Bangunan Tua di Kota Lama Semarang Ini Cocok Dijadikan Sebagai Spot Untuk Berfoto

Jalan - jalan ke Kota Semarang memang tak ada bosennya. Kota yang indah ditambah dengan tempat wisata di Semarang yang sangat menarik tentunya membuat semua orang yang datang ke Kota Semarang betah dan ingin berlama - lama di Semarang. Banyak sekali tempat wisata di Semarang yang bisa kamu kunjungi ... menjadi eksotik. Kebanyakan bangunan-bangunan tua itu tidak terawat, meski masih memantulkan keunikan bentuk dan keindahan ornamen-ornamen yang menghiasinya. Malah sebagian di antaranya, dinding-dindingnya mengelupas, ditumbuhi tanaman-tanaman liar, dicengkeram akar - akar yang menjalar. Dulu jalan

Read More

Gili Labak, Destinasi Wisata Tersembunyi di Madura yang Masih Terjaga Keasriannya

Ketika kamu mendengar sebutan gili pasti kamu akan menerawang keindahan pulau dan pantai yang ada di Lombok. Namun gili yang satu ini lokasinya bukan berada di Pulau Lombok melainkan berada di Madura yaitu Gili Labak. Jarak antara Kota Surabaya dan Gili Labak hanya sekitar 166 kilometer dan dapat ... ditempuh dengan melalui Jembatan Suramadu (Surabaya - Madura) yang memancarkan cahaya indah pada malam hari. Gili Labak ini lokasi nya tepat berada di Kecamatan Talang, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur. Gili Labak ini merupakan salah satu pulau kecil yang tidak ada penghuninya. Saat ini Gili

Read More

Lima Destinasi Wisata di Indonesia yang Bisa Dikunjungi Mulai Dari Sabang Hingga Merauke

Sudah sejauh apa kamu menjelajahi Indonesia? Kamu lebih menyukai berlibur dengan pergi ke luar negeri atau berkeliling di negeri sendiri? Dari Sabang sampai Merauke, Indonesia bagai hamparan permadani dengan keindahan alam yang luar biasa. Mulai dari kekayaan alam bawah laut sampai gugusan ... lumba - lumba air tawar. 5. Raja Ampat, Papua Satu lagi rekomendasi tempat wisata bahari terbaik di Indonesia yang menyuguhkan keindahan alam yang eksotis dan menakjubkan yaitu Kepulauan Raja Ampat. Kepulauan Raja Ampat merupakan rangkaian empat gugusan pulau yaitu Pulau Waigeo, Pulau Misol, Pulau

Read More

Keindahan Pulo Cinta Gorontalo, Pulau Romantis yang Fenomenal

Walaupun keberadaan Pulo Cinta masih belum banyak yang tahu, namun pulau yang satu ini menyuguhkan keindahan alam yang sangat mempesona menandingi Maldives. Keindahan Pulo Cinta sudah dapat dinikmati sejak di atas udara. Pulo Cinta ini merupakan salah satu destinasi wisata andalan Indonesia yang ... lokasinya terletak di Gorontalo atau sekitar berjarak 460 km dari Kota Manado, Sulawesi Utara, Indonesia. Melakukan perjalanan ke Pulo Cinta dengan menelusuri pulau dan pantai nya yang cantik nan eksotis akan memanjakan liburan kamu di surga tersembunyi Indonesia. Rasakan kehidupan dengan kemewahan

Read More

Pesona Keindahan Alam di Desa Air Anyir, Bangka Belitung

pemandangan deretan pohon cemara yang berjejer sangat rapi. Berniat menyambangi semua pantai cantik tersebut atau salah satunya pun tidak perlu khawatir akan medan perjalanan. Pasalnya lokasi keempat pantai ini terbilang strategis dan bisa dijangkau tanpa perlu menghabiskan waktu berjam – jam di ... perjalanan. Kawasan Desa Air Anyir sendiri berada di sekitar 10 kilometer dari Kota Pangkal Pinang. Kemudian jika ditempuh dari Sungailiat pun hanya menempuh perjalanan berjarak 15 kilometer saja. Perjalanan yang cukup singkat untuk mendapatkan sebuah suguhan pemandangan pantai yang menawan hati.

