para wisatawan, baik ... hotel, vila, dan penginapan yang menawarkan pemandangan pantai yang indah dan fasilitas yang lengkap seperti kolam renang, spa, dan restoran yang lezat. Pantai Sanur juga memiliki lokasi yang strategis untuk mengeksplorasi Bali. Terdapat banyak tempat wisata terkenal seperti Pura Besakih, Tampak

Read More

Meskipun Lokasinya Berada di Luar Negeri, 4 Taman Cantik Ini Bisa Kamu Kunjungi Saat Liburan Loh!

kali ini atau liburan akhir tahun. Bahkan saking cantik nya, kebun – kebun tersebut menjadi kawasan wisata terkenal loh. Keren kan! 1. Taman Bunga Keukenhof Taman Bunga Keukenhof merupakan tempat wisata ladang tulip terkenal yang berada di Stationsweg, Belanda. Di dalam Taman Bunga Keukenhof ... 458 meter yang dibangun dengan struktur metalik modern menyerupai Cristal Palace London. Taman ini juga menjadi salah satu tempat penelitian para ilmuan dari seluruh dunia.

Read More

4 Destinasi Wisata di Pulau Bintan yang Mempesona

Indonesia merupakan negara kepulauan yang memiliki beribu – ribu pulau yang tersebar dari Sabang hingga Merauke. Maka tak heran jika di setiap pulau di Indonesia menyuguhkan destinasi wisata alam yang sangat mempesona tak terkecuali dengan pulau yang satu ini yaitu Pulau Bintan. Bintan merupakan ... bisa diambil pertama lewat jalur menuju Pantai Trikora dan yang kedua mengambil jalan menuju arah Kijang/Bandara. Tidak perlu membayar tiket masuk ke tempat ini sebab Danau Biru Bintan bukan tempat wisata komersil melainkan area tambang pasir yang hingga kini masih aktif. 3. Bukit Panglong Kijang

Read More

Nyari Tempat Wisata yang Dekat dengan Akomodasi Penginapan? Kesini Aja Yuk!

wisata nya. Namun hal yang wajib kamu persiapkan dari jauh - jauh hari adalah akomodasi penginapan. Tapi tak perlu khawatir karena ada beragam hotel yang ditawarkan kepada Anda, diantaranya adalah hotel Singgasana makassar. Bagi kamu yang menginginkan akomodasi berupa hotel mewah berbintang, ... fasilitas terbaik mereka, kamu bisa menikmati layanan pribadi dalam kamar, maupun yang disediakan untuk bersama. Nyatanya selain dikenal sebagai hotel yang nyaman untuk wisatawan juga difungsikan sebagai area bisnis, mereka yang tengah mengadakan perjalanan dalam rangka bisnis bisa menyewa tempat

Read More

Gunung Kencana, Memiliki Tinggi yang Tak Seberapa Namun Cukup Menantang Untuk Pendakian

Mau weekend romantis di tempat yang tak kalah hits? Yuk cobain destinasi wisata yang satu ini, yaitu Gunung Kencana Bogor. Mungkin keberadaannya belum di ketahui banyak orang, tapi siapa sangka jika gunung ini memiliki keindahan alam yang mempesona. Gunung yang memiliki ketinggian sekitar 1.802 ... pendakian, kamu akan disuguhkan dengan pemandangan perkebunan teh di segala penjuru. Dengan menempuh perjalanan kurang dari satu jam saja, kamu sudah bisa berdiri di atas Puncak Gunung Kencana. Untuk jalur pendakian bisa kamu temukan di kawasan wisata Telaga Warna yang berada di Cisarua sekitar dua

Read More

4 Spot Gunung Berikut Sangat Cocok di Eksplore Bagi Pemula

Bogor merupakan kawasan yang terletak di dataran tinggi dan memiliki banyak spot – spot menarik yang bisa dijadikan sebagai destinasi wisata salah satunya adalah wisata alam. Sebagai daerah dataran tinggi, Bogor di kelilingi oleh pegunungan dan perbukitan. Nah, untuk kamu yang memiliki hobi ... Mulanya spot ini adalah perkebunan milik warga setempat. Karena view-nya yang ciamik, akhirnya dicoverlah sebagai destinasi wisata. Oh iya, kalau kamu ingin camping, minta ijin dulu pada warga setempat ya!

Read More

Kawasan Wisata di Sulawesi Selatan yang Mirip dengan Bukit Teletubbies

Seperti yang kita ketahui, jika di Indonesia memiliki keindahan alam yang mempesona. Tak heran jika banyak wisatawan mancanegara memilih Indonesia sebagai tujuan wisata saat hari libur tiba. Salah satu nya adalah Sulawesi Selatan merupakan satu provinsi yang memiliki banyak keindahan alam. ... membutuhkan waktu sekitar 15 menit dengan menggunakan kendaraan pribadi. Bukit ini menjadi salah satu tempat wisata bagi warga lokal dan luar daerah saat akhir pekan atau hari libur tiba. 3. Wisata Ollon Tana Toraja Kawasan wisata Ollon terletak di Kecamatan Bonggakaradeng, Tana Toraja. Kecamatan

Read More

Belum Lengkap Rasanya Berkunjung ke Sumatera Kalau Belum Berkunjung ke Pantai – Pantai Ini

Sebagai negara kepulauan, Indonesia memiliki jutaan lautan dan pantai yang keindahan alam nya sangat mempesona.  Selain indah, pantai juga menjadi salah satu tempat favorit untuk menenangkan diri sambil menikmati deburan ombak dan angin sepoi - sepoi. Banyak juga wisatawan yang memanfaatkan pantai ... indahnya sunset. 3. Pantai Nongsa, Batam Batam memang dikenal sebagai salah satu kota industri yang murah, namun siapa sangka jika kota yang satu ini memiliki potensi wisata yang menakjubkan berupa pantai nya yang indah. Salah satu pantai yang wajib dikunjungi saat berada di Batam adalah Pantai

Read More

Rainbow Garden Bandung, Lokasi yang Pas Untuk Berlibur dan Bersantai

Seperti yang kita ketahui jika Lembang Bandung terdapat beragam destinasi wisata yang bisa dikunjungi. Tak heran jika saat akhir pekan atau hari libur tiba, kawasan ini selalu dipenuhi oleh wisatawan. Secara administratif, lokasi wisata ini masuk ke dalam wilayah Kabupaten Bandung Barat dan ... lokasi yang memiliki daya tarik wisata alam khas pegunungan yang memiliki panorama indah dengan udaranya yang sejuk. Nah, jika kamu berencana untuk mengisi liburan di Lembang Bandung jangan lupa untuk berkunjung ke Rainbow Garden ya! Jika di Jepang, rainbow gardennya berupa taman bunga lavender.

Read More

Bukit Grenden Pakis, Wisata Kekinian dan Instagramable di Magelang

Magelang merupakan sebuah kota yang terletak di Provinsi Jawa Tengah yang identik dengan nama kota seribu bunga. Magelang uga terbagi menjadi dua regional yaitu Kota Magelang dan Kabupaten Magelang. Di kota dan kabupaten ini terdapat berbagai destinasi wisata alam yang bisa untuk kamu kunjungi ... seperti salah satunya adalah Bukit Grenden. Setelah sebelumnya sempat viral dengan Top Selfie di Pakis yang mirip Hutan Nami di Korea. Bukit Grenden ini berlokasi di Dusun Grenden, Kelurahan Pohgalang, Pakis, Magelang. Di bukit ini, kamu juga akan menemukan destinasi wisata berupa pemandangan hutan

Read More