‘Menjual’ Danau Toba

salah satu dari sepuluh prioritas utama destinasi nasional. Ya, danau yang satu ini disejajarkan dengan pesona 9 tempat wisata alam lainnya di Indonesia seperti, Morotai (Maluku Utara), Mandalika (Lombok, NTB), Wakatobi (Sulawesi Utara), Labuan Bajo (NTT), Kepulauan Seribu (Jakarta), Candi ... wisata alam yang menjanjikan pesona alam kelas wahid. Hal itulah yang mendasari program unggulan Presiden Joko Widodo dalam bidang kepariwisataan saat ini. Danau Toba menjadi satu dari 10 lokasi baru di Indonesia yang akan setara posisinya dengan Bali. Keseriusan pemerintah dalam menggaungkan Danau

Read More

Terima Kucuran Dana Desa Kawasan Hegarmukti Cikarang Jadi Destinasi Wisata

Sebuah berita baik tentang rencana rekonstruksi kawasan rawa menjadi kawasan wisata akan didengar oleh warga Bekasi. Cikarang akan memiliki kawasan wisata baru. Kabarnya kawasan Hegarmukti di Cikarang Pusat, Bekasi adalah tempat yang akan disulap menjadi kawasan wisata tersebut. Hal ini didukung ... wisata yang ramai dikunjungi," Minggu(14/2/2016). Sang Menteri, Marwan menyambut baik rencana ini dan pembangunan irigasi di kawasan Hegarmukti. Pembangunan ini akan berdampak bagi pengairan daerah setempat dan juga menjadikannya kawasan wisata yang dapat mendorong gairah perekonomian di

Read More

Keindahan Pantai Panjang Bengkulu

Pantai Panjang Bengkulu merupakan salah satu objek wisata bahari yang terdapat di Bengkulu, salah satu kota yang terdapat di pulau Sumatra. Wisata bahari ini terletak sekitar 3 kilometer dari kota Bengkulu. Pantai Panjang ini menjadi objek wisata yang populer dan paling favorit bagi masyarakat dan ... namanya, pantai ini memiliki garis pantai yang sangat panjang dibandingkan dengan pantai-pantai lainnya yaitu 7 kilometer. Panjang yang dimiliki oleh wisata bahari ini menjadi salah satu daya tarik bagi para wisatawan yang datang berkunjung ke Pantai Panjang ini. Jarak titik pasang surut yang

Read More

Omah Kayu, Wisata Batu Malang Bernuansa Alam Pinus

Wisata batu malang belakangan ini telah menjadi primadona destinasi wisata Indonesia. Kota yang sangat terkenal dengan buah apel dan udara sejuk sudah melekat di nama Batu Malang, namun juga objek wisata menarik juga bisa Anda temukan di sini. Bahkan di Kota Batu Malang juga bukan hanya ... penginapan di atas pohon. Objek wisata menarik, unik dan menyenangkan ini bisa  Anda temukan dekat bukit paralayang. Karena masih ada di dalam area wisata Gunung Banyak, sebenarnya bagi Anda yang ingin mengunjunginya memang bukan merupakan hal yang sulit untuk bisa menemukan lokasinya. Cukup

Read More

Temukan Berbagai Hal Menarik di Pantai Tanjung Pasir

Pantai Tanjung Pasir – Berwisata ke Pantai merupakan salah satu pilihan favorit hampir sebagian besar masyarakat Indonesia, melakukan perjalanan alam tentu akan sangat baik untuk menyegarkan kembali pikiran dari suasana jenuh yang diperoleh dari aktivitas sehari-hari. Salah satu Pantai yang ramai ... kisaran harga Rp. 3.000 serta  Rp.5.000 untuk menginap seharian. Fasilitas Sebagai tempat wisata favorit, Pantai Tanjung Pasir menyediakan berbagai fasilitas untuk memastikan kenyamanan para wisatawan selama berwisata di Pantai tersebut diantranya adalah : Area parkir yang luas. Mushola yang

Read More

Tempat Wisata Karimun Jawa Menakjubkan Yang Layak Dikunjungi!