Read More

Pesona Pantai di Pulau Kasa Membuat Daya Tarik Wisatawan Lokal Hingga Mancanegara

Kawasan Indonesia sebagian besarnya adalah kekayaan di bidang laut, tak heran jika pesona wisata pantainya yang membuat daya tarik para wisatawan asing berkunjung ke Indonesia. Bisa Anda bayangkan ada berapa banyak nama pantai yang terkenal di Indonesia? Hampir setiap daerah memilikinya. Hanya saja ... tidak semua pantai yang terdapat di Indonesia terekspose sampai ke luar negeri. Nah, buat Anda yang menyukai wisata alam dan saat ini Anda ingin mengisi liburan kali ini dengan mengunjungi beberapa fauna khas Indonesia maka Anda bisa berkunjung ke Maluku. Keindahan alam yang sangat memukau sehingga

Read More

Tak Banyak yang Tahu, Jika Gundukan Tanah Tersebut Adalah Sebuah Candi

Mendengar nama kota Yogyakarta apa yang ada di benak kamu mengenai kawasan yang satu ini?, Apakah penuh dengan peninggalan yang berbau kerajaan atau mungkin budaya yang masih sangat kental dianut oleh masyarakat yang tinggal di dalamnya. Tak dapat dipungkiri jika semua bisa kamu dapatkan disini, ... bahwa sebagian banyak kawasan yang ada di Jakarta memiliki nilai sejarah yang sangat tinggi, apalagi keberadaan candi - candi yang berdiri gagah di dalamnya. Nama - nama Candi Borobudur, Mendut atau Prambanan tentunya sudah sangat biasa kamu dengar. Mengingat salah satu diantaranya juga diakui

Read More

Enam Pantai di Indonesia yang Keindahannya Sangat Mempesona

pantai yang indah dapat mendatangkan wisatawan domestik hingga wisatawan mancanegara. Hampir semua daerah di Indonesia memiliki obyek wisata alam berupa pantai yang indah dan banyak dikunjungi oleh para wisatawan. Nah, berikut beberapa pantai di Indonesia yang memiliki keindahan yang sangat ... yang bisa datang langsung untuk menyaksikan keindahan pantai tersebut. Pantai dengan pasir berwarna pink seperti ini hanya ada satu di Indonesia, bahkan jumlahnya hanya ada 7 di dunia. Hal ini membuktikan bahwa alam Indonesia memang unik dan cantik. Air laut yang berwarna biru toska yang super

Read More

Enam Beach Club di Bali yang Dapat Memanjakan Pengunjungnya dengan Konsep Bersantai di Tepi Pantai

Ketika mendengar Bali, tentu Anda akan langsung terpikir tentang pantai yang dimiliki. Di berbagai macam pusat keramaian, turis juga hadir di beach club yang dapat memanjakan semua pengunjung dengan berbagai macam konsep bersantai yang berada di tepi pantai sambil menikmati lezatnya makanan serta ... selain berada di Indonesia, Nikki mempunyai beach club yang berada di berbagai negara seperti Miami USA, Thailand, Mexico dan yang lainnya. Beach club ini dipelopori oleh Jack Penrod di tahun 1998. Nikki menggabungkan berbagai unsur yakni unsur musik, fashion, hiburan, serta seni. Nuansa dengan

Read More

Surga Bawah Laut Pulau Harapan yang Sangat Mempesona

orang maka kamu sudah bisa berkunjung ke Pulau Harapan. Sesampainya di Pulau Harapan, kamu akan disuguhkan dengan keindahan alam yang sangat mempesona dan menarik untuk dijelajahi. Keindahan pasir putihnya yang lembut dan dibalut dengan birunya air dapat memanjakan mata siapa saja yang melihatnya. ... Pulau Harapan juga terkenal akan keindahan bawah laut nya yang sangat memukau seperti terumu karang dan biota laut yang hidup di dalamnya. Bagi kamu yang memiliki hobi snorkeling atau diving maka kamu bisa melihat surga alam bawah laut tersebut. Untuk menikmati keindahan bawah laut tersebut, kamu

Read More