Nasi Uduk Jengkol, Menu yang Pas Saat Perut Keroncongan di Malam Hari

Kuliner malam bisa dijadikan sebagai alternatif untuk kamu yang merasa lapar di malam hari. Masih di kawasan Mal Lampung yang berada di Jalan Zainal Abidin Pagaralam, Gedong Meneng, Rajabasa. Di kawasan tersebut kamu bisa menemukan kuliner malam yang bisa mengganjal perut kamu di malam hari. Salah ... mengeluarkan uang sebesar Rp. 8 ribu saja maka kamu sudah bisa menikmati satu porsi nasi uduk jengkol ini. Namun jika kamu menikmati nasi uduk lengkap dengan lauk telur dadar maka kamu harus merogoh kocek sebesar Rp. 11 ribu saja. Kedai ini buka mulai pukul 5 sore hingga pukul 11 malam atau hingga

Read More

Berkunjung ke Malang? Jangan Lupa Untuk Mencicipi Berbagai Kulinernya Ya!

Membahas wisata kuliner di Malang tetap menarik meski tak akan ada habisnya. Malang termasuk salah satu tujuan wisata kuliner di Indonesia karena terdapat banyak sekali tempat kuliner yang wajib dikunjungi saat berlibur ke Malang. Seperti wisata kuliner pada umumnya, aneka kuliner di Malang ... biawak dan bulus. Kedai Sate Landak Bu Ria buka mulai pukul 9 pagi hingga 9 malam WIB. 5. Nasi Pecel Kawi Nasi Pecel Kawi merupakan salah wisata kuliner Kota Malang yang sudah populer hingga ke pelosok nusantara, rasanya yang enak, lezat dan gurih menjadi satu alasan mengapa nasi pecel khas Malang

Read More

Mie Bakso Laksana, Sekali Mencicipi Dijamin Akan Ketagihan

Kuliner yang satu ini nampaknya sudah tak asing lagi untuk para pecinta kuliner, pasalnya hampir di setiap penjuru kota kamu akan dengan  mudahnya menemui kuliner yang berbahan dasar daging sapi ini yaitu Bakso. Bakso bisa dikatakan sebagai salah satu menu favorit masyarakat di Indonesia apalagi ... dikeluarkan. Restauran Mie Baso Laksana berada di Jalan Pemuda No. 5 atau lebih tepatnya berada di dekat Masjid Agung Tasikmalaya. Restaurant ini buka setiap harinya pukul 9 pagi hingga pukul 9 malam WIB. Nah, kuliner ini juga bisa dijadikan  sebagai oleh - oleh ketika kamu berkunjung ke

Read More

Mencicipi Martabak di Kedai Martabak Bolu CNC Membuat Kamu Lupa Diri Karena Kenikmatannya

Ketika malam hari tiba, hal yang paling sering dilakukan adalah bersantai sambil menikmati camilan. Biasanya camilan yang sangat identik dan mudah ditemukan adalah Martabak. Namun seiring berjalannya waktu, kini martabak sudah banyak yang di kreasikan dengan memberikan beberapa topping diatasanya ... mulai pukul 4 sore hingga pukul 11 malam. Tak ada salahnya kan menikmati martabak di kedai ini untu menemani waktu bersantai kamu saat malam menjelang.

Read More

Menikmati Kelezatan Nasi Gila di Taman Situ Lembang, Menteng

serta permainan anak - anak pun tersedia di taman ini. Namun tahukah kamu, jika malam hari menjelang taman ini terdapat Pedagang Kaki Lima yang menjajakan dagangannya dengan menggunakan gerobak. Tak sedikit pengunjung yang datang ke tempat tersebut hanya untuk mencari jajanan sebelum mereka kembali ... di kawasan Taman Situ Lembang, diantaranya adalah pedagang mie ayam, ketoprak, serta aneka macam minuman. Taman Situ Lembang memang dibuka untuk umum dari pagi hingga tutup pada pukul 7 malam. Jika taman tersebut tutup, para pedagang kaki lima berpindah tempat ke Taman Suropati iyang berjarak 100

Read More

Sajian Lengkap Hotplate Bisa Kamu Nikmati di Plate O Yogyakarta

Terletak di dekat Galeria Mall Yogyakarta menjadikan restaurant yang satu ini selalu ramai dikunjungi oleh pengunjung yaitu Plate O. Plate O merupakan sebuah restaurant yang mengedepankan menu hot plate yang berisikan nasi dengan irisan - irisan daging sapi, ikan, telur dan ayam yang dicampurkan ... atau utara Goeboex Cafe. Plate O buka mulai pukul 11 siang hingga pukul 10 malam.

