8 Lokasi Wisata di Bali Yang Cocok Untuk Honeymoon

Pantai Pandawa Terletak di desa Kutuh, kota Badung, pantai Pandawa menawarkan pantai dengan sensasi yang berbeda dibanding pantai lainnya di pulau Bali. Anda bisa bersantai untuk menikmati pemandangan pasir putih serta deburan ombak di kursi kayu lengkap dengan payung ditepi pantai. Jika Anda ingin ... pemandangan pasir pantai putih dan deburan ombak yang relatif tenang. Lokasi ini juga tidak jauh dari pantai-pantai lain yang masih berada di area Denpasar. Pantai Lovina Terletak 9km barat kota Singaraja, pantai Lovina memiliki daya tarik utama yang tidak dimiliki oleh pantai lain di area Bali

Read More

6 Tempat Wisata Pulau Tidung yang Bagus untuk Dikunjungi

adanya hutan mangrove sudah jelas untuk mengurangi pengikisan pesisir pantai di sana. Untuk Anda yang membawa keluarga bisa juga mengenalkan hutan ini secara lansung dengan cara berpartisi pasi dalam penanaman mangrove tersebut. Pulau Tidung Besar Di pulau tidung besar hampir semua orang akan ... untuk Anda kunjungi. Pantai Saung Perawan Di pantai ini anda bisa menghindari keramaian yang mungkin terjadi karena banyak wisatawan yang berkunjung. Anda bisa menempuhnya denga sepeda yang disediakan. Tempanya yang kecil dan tersedia makanan ringan cocok bila Anda ingin melihat pemandangan laut

Read More

Liburan Seru di Pantai Kartini Jepara

Pantai Kartini Jepara mungkin belum banyak yang mengetahuinya, namun tahukah Anda bahwa di kota kelahiran pahlawan wanita Indonesia R.A. Kartini ini terdapat tempat wisata bahari yang sangat indah dan edukatif. Terletak sekitar 2 kilometer dari kota Jepara, Jawa Tengah. salah ciri khas dari Pantai ... Jepara terbentang pasir putih dan ombak yang cukup tenang, sehingga cukup aman bagi anak-anak. Bila obyek wisata bahari lainnya hanya menonjolkan keelokan pemandangan pantai dan kuliner seafood, maka di sini Anda akan mendapatkan berbagai wahana yang menghibur dan edukatif. Terdapat berbagai wahana

Read More

5 Pantai di Lombok yang Indah dan Eksotis

menghasilkan degradasi warna pink yang menarik. Pantai yang terletak di Desa Sekaroh, Jerowaru, Lombok Timur ini dihiasi dengan pemandangan yang elok dan tebing-tebing yang tinggi. Selain itu arus ombak dan air pantai pink relatif tenang, jadi sangat aman untuk anak-anak. Pantai Senggigi Pantai ... Pantai Selong Belanak Pantai ini mempunyai garis pantai yang bentuknya serupa dengan bulan sabit, terletak di Desa Selong Balanak, Paraya Barat, Lombok Tengah.  pantai ini belum banyak dikunjungi oleh wisatawan, maka Anda bisa menikmati pemandangan sunset yang indah menawan, dan setelah lelah

Read More

Surga Kuliner di Pantai Depok Jogya

Pantai Parangtritis adalah salah satu ikon Jogya yang terkenal, namun tahukah Anda bahwa ada satu lagi pantai menarik yang harus Anda kunjungi, yaitu Pantai Depok Yogya. Letaknya tidak jauh dari pantai Parangtrisis, pemandangan di pantai ini juga tidak kalah menarik untuk Anda kunjungi. Akses ke ... pantai Depok  Jogya Pantai Depok ini terletak di Kecamatan Kretek kabupaten Bantul Yogyakarta. Lokasinya masih sama dengan Pantai Parangtritis. Untuk mengunjungi pantai ini Anda tidak perlu khawatir, karena di sepanjang kawasan menuju pantai ini ada papan petunjuk jalan menuju ke Pantai depok atau

