Lima Kuliner Khas Jogja yang Bisa Ditemukan Saat Malam Hari

Yogyakarta seakan tidak pernah lelah dengan aktivitas sehari - harinya, di larut malam masih tetap saja ada kehidupan di setiap sudutnya salah satunya adalah kuliner malam. Hal ini yang membuat remaja atau mahasiswa yang doyan begadang tak perlu takut kelaparan ketika tengah malam tiba. Nah, ketika ... kamu sedang berkunjung ke Kota Jogja maka sempatkanlah untuk mencicipi sejumlah hidangan khas Jogja yang hanya ada pada malam hari tiba. Mau tahu apa saja kuliner malam di Kota Jogja? Simak ulasannya di bawah ini ya! 1. Nasi Rames Demangan Di Demangan ada salah satu spot kuliner khas Jogja yang

Read More

Mia Ayam Herbal, Kuliner Mie Ayam yang Unik dari Kota Lampung

Tak jauh berbeda dengan daerah - daerah di Indonesia lainnya yang kaya akan makanan dan kulinernya, Lampung juga memiliki banyak tempat wisata kuliner yang layak untuk kamu jelajahi. Tempat kuliner di Bandar Lampung saat ini sudah cukup banyak, menyebar di sepanjang pinggiran jalan raya ada juga ... yang lokasinya memang tidak ingin dekat dengan keramaian. Nah, kali ini kita akan membahas salah satu kuliner yang rasanya sudah tak asing lagi di telinga kita yaitu Mie Ayam. Kuliner yang satu ini memang sudah cukup terkenal di kalangan masyarakat dan menjadi salah satu menu pas pengganti nasi,

Read More

Kebun Raya Cibodas, Lokasi Wisata di Kaki Gunung Gede Pangrango

Berlibur ke Kota Bogor tak melulu harus ke puncak untuk menikmati keindahan alamnya, selain puncak ada juga lokasi wisata yang wajib  banget untuk dikunjungi ketika berkunjung ke Bogor yaitu Kebun Raya Cibodas. Tentunya sudah tak asing lagi dengan lokasi wisata yang satu ini, bukan? Kebun Raya ... variannya. Kebun Raya Cibodas sangat cocok dijadikan sebagai lokasi wisata bersama keluarga. Berwisata dengan membawa serta keluarga dan anak - anak ke kebun raya ini akan menjadi sangat berkesan. Untuk biaya tiket masuk nya pun cukup terjangkau yaitu kamu cukup membayar Rp. 9.000 saja maka kamu

Read More

Lima Lokasi Wisata Kuliner Mie Ayam di Kota Yogyakarta

Destinasi wisata kuliner Jogja merupakan bagian yang tak terpisahkan dari iklim kepariwisataan yang telah berlangsung lama di daerah yang ramah dan memiliki makanan khas bernama gudeg ini. Di Kota Gudeg, kamu bisa memilih berbagai kuliner yang akan kamu nikmati mulai dari kuliner khas Jogja yaitu ... pembuat mi untuk mi ayam. Contohnya yang sudah banyak ditemui adalah berasal dari sayuran seperti bayam, wortel, dan lain - lain. Jika kamu kebetulan sedang berlibur di Kota Jogja, berikut ada beberapa lokasi wisata kuliner Mie Ayam yang bisa kamu kunjungi. Diantaranya adalah: 1. Mie Ayam Palembang

Read More

Babat Gongso Semarang

Jika kita ketahui bahwa jarak antara Kota Yogyakarta dengan Kota Semarang tak terlalu jauh yaitu sekitar 125 kilometer saja. Namun siapa sangka jika di Kota Yogyakarta terdapat banyak tempat yang menjual kuliner khas dari Kota Semarang, diantaranya adalah tahu gombal dan babat gongso. Salah satu ... Meskipun menjual kuliner makanan yang terbilang cukup tradisional namun rumah makan yang ia kelola memiliki konsep desain yang modern dan minimalis serta di dominasi dengan warna putih. Rumah makan nya buka dari pukul 11.00 hingga 21.00 setiap harinya. Menu yang disediakan di rumah makan ini

