10 Keindahan Pantai – pantai Terkenal yang Dimiliki Oleh Indonesia

merupakan sebuah tempat wisata di Lombok yang paling terkenal. Pantai Senggigi memiliki keindahan panorama yang menawan hati sehingga banyak wisatawan lokal hingga wisatawan mancanegara yang datang berkunjung ke kawasan tersebut untuk melihat keindahan dari pantai ini. Kehidupan terumbu karang yang ... di kawasan ini juga terdapat bebatuan yang berserakan dengan berbagai bentuk dan ukuran sehingga menambah keindahan di Pantai Parai Tenggiri. Pantai Parangtritis Pantai Prangtritis merupakan salah satu tempat wisata unggulan wisata Jogja dengan keindahan panorama pantai yang indah. Lokasinya

Read More

Keindahan Raja Ampat Serta Berbagai Aktivitas yang Bisa Dilakukan

Indonesia memang sebagai negara kepulauan sangat terkenal dengan wisata bahari nya, misalnya saja Raja Ampat yang lokasinya terletak di Papua Barat. Tempat wisata ini sangat banyak wisatawan nya baik lokal atau pun mancanegara. Ada banyak aktivitas yang dapat anda lakukan di tempat wisata Raja ... Ampat ini, diantaranya adalah: Diving Raja Ampat menawarkan keindahan alam bahari yang sangat menarik untuk wisatawan nya. Bagi anda yang menyukai aktivitas menyelam anda dapat mengunjungi tempat wisata ini, disini anda dapat menyelam dan menikmati keindahan pemandangan di bawah laut seperti

Read More

Temukan Musim Terbaik Menjelajahi Wisata Pesisir Selatan

Pesisir Selatan. Sebagai daerah kepulauan membuat obyek wisata di dalamnya merupakan wisata bahari atau maritim. Kapan Musim Terbaik Mampir ke Pesisir Selatan? Sebagai destinasi wisata bahari tentu memerlukan perhitungan waktu yang tepat supaya puas berada di lokasi tersebut. Perencanaan yang ... jiwa wisatawan yang naik ke kapal tersebut. Demi keamanan dan kenyamanan menjelajahi berbagai pulau unik dan cantik di Pesisir Selatan maka selalu pilih musim kemarau sehingga ombak lautnya selalu tenang dan aman. 2. Maksimal menikmati kegiatan air, Kegiatan wisata yang disuguhkan di semua tempat

Read More

Petualangan Menelusuri Sungai Mendo, Penuh Vegetasi Alami dan Keindahan Alam

Bayangkan, kamu menyusuri sungai di lingkungan pedalaman layaknya film - film Hollywood (meski tanpa bahaya yang biasa ada di film seperti itu), dan menikmati alam terbuka, aktivitas penduduk yang masih asli, dan menikmati wisata air yang menyegarkan. Selamat datang di ekspedisi Susur Sungai Mendo ... besar, dan sedikit pepohonan. Keduanya sama indahnya, dan bakal membuat liburanmu makin mengasyikkan. Mengembangkan Wisata Bahari Itinerary tersebut merupakan perjalanan yang dirancang untuk mengembangkan potensi wisata di Bangka Belitung. Mengarungi sungai merupakan salah satu cara supaya

Read More

Sekarang Ini Jatim Sedang Fokus Mengembangkan Wisata Bahari

Sekarang ini Dinas Kebudayaan serta Pariwisata di Jatim memang sedang giat untuk mengembangkan wisata bahari. Jawa Timur sendiri mempunyai garis pantai yang begitu luas, entah di pantai selatan atau pun di pantai utara. Pemerintah juga tidak ingin menyia-nyiakan kekayaan alam yang dimiliki, ... menggunakan kendaraan pribadi untuk dapat sampai ke pantai ini. Kamu hanya harus membayar 4.000 per orang agar dapat masuk di tempat wisata ini. Walaupun pantai tidak cukup luas, namun pantai ini mempunyai ciri khas yang berupa 3 pulau di tengah pantai. Walaupun masih tergolong pantai alami, akan