Read More

Keindahan Pantai Carocok Painan yang Tak Terlupakan

Mengunjungi Sumatra Barat tentu tidak lengkap jika tidak mengunjungi pantai Carocok Painan. Ini adalah salah satu kawasan wisata pantai yang tidak boleh Anda lewatkan begitu saja. Keindahan alamnya yang memikat, pasir putihnya yang berkilau, serta pemandangan matahari terbenam yang sangat indah ... membeli souvenir lebih banyak utnuk teman dan saudara tercinta. Yang terpenting ketika mengunjungi kasawan ini adalah membawa kamera, untuk dapat mengabadikan moment berharga yang dapat Anda bagikan pada teman atau saudara tercinta. Pemandangan di kawasan pantai Carocok Painan ini tidak kalah

Read More

Inilah Berbagai Aktivitas Seru di Pantai Raja Ampat yang Populer

Pantai Raja Ampat – Sebagai negara kepulauan, sudah sejak lama Indonesia terkenal dengan keindahan wisata baharinya. Salah satu yang sudah mendunia adalah Raja Ampat yang terletak di Papua Barat, tidak mengherankan jika Raja Ampat ramai dikunjungi oleh parawisatawan lokal maupun mancanegara. Ada ... Sunrise Hal menarik yang sayang jika Anda lewatkan di Pantai Raja Ampat adalah menikmati sunrise, dengan suasana yang sunyi dan mendamaikan. Untuk itu sangat disarankan untuk bangun pagi karena setidaknya pemandangan matahari terbit yang cantik ini sudah muncul pada jam 05.00 WIT. Anda dapat turut

Read More

Temukan Berbagai Hal Menarik di Pantai Tanjung Pasir

dikunjungi oleh parawisatawan khususnya masyarakat yang berada di wilayah Tangerang dan sekitarnya adalah Pantai Tanjung Pasir. Pantai ini terletak di kecamatan Teluk Naga, Tangerang Banten atau 25 km dari pusat kota Tangerang. Pantai di pesisir utara Tangerang ini menawarkan suguhan yang menarik, ... pantai, mengunjungi objek-objek pemancing dan mengunjungi objek penakaran buaya. Selain itu aktivitas yang sayang jika terlewatkan adalah menikmati pemandangan sunset di sore hari yang sangat indah. Anda tidak perlu merasa khawatir akan merasa kelaparan selama berlibur di Tanjung Pasir karena di

Read More

Tips Berwisata Dengan Paket Wisata Lombok

peserta adalah kunjungan ke suku sasak melihat rumah adat masyarakat Lombok, budaya serta hasil kerajinan khas suku di Lombok ini dan kemudian baru akan melihat keindahan Pantai Kuta Lombok. Jika teman – teman berharap untuk berangkat dari pagi sekali, agen tur biasanya menyarankan untuk ... Ø  Sukerare : desa sentral pengrajin tenunan tangan dan ikat khas dari Lombok Ø  Rambitan : salah satu desa adat suku sasak di Lombok Kemudian rehat sebentar untuk makan siang di rekanan restoran dari tur agen paket wisata Lombok yang dipilih. Acara kunjungan berlanjut ke: Ø  Pantai kute

Read More

Wisata Di Karimun Jawa

Cemara Pulau Cemara di Karimun Jawa ini ada dua yaitu Pulau Cemara Besar dan Pulau Cemara Kecil. Pulau Cemara besar ini memiliki pemandangan pasir putih yang indah diiringi dengan jernihnya air laut. Di Pulau Cemara besar ini, para turis bisa berenang atau sekedar bersantai di pinggir pantai sambil ... Batu Tracking Mangrove Hutan Mangrove merupakan pemandangan yang bisa dinikmati di sekitar pantai. Selama perjalanan ini tentu para turis bisa menikmati sejuknya mangrove di sekitar. Ada beberapa pos peristirahatan yang bisa digunakan untuk beristirahat. Para turis juga bisa menaiki gardu pandang

Read More