Read More

Keunikan Donat Ridho Mulai Dari Bentuk Hingga Rasanya

Lampung yaitu Donat Ridho. Kuliner yang satu ini bisa kamu jadikan sebaga salah satu alternatif oleh - oleh yang praktis dan mudah untuk dibawa. Di kedai Donat Ridho ini menyediakan berbagai menu donat dengan bervarian rasanya. Bentuknya yang unik membuat donat ini memiliki ciri khas tersendiri. ... Pada umumnya donat memiliki bulatan pada bagian tengahnya, namun Donat Ridho memiliki bentuk bulat dalam ukuran yang sedang. Untuk topping yang disediakan pun beraneka ragam mulai dari cokelat meses, keju parut yang gurih, taburan cokelat warna - warni, dan beberapa topping lainnya. Dari segi

Read More

Nikmati Lezat dan Nikmatnya Sayur Kepala Kakap di Rumah Makan Pak Slamet

Berkunjung ke kawasan pesisir utara Jawa jangan sampai melewatkan untuk mencicipi masakan tradisional nya ya. Apalagi kawasan tersebut sangat identik dengan hasil laut berbumbu kunyit dan nikmatnya sambal. Di wilayah bagian Utara Jakarta tepatnya daerah Cilincing ada salah satu Rumah Makan yang ... sudah berdiri hampir 30 tahun lamanya yaitu Rumah Makan Pak Slamet. Nama rumah makan tersebut diambil dari nama pemiliknya yang merupakan mantan koki di kapal pesiar. Dengan berbekal keahlian memasaknya, ia mendirikan sebuah rumah makan sederhana bersama istrinya. Semakin hari, pengunjung yang

Read More

Aneka Rujak Menjadi Menu Andalan di Warung Men Runtu, Wajib Coba Nih!

Letaknya yang berada di sebelah timur Pulau Jawa, Bali menjadi salah satu primadona wisata di Indonesia yang banyak dikunjungi oleh wisatawan lokal hingga mancanegara. Berbagai obyek wisata bisa kita temukan di Pulau Bali mulai dari wisata alam, wisata budaya, wisata hiburan, wisata belanja, hingga ... wisata kuliner. Berkunjung ke suatu tempat rasanya tak lengkap jika belum mencicipi aneka kuliner yang terdapat di daerah tersebut. Jika berkunjung ke Bali sempatkan untuk mampir ke Warung Men Runtu ya! Lokasinya berada di Jalan Sekuta No. 32 C, Sanur, Denpasar, Bali. Warung kuliner sangat cocok

Read More

Lokasi Wisata Kuliner Jalanan Terbaik dari Beberapa Kota di Dunia

Tentunya sudah tak asing lagi saat mendengar kuliner Pizza dan Burger, karena kuliner tersebut sangat mudah untuk ditemui. Setiap kamu berkunjung ke sebuah destinasi wisata pasti akan menemukan kuliner yang satu ini yang dijajakan di pinggir jalan hingga restaurant. Berikut ada beberapa kota yang ... memiliki makanan jalanan terbaik di dunia. Diantaranya adalah: 1. Singapura Pusat jajanan pinggir jalan di Asia Tenggara adalah Singapura, meski penjaja kaki lima sudah memiliki sejarah panjang di kota tersebut. Jika kamu ingin mencari jajanan pinggir jalan di Singapura maka kamu bisa berkunjung ke

Read More

Menikmati Nasi Lengko khas Cirebon di Kedai Nasi Lengko Dlima Jaya, Bogor

Di setiap daerah di Indonesia tentunya memiliki kuliner khas nya masing - masing, seperti salah satunya adalah Cirebon yang memiliki kuliner khas kaya serat yaitu Nasi Lengko atau biasa disebut dengan sego lengko. Nasi Lengko ini merupakan makanan khas warga pantai utara yang banyak diminati oleh ... warga Indramayu, Tegal, Brebes. Namun kini, jika kamu ingin menikmati kuliner tersebut maka tak perlu jauh - jauh untuk datang ke Cirebon cukup datang saja ke Kota Bogor maka kamu sudah bisa menikmati kuliner yang satu ini. Lokasinya berada di Jalan Pakuan, Kecamatan Bogor Timur atau berada tepat

Read More