Read More

Wisata Pasir Putih di Pantai Delegan Gresik, Tanjung Kodok Lamongan Hingga Tuban

Bahari Lamongan. WBL dulunya merupakan sebuah tempat wisata yang dikenal sebagai tanjung kodok, disana memang ada sebuah pantai yang memiliki batu karang berbentuk kodok atau katak berukuran besar. Konon katanya katak tersebut tengah menunggu pasangan yang tak kunjung datang hingga menjadi sebuah ... memilih paket lainnya yang lebih luas dengan berkunjung ke Tuban, ia memiliki wisata yang tak kalah menarik seperti pilihan wisata religi bahkan pantai. Akhir pekan menjadi saat yang paling tepat untuk liburan ke tempat wisata tersebut, namun juga jangan heran jika sangat ramai pengunjung, utamanya

Read More

Sosok Laskar Pelangi yang Tak Pernah Pudar

Belitung, yang terdapat di provinsi kepulauan Bangka Belitung, terkenal dengan wisata Baharinya. Bukan itu saja, Belitung menyimpan banyak sekali objek wisata yang harus dikunjungi salah satunya adalah Museum Kata Andrea Hirata. Apa sih yang membuat museum itu harus dikunjungi? Masih ingatkah kamu ... dari film yang diangkat dari novel Laskar Pelangi oleh Andrea Hirata? Yeah, museum ini ada kaitannya dalam film tersebut. Tahukah kamu Museum ini adalah museum sastra pertama yang berada di Indonesia. Keren bukan? Lokasi Museum kata ini pun tidak jauh dari lokasi SD tempat syuting film tersebut.

Read More

Pantai Cemara Banyuwangi Menjadi Obyek Wisata Bahari Hijau

serupa untuk lebih meningkatkan sektor pariwisata. Demi mencapai tujuan tersebut maka dalam beberapa waktu ke depan rencananya akan dibuka destinasi wisata baru. Keberadaan destinasi wisata baru akan mampu menarik minat pengunjung untuk mampir dan melihat suguhan menarik apa yang akan diberikan. ... sebagaimana mestinya. Meski begitu harapan untuk bisa menjadikan semua bibit pohon cemara tumbuh semua tetap ada. Apalagi pertumbuhan hutan cemara cukup maksimal dan mendekati harapan sehingga menjadikan Pantai Cemara sebagai obyek wisata bahari yang hijau. Semakin hari jumlah pengunjung yang

Read More

Pembangunan Danau Toba Sambut Wisatawan Dunia

Pulau Sumatra ini memang menjadi kandidat yang kuat. Sebab danau terbesar ini masuk ke dalam kategori obyek wisata terbaik diantara sembilan obyek wisata kuat lainnya. Selain berkunjung ke Danau Toba, Presiden juga sudah membuat jadwal kunjungan ke sembilan tempat lainnya. Dikabarkan pula bahwa ... Danau Toba menjadi pusat fokus utama dalam pembangunan dan pengembangan obyek wisata. Prioritas ini dilakukan untuk mempermudah tujuan target 20 juta kunjungan wisman di tahun 20189 nanti. Berbagai Tempat yang Akan Dikunjungi Presiden Mantan Gubernur DKI Jakarta ini memang memiliki niatan kuat

Read More

Bertandang ke Lombok Wajib Menyempatkan Diri Menyambangi Sekotong

sebagai gunung terindah yang ada di Asia Tenggara turut melengkapi kemewahan wisata yang ada di pulau tersebut, bagaimana tertarik untuk mengunjunginya di musim liburan kali ini. Satu tempat yang pastinya wajib untuk kamu kunjungi adalah Sekotong, nama suatu kawasan yang ada di pulau Lombok dan ... terkenal akan berbagai pesona alamnya, wisata Bahari yang ada disini sangatlah lengkap. Daratan dari kawasan yang satu ini sedikit menjorok ke laut yang juga memberikan akses lebih cepat menuju keindahan alam yang tak ada batasnya tersebut. Kawasan tersebut menjadi daerah berkembangnya biota laut

Read More