10 Keindahan Pantai – pantai Terkenal yang Dimiliki Oleh Indonesia

yaitu berada di belahan garis khatulistiwa membuat Indonesia memiliki beberapa kekayaan pantai yang sangat cantik dan  indah. Berikut ada beberapa pantai yang menyuguhkan pesona alam yang sangat memukau dan sudah terkenal ke seluruh dunia. Diantaranya adalah: Pantai Senggigi Pantai Senggigi Lombok ... merupakan sebuah tempat wisata di Lombok yang paling terkenal. Pantai Senggigi memiliki keindahan panorama yang menawan hati sehingga banyak wisatawan lokal hingga wisatawan mancanegara yang datang berkunjung ke kawasan tersebut untuk melihat keindahan dari pantai ini. Kehidupan terumbu karang yang

Read More

Keindahan Berbagai Destinasi Wisata di Kepulauan Mursala yang Menarik Perhatian Wisatawan

fasilitas yang akan kamu dapatkan sebanding  dengan banderol yang kamu keluarkan Fasilitasnya antara lain penginapan di Pulau Kaban Barat, sewa kapal selama 2 hari, transportasi darat menggunakan bus dari Medan menuju Sibolga, makan, dan bonus wisata mengunjungi ke beberapa pulau yang ada di ... dan Blue Spot yang bisa kamu kunjungi, ada juga destinasi wisata yang bisa kamu kunjungi di kawasan Nias Utara yaitu Pantai Merah dann Pantai Tureloto yang masih alami keindahannya dan belum dijamah tangan manusia. 4. Pantai Pasir Merah Disebut sebagai Pantai Pasir Merah karena pantai di daerah ini

Read More

Keelokan dan Keindahan Alam Pulau Lombok yang Sudah Terkenal Hingga ke Mancanegara

Membicarakan keindahan alam yang terdapat di Lombok memang tak ada habisnya karena menawarkan beragam destinasi wisata yang sangat mempesona seperti salah satunya adalah Gili Trawangan. Gili Trawangan merupakan sebuah pulau terbesar dari tiga gili yang terdapat disebelah Barat laut Lombok. Pulau ... kunjungi ketika berada di Lombok melainkan ada juga destinasi wisata lainnya yang layak untuk Anda kunjungi. Jangan heran jika kebanyakan orang biasa menyebut Gili Trawangan sebagai Kampung Bule karena di kawasan tersebut sebagian besarnya adalah wisatawan yang berasal dari mancanegara yang sedang

Read More

Menikmati Kuliner Khas Pulau Lombok di Istana Taliwang Hollywood Kota Bogor

Salah satu yang tak boleh dilupakan ketika sedang berkunjung ke suatu daerah untuk berlibur adalah wisata kuliner nya. Nah jika kamu sedang berkunjung ke Kota Bogor jangan lupa untuk mampir ke rumah makan yang satu ini. Rumah makan ini menyediakan kuliner khas Pulau Lombok yaitu Ayam Bakar ... jika rasa ayam bakar taliwang yang ditawarkan di tempat nya berbeda dengan rasa ayam bakar yang ada di tempat lainnya. Hal ini dikarenakan yang masak adalah orang asli Taliwang, Lombok jadi benar - benar tahu bagaimana rasa aslinya. Rumah makan yang berada di Jalan Pangeran Assogiri merupakan

Read More

10 Obyek Wisata yang Bisa Dikunjungi Saat Berada di Pulau Lombok

air laut yang jernih. Obyek wisata ini sangat cocok kamu kunjungi saat libur lebaran tiba anak - anak dan keluarga tercinta. Menurut Arief Yahya, ada 10 lokasi unggulan yang bisa kamu jangkau atau kunjungi selama libur lebaran. Diantaranya adalah: 1. Pantai Senggigi Terletak di sebelah Barat Pulau ... Lombok menjadikan obyek wisata yang satu ini tampak lebih indah dengan pemandangan pantai dan bawah lautnya. Disana kamu bisa melakukan beragam aktivitas mulai dari snorkeling hingga bersantai di tepi pantai. Di kawasan ini hempasan ombaknya tidak terlalu besar sehingga pengunjung yang dapat

