Mengisi Liburan di Kota Bogor dengan Berkunjung ke Beberapa Destinasi Wisata yang Ada Disana

Bingung mau mengisi liburan kemana kali ini? Mungkin Kota Bogor bisa menjadi salah satu alternatif untuk kamu yang akan berlibur, mengingat di kota tersebut banyak sekali obyek wisata yang bisa kamu kunjungi. Apalagi untuk kamu yang berdomisili di Jakarta, cocok sekali memilih Bogor sebagai salah ... satu destinasi wisata liburan karena memang jarak antara Bogor dan Jakarta tidak terlalu jauh. Berbagai tempat wisata yang ada di Bogor biasanya sangat cocok sebagai tempat wisata untuk kamu bersama keluarga tercinta. Berikut ada beberapa obyek wisata terkenal yang bisa kamu kunjungi selama di

Read More

Keindahan Alam yang Tersembunyi di Wilayah Indonesia Bagian Timur

Indonesia kaya akan keindahan alam yang menakjubkan mulai dari keindahan laut, pegunungan, alam dan budaya yang sangat beraneka ragam. Salah satu wilayah yang wajib kamu kunjungi untuk mengisi liburan adalah wilayah Indonesia bagian Timur. Di kawasan tersebut terdapat destinasi wisata yang sangat ... Pulau Alor Pesona wisata alam Alor menyuguhkan keindahan yang menjadikan daerah ini tidak pernah bosan untuk dikunjungi. Alor merupakan sebuah pulau yang terletak di ujung timur Nusa Tenggara dan hanya membutuhkan waktu sekitar 4 jam penerbangan dari Kota Jakarta menuju Kupang. Untuk melanjutkan

Read More

Menelusuri Keindahan Alam di Kota Jakarta

Siapa bilang Jakarta tak punya wisata alam? Nyatanya ada kok dan bagus - bagus. Tak hanya memiliki tempat wisata berupa gedung - gedung tinggi saja namun ada ug aobyek wisata alam yang bisa Anda jadikan sebagai pilihan untuk mengisi hari berlibur Anda. Nah, berikut ada beberapa tempat wisata alam ... yang terdapat di Jakarta yang bisa Anda kunjungi untuk destinasi liburan akhir pekan Anda. Diantaranya adalah: Hutan Mangrove PIK Di kawasan Pantai Indah Kapuk terdapat taman wisata alam berupa pepohonan bakau yaitu Taman Wisata Alam Angke Kapuk. Di kawasan ini para pengunjung bisa berkeliling

Read More

Kemegahan Museum Fatahillah Ternyata Menyimpan Sejarah Kelam

Selama ini masyarakat Kita mengenal museum sebagai tempat untuk memajang barang-barang bernilai sejarah. Berkunjung ke museum pun cenderung membosankan dan dilakukan oleh pihak sekolah ketika mengadakan liburan bersama. Namun, apakah sebuah museum memang memiliki arti dengan batasan yang pendek ... kawasan Kota Tua Jakarta. Selain menjadi tempat Kita bisa melihat benda bersejarah, ternyata bangunan museum itu sendiri juga memiliki sejarah panjang. Awal Mula Berdirinya Museum Fatahillah Bangunan atau gedung Museum Sejarah Jakarta atau Museum Fatahillah, didirikan pada abad ke-17 sampai abad

Read More

14 Ribu Wisatawan Berkunjung ke Bali Saat Long Weekend Tiba

Pulau Bali sampai saat ini masih menjadi salah satu tempat favorit bagi wisatawan domestik untuk menikmati liburan panjang. Hal ini terbukti pada liburan long weekend kemarin yang jatuh pada tanggal 4 - 8 mei 2016. Terlihat wisata domestik yang berkunjung ke Pulau Dewata naik hingga 15 persen. ... Bali rata - rata adalah wisatawan yang berasal dari wilayah Jakarta dan Surabaya. Menurut Awaludin jika rata - rata kondisi sejak H-3, penumpang yang berkunjung sudah naik hingga 13 ribu penumpang dari hari biasanya yang mencapai 12 ribu penumpang saja. Namun trafik ini kembali naik saat H-2 yang