Read More

Berbagai Kuliner yang Bisa Dinikmati Ketika Berkunjung ke Sumatera Barat

Bagi Anda pecinta travelling dan memilih Sumatera Barat sebagai destinasi tujuan wisata kali ini maka tak ada salahnya mencicipi aneka kuliner yang terdapat di daerah tersebut. Tak hanya terkenal dengan keindahan alamnya saja, namun Sumatera Barat memiliki beberapa aneka kuliner yang bisa Anda ... Batu Hambar, Payakumbuh - Padang. Untuk seporsi sate padang dibanderol dengan tarif Rp. 26 ribu saja. 2. Lontong Malam Turangari Lonntong Malam Turangari merupakan tempat jajanan malam di Kota Padang, uniknya lagi kuliner yang satu ini adalah menu yang disajikan pada pagi hari untuk dijadikan

Read More

Lokasi Kuliner Malam di Jakarta yang Sangat Cocok Dijadikan Alternatif Ketika Perut Keroncongan

Dibalik hiruk pikuk kota terbesar di Indonesia yang tak pernah lepas dari sorotan publik, Jakarta menyimpan sejuta pesona salah satunya adalah wisata kuliner yang bisa kamu temui di kota ini. Tempat makan enak tak selalu berhubungan dengan destinasi wisata tertentu. Nyatanya berikut ada beberapa ... tempat wisata kuliner di Jakarta yang bisa kamu kunjungi di malam hari. Diantaranya adalah: 1. Warteg Warmo Menyebut warteg terkenal yang ada di Kota Jakarta, tak bisa melewatkan Warteg Warmo yang berada di Jalan Simpang Tebet Timur dan Tebet Raya, Jakarta Selatan. Letaknya yang strategis membuat

Read More

Berlibur ke Malang, Jangan Lupa Untuk Berkunjung ke Obyek Wisata yang Satu Ini Ya!

bermain air di pancuran yang tak pernah mati. Namun Anda tidak perlu khawatir ketika sedang berada di kawasan tersebut karena di kawasan tersebut terdapat pusat perbelanjaan maupun wisata kuliner di sekitarnya. Jadi selain hanya sekedar jalan- jalan saja, Anda bisa menikmati beragam jajanan khas ... wisata tidak mencicipi kuliner khas daerah tersebut. Disini Anda bisa menikmati berbagai macam menu makanan seperti aneka bakso, gorengan, mie hingga beberapa kuliner yang siap Anda nikmati. Untuk masalah harganya, Anda tak perlu khawatir karena harga yang di banderol pun cukup terjangkau. Untuk

Read More

Hotel – Hotel Cantik Berkonsep Rumahan Ini Bisa Kamu Manfaatkan Fasilitasnya Selama di Bandung

Conditioner, Televisi layar datar, serta kamar mandi yang dilengkapi dengan shower air panas. Adapula pilihan kamar yang dilengkapi dengan dapur kecil sehingga memudahkan kamu untuk memasak. Lokasi nya yang sangat strategis sehingga memudahkan kamu untuk berkunjung ke beberapa obyek wisata seperti ... Palagan Joglo Boutique Guesthouse Palagan Joglo Boutique Guesthouse merupakan guesthouse etnis dengan pemandangan panorama Kota Bandung serta dikelilingi oleh banyak area wisata kuliner dan tempat perbelanjaan yang bisa diakses dengan berjalan kaki. Palagan Joglo Boutique Guesthouse memiliki konsep

Read More