Read More

Kemudahan Selfie Berlatar Matahari Terbenam dengan Handphone

kegiatan satu ini bisa dilakukan oleh siapa saja untuk mendapatkan potret terbaik. Maka tidak jarang ada yang berburu latar belakang selfie yang unik dan menarik sehingga membuat siapa saja yang melihatnya merasa kagum. Kegiatan selfie sepertinya jauh lebih bagus hasilnya jika memotret di luar ... permukaan air laut selalu memberikan panorama yang memukau. Mengabadikan foto diri sendiri dengan latar matahari terbenam merupakan pilihan yang cerdas. Momentum seperti ini bisa diperoleh ketika menyambangi obyek wisata pantai di sore hari dan mengambil kesempatan ber - selfie disana. Indonesia

Read More

Gunung Gede Kembali Membuka Jalur Pendakian Mereka dengan Tambahan Sarana Prasarana Baru

wajib untuk dicoba sensasinya, seperti Mahameru yang menjadi puncak tertinggi di pulau Jawa, Bromo yang terkenal akan lautan pasirnya, rasakan sensasi menapakinya seperti berada dalam gurun sahara. Gunung Rinjani yang ada di kawasan Lombok, puncak yang dijuluki terindah di Asia Tenggara. Satu lagi ... akan banyak pemuda yang menjajal menapaki hingga bagian puncak, daerah yang ada di sekitarnya juga termasuk kawasan wisata gunung gede pangrango sehingga selalu ramai dengan beberapa traveler. Hanya saja dalam beberapa waktu ini ia ditutup karena memang situasi tak memungkinkan untuk di daki. Tak

Read More

Akan Lebih Seru Saat Menikmati Rute Penerbangan Baru Menuju ke Lombok dari Jakarta

untuk berhenti di daerah tersebut sehingga harus oper ke transportasi jenis lainnya. Biaya dan tenaga yang dikeluarkan tentu akan lebih besar dengan kondisi seperti ini. Ada kabar baik bagi siapa saja yang setia menggunakan pesawat untuk kebutuhan mobilitas, sebab dengan berkembangnya dunia ... penerbangan. Kemudian ditambah dengan pengguna jasanya yang terus saja semakin banyak membuat rute baru banyak dibuka. Salah satunya ialah kebijakan yang dibuat oleh PT Citilink Indonesia yang kini membuka rute penerbangan dari Lombok ke Jakarta dan sebaliknya. Bagi wisatawan di Jakarta atau daerah

Read More

Keindahan Sumbawa yang Tiada Duanya

ini harus tetap dilakukan sebagai agenda tahunan. Keindahan Nusa Tenggara Barat Pemprov NTB juga gencar mempromosikan keindahan NTB yang tak kalah indahnya dengan Bali, agar wisatawan yang datang ke NTB semakin bertambah. Pantai dengan laut biru dan pasir putih merupakan magnet utama wisata di NTB. ... mengenai Lombok wisata halal. Ada juga wisata bagi yang berminat sport adventure yang diadakan pada tanggal 13-16 April dalam kegiatan lari dan bersepeda. Untuk kegiatan lari Sumbawa dibagi menjadi 2 kategori berdasarkan panjang yaitu 320km dan 100km. Untuk 320 km melewati dari Taliwang dan

Read More

Kenaikan Jumlah Wisatawan Malaysia ke Lombok Mencapai Angka Seratus Persen

adalah berasal dari Malaysia, namun dari sekian banyak obyek wisata yang terkenal seperti Bali atau obyek wisata yang paling dekat yang ada di pulau Borneo sendiri nyatanya bukan itu yang dijadikan sebagai tujuan utama dari masyarakat Malaysia sendiri, namun pulau Lombok. Keindahan dari pulau yang ... berkunjung kesini bagaimana dengan Anda, pastinya juga penasaran menyaksikan tawaran wisata Lombok tersebut. Perlu diketahui bahwa selain pesona wisata pantainya Lombok juga tawarkan beberapa obyek menarik lain, dengan mengarungi pulau-pulau kecil yang juga dikenal dengan nama Gili di daerah

Read More