Read More

Hotel Baru di Kawasan Puncak Bogor yang Berstandar Internasional

Sampai saat ini obyek wisata puncak  masih menjadi salah satu tempat wisata yang sangat digemari oleh wisatawan dalam kota hingga luar kota. Kondisi seperti inilah yang dimanfaatkan oleh pengembang sebuah hotel yang berada di puncak yaitu Royal Tulip Gunung Geulis Resort dan Golf. Lokasinya berada ... sangat menyambut baik dan berekspektasi tinggi untuk menaikkan standar hotel di Jakarta dan Bogor. “Ini sangat potensial sekali bagi perusahaan, pemerintahan, ataupun personal yang membutuhkan tempat berkumpul di sekitaran Jakarta. Tidak lebih dari satu jam bahkan untuk ke sini dari Jakarta,”

Read More

Perjalanan Bisnis Sebaiknya Memilih Hotel dengan Kriteria Berikut

Hotel atau tempat menginap memegang peranan penting bagi seorang pebisnis yang sering berkunjung ke luar kota ataupun luar negeri. Kegiatan bisnis membuat pelakunya perlu mengunjungi beberapa kota bahkan lintas negara untuk mencapai target bisnis tersebut. Memberikan kenyamanan selama berada di ... pebisnis membutuhkan penginapan dengan fasilitas unggulan. Terutama untuk beberapa fasilitas vital yang memberikan kenyamanan mengurus semua pekerjaan tepat waktu. Maka berbeda dengan perjalanan liburan, perjalanan bisnis membutuhkan kriteria tempat menginap yang khas. Adapun beberapa bentuk

Read More

Lakukan Persiapan Berikut Sebelum Liburan ke Pulau Pahawang

Berlibur akan semakin sempurna dan menyenangkan jika sudah direncanakan dengan baik jauh sebelum berangkat. Meskipun lokasi wisata yang akan dikunjungi lumayan dekat namun usahakan selalu menyiapkan rencana sebelumnya. Meskipun sensasi liburan secara mendadak ternyata juga menyenangkan, namun jika ... disajikan di Pahawang, mulai dari Pahawang Besar, Pahawang Kecil, Kelagian Besar, dan juga Kelagian Kecil. Perencanaan Liburan ke Pulau Pahawang Pulau Pahawang sendiri sebenarnya berada di Kabupaten Pesawaran yang menuju ke lokasi tersebut memerlukan rangkaian transportasi. Bagi warga Jakarta bisa

Read More

Kenapa Pulau Pahawang Selalu Diserbu Wisatawan Dari Jakarta?

cocok dijadikan lokasi liburan kala akhir pekan. Apa Saja Alasan Mampir ke Pulau Pahawang? Belakangan ini Pulau Pahawang menjadi topik pembicaraan oleh masyarakat Jakarta untuk dijadikan destinasi libur akhir pekan. Alasan untuk berkunjung kemari ternyata cukup beragam, diantaranya adalah: 1. Cukup ... laut pulau satu ini, wisatawan juga bisa mampir ke Teluk Kiluan dan Pulau Anak Krakatau. Lokasinya yang saling berdekatan membuat liburan akhir pekan bisa menjelajahi beberapa tempat sekaligus dengan biaya yang minim. Bagi yang ingin mencoba liburan akhir pekan yang seru dan lengkap sebaiknya atur

Read More

Berbagai Macam Objek Ekowisata di Curug Cilember Hingga Taman Matahari

Bogor memang memiliki berbagai macam objek wisata yang begitu menarik, bahkan tidak kalah menarik dengan berbagai macam objek wisata yang berada di kota besar Indonesia, bila Kamu ingin menghabiskan waktu liburan dengan bersama keluarga dan teman-teman, Kamu dapat mengunjungi berbagai macam tempat ... wisata yang berada di Bogor. Wisata yang dapat Kamu kunjungi di sini mulai dari Curug Cilember hingga Taman Matahari. Curug Cilember Curug Cilember berada di Bogor, tempat ini berada di di Jogjogan, Cisarua sekitar 20 kilometer dari Bogor. Apabila Kamu mengendarai mobil dengan arah dari Jakarta,

Read More