Menjelajahi Kastil Klasik Termegah dan Termewah di Inggris Raya
Berkunjung ke tempat - tempat yang bersejarah memang selalu menawarkan pengalaman yang seru dan berbeda. Beberapa tempat bersejarah bahkan tidak hanya memberikan pemandangan reruntuhan kejayaan ketika tempat tersebut dibangun. Namun juga menyuguhkan pemandangan sekitar yang memanjakan mata ... destinasi wisata seluruh wisatawan dunia hingga sekarang. Desain kastil secara keseluruhan memiliki 22 menara yang menawarkan tempat tertinggi melihat pemandangan di sekitarnya. Semua menara dalam kondisi yang sangat baik dan bisa dikunjungi para wisatawan. Wisatawan yang sudah mampir ke kastil