Objek wisata Karimun Jawa merupakan pilihan destinasi wisata yang tepat ketika Anda berkunjung ke Jepara. Pulau Karimun Jawa merupakan sebuah Kepulauan yang terdiri atas 27 pulau dan berada di Laut Jawa bagian tengah. Akan tetapi, dari sebanyak 27 pulau sendiri hanya terdapat 5 pulau saja yang ... berpenghuni. Karimun Jawa berjarak 83 km bagian utara di kota Jepara. Pulau Karimun Jawa ini mempunyai potensi wisata alam bahari menakjubkan. Maka dari itu, sejak tahun 2001 sendiri Kepulauan ini berubah menjadi Taman Nasional Indonesia. Sekilas Tentang Wisata Karimun Jawa Karimun Jawa adalah

Read More

5 Tempat Wisata Kuliner Solo, Menu Andalan Menggoyang Lidah!

Wisata kuliner Solo memang selalu menjadi informasi yang paling banyak dicari. Kota Solo tak hanya terkenal karena objek wisatanya yang begitu menarik untuk dikunjungi. Di mana di sana terdapat banyak wisata budaya, wisata sejarah dan wisata alam, tetapi di kota Solo juga terdapat banyak wisata ... sayang untuk dilewatkan di kota Solo adalah Roemahkoe Resto. Tempat ini biasa disebut dengan nama Restoran Laras, dan termasuk objek wisata kuliner Solo yang suasananya begitu akrab sekali dengan khas Jawa. Roemahkoe Resto ini terletak di Jl. Radjiman no.501 dan terletak di satu kompleks beserta

Read More

Nikmati 5 Tempat Wisata di Solo Paling Populer Ini!

Suko Wonosraten. Kota Solo tak hanya terkenal dengan keapikannya, tetapi juga banyak sekali objek wisata menarik di sana. Berikut ini rangkuman mengenai tempat-tempat wisata menarik di kota Solo : 1. Pasar Klewer Jika Anda ingin berburu oleh-oleh di kota Solo, maka jangan lupakan Pasar Klewer. Di ... Solo berikutnya menawarkan tempat wisata alam yang begitu menakjubkan, yakni air terjun Jumog. Lokasi air terjun ini terletak di desa Berjo, tepatnya kabupaten Karanganyar, Kecamatan Ngargoyoso, Provinsi Jawa Tengah. Perjalanan dari kota Solo menuju air terjun ini hanya membutuhkan jarak sekitar 40

Read More
Tempat Wisata Jakarta: Ragunan

Lima Tempat Wisata Murah di Jakarta Paling Seru dan Menarik

Namun ternyata pendapat tersebut salah, karena ada beberapa objek wisata yang berharga murah untuk Anda kunjungi berikut ini : Taman Mini Indonesia Indah Jika Anda ingin berkunjung ke tempat wisata menarik yang ada di Jakarta, maka tak lengkap rasanya jika tak pergi ke TMII (Taman Mini Indonesia ... juga ternyata menyimpan tempat menarik yang mungkin tak pernah Anda bayangkan sebelumnya, yakni Kepulauan Seribu. Objek wisata di Jakarta ini menawarkan pemandangan indah di alam bawah laut yang begitu menakjubkan. Selain itu, Anda pun akan menjumpai berbagai pulau yang eksotis untuk dikunjungi

Read More
Setu Babakan Jakarta

Daftar Objek Wisata Alam Terbaik di Jakarta

Meski dikenal padat akan kendaraan, ada beberapa wisata alam di Jakarta yang patut dikunjungi. Objek-objek wisata tersebut cocok bagi Anda yang ingin melepas penat. Anda yang ingin berlibur ke Jakarta pun bisa mengunjunginya sebagai pilihan alternatif. Selain itu, destinasi alam ini akan mengubah ... pandangan Anda terhadap Jakarta yang disesaki gedung-gedung tinggi. Di bawah ini ada beberapa tempat wisata alam yang bisa Anda masukan ke wishlist liburan. Setu Babakan Wilayah Jakarta memang tidak seluas provinsi-provinsi tetangganya seperti Banten atau Jawa Barat. Namun, itu bukan berarti

Read More