Keindahan Danau Aco dan Legenda Dibalik Keindahannya

Kabupaten Kutai Barat seperti tak kehabisan tempat - tempat wisata alam yang mempesona salah satunya adalah Danau Aco. Danau ini terletak di kampung Linggang Melapeh, Kutai Barat, Kalimantan Timur, atau lebih tepatnya berada di puncak kampung dan jauh dari pemukiman warga. Untuk sampai ke ... ke danau, kamu masih harus berjalan  menapaki tangga ke bawah yang cukup panjang karena lokasidanau yang sedikit menjorok ke arah bawah. Sesampainya di anak tangga paling bawah, kamu sudah bisa melihat keindahan  danau yang elok dan dikelilingi dengan hutan hijau dan lebat. Sehingga membuat para

Read More

Lima Destinasi Wisata di Sumba yang Belum Diketahui Oleh Banyak Orang

padang rumput savana.  Sejauh mata memandang, terbentang bukit-bukit hijau dengan kontur memikat. 3. Pantai Walakiri Sama seperti pantai pada umumnya yang memiliki keindahan alam berupa hamparan pasir putih yang membentang serta di balut dengan birunya air laut yang cenderung tenang dan landai. ... penampungan yang airnya jernih berwarna tosca dan dapat digunakan untuk mandi dan berenang. 5. Danau Weekuri Danau ini merupakan salah satu danau terindah yang dimiliki Indonesia. Sangat eksotis dan penuh dengan keindahan. Namanya Danau Weekuri. Letaknya berada di Desa Kalenarogo, Kecamatan Kodi

Read More

The Geong, Wahana Baru yang Bisa Dicoba di Kawasan Wisata Guci

Kota Tegal adalah salah satu kota di Jawa Tengah yang berbatasan langsung dengan Brebes, Pemalang dan Banyumas. Di kota ini terdapat berbagai destinasi wisata yang dapat dijadikan sebagai referensi untuk liburan kamu saat akhir pekan tiba. Salah satu destinasi wisata yang cukup terkenal adalah ... obyek wisata Guci yang merupakan tempat pemandian air panas. Tempat wisata yang berada di Sigedong, Bumijawa, Tegal ini memiliki keunikan karena suhu air panas di tempat wisata ini berbeda tergantung Anda mencobanya di tingkatan yang mana. Ada 25 tingkatan air panas yang bersumber dari gunung yang

Read More

Lokasinya yang Berada di Pesisir Selatan Pulau Jawa Membuat Pantai Suwuk Memiliki Keindahan Alam yang Eksotis

Kebumen merupakan sebuah kota yang terletak di Provinsi Jawa Tengah dan memiliki julukan sebagai "Kota Beriman". Sama seperti kota lainnya yang ada di Indonesia, Kebumen juga menawarkan keindahan alam yang tak kalah menariknya. Lokasinya yang berada di Pesisir Selatan Pulau Jawa, membuat Kebumen ... memiliki banyak pantai cantik nan eksotis yang sayang sekali untuk dilewatkan. Banyak pantai dengan keindahan luar biasa yang cocok dijadikan sebagai tempat berfoto di Kebumen seperti salah satunya adalah Pantai Suwuk. Lokasi Pantai Suwuk sangat dekat dengan Pantai Karang Bolong yang hanya

Read More

Keunikan Sungai Dua Rasa yang Berada di Negeri Suah

Di mata dunia Indonesia terkenal dengan keunikan, keragaman serta keindahan alamnya. Kekayaan dan aneka ragam sumber daya alam yang dimiliki oleh Indonesia menjadi daya tarik tersendiri bagi wisatawan mancanegara. Mulai dari Sabang hingga Merauke memiliki keindahan alam tersembunyi yang tidak ... keindahan nya dengan Air Terjun Sampuren Putih yaitu Air Terjun Negeri Suah. arena letaknya memang berada di Desa Negeri Suah. Mungkin hanya berjarak 1 Km dari Sungai Dua Rasa ini dan memakan waktu sekitar 15 Menit saja. Untuk menuju ke tempat lokasi wisata tersebut, kamu harus tracking selama 20

