Kuliner Khas Puncak yang Bisa Menemani Anda Selama Berada di Kawasan Puncak

berada di kawasan Puncak, diantaranya adalah: 1. RM Bumi Aki Rumah Makan Bumi Aki merupakan sebuah rumah makan yang terletak di Jalan Raya Puncak - Ciloto No. 59, Cianjur - Jawa Barat. Lokasinya pun cukup strategis yaitu berada di tepi jurang dan menawarkan panorama keindahan yang sangat memukau. ... Bogor Selatan, Jawa Barat atau lebih tepatnya berada di Factory Outlet Kampoeng Brasco. 3. Puncak Pass Mungkin sebagian dari Anda sudah tak asing lagi dengan obyek wisata yang satu ini yaitu Puncak Pass. Di kawasan tersebut terdapat beberapa hotel dan restaurant yang bisa Anda kunjungi. Meskipun

Read More

Lokasi yang Pas Untuk Berkemah di Kawasan Bandung Timur

Batu Kuda Manglayang merupakan sebuah obyek wisata yang terletak di lereng Gunung Manglayang di daerah Bandung Timur tepatnya di Kampung Cikoneng, Desa Cibiru Wetan Kecamatan Cileunyi. Tak banyak wisatawan yang berkunjung ke obyek wisata yang satu ini dikarenakan kawasan ini kerap dijadikan sebagai ... tempat untuk berkemah. Obyek wisata tersebut merupakan sebuah kawasan hutan pinus yang memiliki luas sekitar 20 Ha dan dikelola oleh Perhutani Unit III Jawa Barat di ketinggian 1150 - 1300 mdpl. Para pendaki serta wisatawan yang ingin berkemah sangat menyukai lokasi ini karena banyak dipenuhi hutan

Read More

Nikmati Sensasi Matahari Terbenam di Candi Tertinggi Yogyakarta, Yakni Candi Ijo

Yogyakarta menawarkan banyak tempat untuk disinggahi. Salah satunya ialah Candi Ijo yang termasuk ke dalam obyek wisata budaya yang bernilai sejarah tinggi. Lokasi Candi Ijo yang Menarik Untuk menikmati kemegahan Candi Ijo, Kita perlu mampir dulu di Dusun Groyokan yang berada di Desa Sambirejo, ... Prambanan, Sleman. Candi satu ini merupakan salah satu candi tertinggi yang bercorak Hindu di tanah Jawa. Berada pula di lokasi yang cukup tinggi yakni di kawasan perbukitan dengan ketinggian sekitar 375 Mdpl. Letaknya yang berada di dataran tinggi, membuat pengunjung bisa menikmati pemandangan

Read More

Gunung Gede Kembali Membuka Jalur Pendakian Mereka dengan Tambahan Sarana Prasarana Baru

wajib untuk dicoba sensasinya, seperti Mahameru yang menjadi puncak tertinggi di pulau Jawa, Bromo yang terkenal akan lautan pasirnya, rasakan sensasi menapakinya seperti berada dalam gurun sahara. Gunung Rinjani yang ada di kawasan Lombok, puncak yang dijuluki terindah di Asia Tenggara. Satu lagi ... yang tak boleh dilewatkan adalah Gunung Gede. Nama yang tentunya sudah tak begitu asing bagi kamu yang tinggal di kawasan Jawa Barat bukan obyek wisata yang satu ini memang dikenal sebagai kawasan ramai untuk pendakian, bahkan hampir di setiap saat khususnya adalah akhir pekan hingga waktu liburan

Read More

Curug Penuh dengan Mitos atau Fakta

ini ditemukan di daerah pegunungan karena memang curug sangat lekat sekali hubungannya dengan pegunungan dimana sering menjadi sumber mata air. Curug Cilember Ini merupakan salah satu curug yang sangat terkenal sekali terutama bagi mereka yang ada di kawasan Jawa Barat karena lokasi curug ini ... kondisi fisik yang baik maka bisa membuat kita berada di kawasan ini dengan mudah karena kita bisa mendaki lagi untuk sampai ke curug nomor 5 dan 6. Kawasan wisata ini memang akan sangat ramai sekali dikunjungi terutama pada saat musim liburan di kawasan Puncak. Untuk bisa masuk ke kawasan wisata

Read More

4 Hotel Berbintang Baru Siap Manjakan Wisatawan di Purwakarta

Sebagian pecinta travelling mungkin hanya mengenal Bogor atau Bandung saja sebagai kota yang ada di Jawa Barat yang memiliki banyak obyek wisata menarik, namun jangan salah karena ternyata Purwakarta juga tawarkan hal yang serupa meskipun tak memungkiri bahwa pilihan wisatanya memang masih kalah ... adalah keberadaan fasilitas yang kurang memadai dan masalah kebersihan, mungkin hal yang serupa dirasakan bagi pengunjung wisata yang ada di Jawa Barat khususnya Purwakarta. Satu hal yang menyebabkan destinasi wisata yang ada disini kurang terkenal adalah keberadaan fasilitas seperti penginapan

Read More

Menikmati Keindahan Gunung Bromo dari Sisi yang Berbeda

Tracking Ranu kumbolo dan Wisata Tracking Semeru. Kondisi jalur sedikit curam dan jalannya cukup berliku-liku. Puncak B29 ini berada di Argosari, Lumajang dan merupakan salah satu dari bukit tertinggi di kawasan Taman Nasional Gunung Bromo. Puncak B29 berada di ketinggian 3.600 mdpl (meter di atas ... berada di atas awan. Selain itu, kalian juga akan disuguhkan dengan pemandangan perkebunan Argosari yang berada sejajar dengan Taman Nasional Gunung Semeru yakni pegunungan Mahameru. Ditambah dengan sunrise, pemandangan perkebunan dan Gunung Bromo, Puncak B29 bisa menjadi ikon baru pariwisata Jawa

Read More

Tempat Wisata Dekat Hotel Seruni Puncak

Kawasan puncak merupakan salah satu daerah wisata yang akan ramai di kunjungi wisatawan sat liburan tiba. Umumnya yang datang juga bukan hanya masyarakat Bogor saja, melainkan yang berasal dari Jakarta hingga Bandung. Bagi kamu yang penasaran akan keindahan alam yang ditawarkan oleh daerah yang ... sebenarnya tak jauh berbeda dengan Taman Safari Prigen Pasuruan yang ada di Jawa Timur. 2. Kebun teh gunung mas, lokasi wisata ini berada di puncak pass atau bagian tertinggi di kawasan puncak, sehingga saat datang sebaiknya Anda menggunakan pakaian hangat karena suhu udara sangat rendah, kamu bisa

Read More

Hotel yang Terdapat Disekitar Puncak

di Jl. Jeprah Palasari No.69 Cipanas Puncak, Jawa Barat. Selain terdapat Gunung Gede sebagai pemandangannya, terdapat hamparan sawah yang sangat luas yang mengelilingi Yasmin Puncak Hotel. Hotel di Puncak yang satu ini mempunyai 2 tipe akomodasi yaitu kamar dan villa. Terdaat beberapa fasilitas ... wisata yang terdapat di Puncak, seperti Ciloto Telaga Warna, Cibodas Botanical Garden, Istana Presiden Cipanas, serta Taman Safari Cisarua, Bogor. Aston Bogor Hotel and Resort Lokasi dari hotel ini dapat dijangkau dengan waktu 10 menit jika anda dari pusat kota Bogor dan 50 menit dari Jakarta.

Read More