Read More

Deretan Spot Foto di Bantul yang Bikin Foto Kamu Instagramable Banget

Kota Yogyakarta dengan keindahan alamnya mampu menarik siapa saja untuk datang berkunjung ke kota yang satu ini. Berbagai destinasi wisata bisa kamu temukan di kota ini mulai dari obyek wisata yang sudah dikenal sejak dulu hingga destinasi wisata yang baru – baru ini muncul. Deretan pantai, ... barisan bukit serta hamparan hijaunya alam Yogyakarta memberikan keindahan alam yang sangat memukau. Salah satu lokasi di Jogja yang sudah cukup terkenal dengan wisata alamnya adalah Kawasan Bantul. Bisa dikatakan, kawasan ini memiliki spot foto selfie terbanyak di Yogyakarta. Bahkan baru – baru

Read More

Ini Loh Keindahan Alam yang Bisa Kamu Temukan di Pulau Kenawa

menyenangkan. Tepatnya di Kabupaten Sumbawa Barat terdapat sebuah pulau yang menyuguhkan panorama keindahan alam yang sangat mempesona yaitu Pulau Kenawa.   Pulau Kenawa ini merupakan salah satu pulau kecil di Kabupaten Sumbawa Barat yang tidak berpenghuni namun menyuguhkan keindahan alam yang ... sangat mempesona. Apalagi ditambah dengan pasir putih yang terhampar luas di setiap sisi nya serta padang rumput dan ilalang tinggi yang terdapat di tengahnya. Berbagai aktivitas bisa kamu lakukan selama berada di padang rumput ini seperti mengeksplore keindahan pulau tak berpenghuni ini, dan

Read More

Tebing Keraton Bandung, Melihat Keindahan Alam Sekitar Bandung dari Ketinggian 1200 Mdpl

Mengisi akhir pekan dengan liburan ke suatu destinasi wisata merupakan salah satu cara yang bisa kamu lakukan untuk mengusir penat setelah beraktivitas selama sepekan di kantor. Melihat keindahan alam, menghirup udara segar sambil bersantai bisa kamu lakukan di sela - sela liburan kamu. Semua rasa ... lelah akan hilang seketika setelah melihat pesona keindahan alam yang mempesona. Untuk menikmati liburan yang menyenangkan tak perlu mengeluarkan biaya yang banyak, memilih destinasi wisata pun tak perlu jauh - jauh hingga ke luar negeri. Nyatanya di Indonesia, sangat banyak daerah - daerah yang

Read More

Destinasi Wisata Alam yang Satu Ini Dijamin Bikin Pikiran Menjadi Fresh Kembali, Yuk Kesini!

Setelah sepekan menjalankan rutinitas di kantor terkadang sangat membosankan maka tak jarang jika rasa jenuh itu menghampiri. Tubuh dan pikiran pun lelah setelah menjalani serangkaian rutinitas yang tak ada habisnya. Jika kamu merasakan hal tersebut maka tak ada salahnya jika di akhir pekan mencari ... Tumpak Sewu yang lokasinya berada di Desa Sidomulyo Kecamatan Pronojiwo, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur. Ada yang bilang jika air terjun ini memiliki dua nama yaitu Air Terjun Tumpak Sewu dan ada juga yang menyebutnya Air Terjun Coban Sewu atau Grojogan Sewu. Dinamakan Tumpak Sewu karena disebut

Read More

Air Terjun Efrata di Kabupaten Samosir yang Mempesona

kawasan wisata alam Danau Toba. Air terjun Efrata ini berada di Desa Sosor Dolok, Kecamatan Harian atau sekitar 20 km dari pusat kota Samosir. Memiliki panorama keindahan alam yang mempesona sehingga banyak wisatawan yang berkunjung ke sini saat akhir pekan atau hari libur tiba.  Memang untuk ... Rute menuju ke Sampuran Efrata terbilang tak rata dan lumayan berkelok - kelok, jadinya para wisatawan harus lebih berhati  -hati. Di samping itu, di sepanjang jalan menuju ke lokasi, kamu akan melewati area pedesaan yang menyuguhkan keindahan alam sejauh mata memandang dan tak ketinggalan pula

Read More