Deretan Pantai Cantik Nan Indah Berikut Wajib Masuk Ke Dalam List Perjalanan Kamu

Lokasinya yang berada di daerah pegunungan membuat kota Malang memiliki keindahan alam yang mempesona dan hawa yang menyejukkan. Tak heran jika banyak wisatawan lokal hingga wisatawan dari luar kota Malang berkunjung kesini untuk melepaskan lelah dan penat. Selain Kota Batu, Malang juga memiliki ... lainnya yang ada di Indonesia, Malang juga memiliki sejumlah pantai indah yang bikin kamu lupa pulang. Pasalnya pantai – pantai di Malang menyuguhkan keindahan alam berupa  pasir putih yang mempesona, dibalut dengan birunya air laut. Nah, mau tahu pantai mana saja yang bisa kamu kunjungi selama

Read More

Menjelajahi Keindahan Pantai Kedung Celeng, Malang

Saat akhir pekan atau hari libur tiba, Kota Malang bisa dijadikan sebagai lokasi wisata. Kenapa? Karena di kota ini terdapat beragam destinasi wisata indah dan mempesona yang wajib dikunjungi. Salah satu nya adalah pantai sebagai destinasi wisata alam yang wajib dikunjungi. Pantai Malang yang wajib ... kamu kunjungi adalah Pantai Kedung Celeng.  Mungkin masih cukup asing terdengar di telinga, namun pantai ini memiliki keindahan alam yang mempesona dan dapat memanjakan mata siapa saja yang melihatnya. Pantai ini masuk ke dalam kawasan Pantai Selatan yang berkarateristik memiliki ombak besar.

Read More

Wisata Alam yang Mempesona di Sudut Kota Bandung

Beberapa tahun belakangan ini, Bandung cukup terkenal dengan destinasi wisata alamnya yang mempesona serta wisata kuliner nya yang khas. Tak heran jika akhir pekan atau hari libur tiba, kota yang satu ini selalu di padati oleh wisatawan dari luar Kota Bandung. Nah, berikut lokasi wisata di Bandung ... sebuah destinasi wisata baru yang berlokasi di Jalan Grand Hotel No. 33, Lembang tepatnya di Floating Market. Destinasi wisata yang satu ini sangat cocok untuk anak – anak karena berkonsep wisata edukasi. Disini anak – anak bisa bermain dengan memerankan berbagai profesi seperti koki, menjadi

Read More

Sebelum Merencanakan Liburan ke Gili Trawangan, Berikut Tips nya

Gili Trawangan merupakan salah satu pulau terbesar dari ketiga gili yang terdapat di Kabupaten Lombok Utara, Pulau Lombok. Selain menawarkan keindahan alam yang sangat mempesona, di gili ini juga sudah terdapat aksebilitas yang cukup mudah. Meskipun di Pulau Lombok terdapat tiga gili yang ... paling penting ketika merencanakan liburan panjang di suatu tempat adalah dimana kamu akan menginap. Namun di Gili Trawangan ini kamu tak perlu khawatir untuk mencari tempat menginap karena disana terdapat banyak sekali hotel yang bisa kamu pilih dan tentunya bisa disesuaikan dengan budget kamu.

Read More

Perkembangan Pembangunan Tanjung Lesung Sebagai Salah Satu Wisata Bali Baru yang Memukau

diungkapkan oleh Menteri Pariwisata, yakni Arief Yahya yang ditemui di Jakarta. Menuturkan bahwa, membahas mengenai topik pembangunan dan operasional jalan tol Serang-Panimbang. Maka dampak positifnya bisa dirasakan oleh masyarakat di Banten dan juga di sepanjang pantai ke Tanjung Lesung bisa lebih ... setidaknya sebesar 1 juta wisatawan dari berbagai negara untuk singgah ke Indonesia, khususnya disini. Menteri Pariwisata juga mengungkapkan bahwa pengembangan sektor sarana dan prasarana di Tanjung Lesung membutuhkan anggaran mencapai Rp 10 milyar. Rp 5 milyar digunakan untuk pembangunan jalan tol

Read More

Beragam Wisata Kuliner di Kota Jakarta

aneka kuliner yang terdapat di kota metropolitan ini. Kekayaan cita rasa kuliner Indonesia telah terbukti dari beberapa masakan asli Indonesia yang telah mendunia seperti sate, rendang, nasi goreng dan gado - gado. Menurut Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Provinsi Daerah Khusus Ibukota ... Ini terbukti dengan hadirnya begitu banyak ragam restoran yang terdapat di Indonesia. Mulai dari restoran fine dining hingga santapan dari pedagang kaki lima sekalipun yang rasanya tidak kalah renyah.  Semuanya bisa Anda temukan di Kota metropolitan ini. Bagi Anda yang ingin bernostalgia dengan

Read More

Promosi Wisata Selam Indonesia ke Negara Jepang yang Disambut Hangat

di gagas oleh kerjasama antara Kementerian Pariwisata dan Kedutaan Besar Republik Indonesia di Tokyo, Jepang. Pameran Pariwisata Indonesia di Jepang Pada ajang pameran pariwisata tersebut menjadi salah satu media dari 63 praktisi industri pariwisata Jepang memperkenalkan potensi wisatanya. Kemudian ... Indonesia secara khusus memperkenalkan 10 destinasi wisata selam yang memukau. Pameran pariwisata ini diselenggarakan pada tanggal 4-8 April lalu dan setelahnya mendapatkan respon yang cukup hangat dari wisatawan asal Jepang. Acara yang juga didukung oleh Visit Indonesia Tourism Office ini memang

Read More

Kecantikan Alami Kawasan Kalikuning yang Sempat Luluh Lantah

Gunung Merapi memang menjadi salah satu gunung aktif yang terdapat di Indonesia dan menyimpan potensi wisata yang berlimpah, termasuk salah satunya adalah kawasan yang terdapat di lereng Gunung Merapi yang ternyata menyajikan banyak area yang cocok dijadikan destinasi wisata. Kawasan lereng gunung ... yang subur menawarkan sebuah pemandangan hijau dengan udara yang sejuk dan bersih. Kawasan hijau inilah yang menjadikan kawasan lereng Gunung Merapi kerap dijadikan pilihan wisatawan untuk dikunjungi. Kaliurang menjadi salah satu desa di kawasan lereng Gunung Merapi yang saat ini sering disinggahi

Read More

Tertarik Liburan Super Lengkap, Temukan Jawabannya di Pemalang!

Bupati Pemalang tahun ini merencanakan untuk mengembangkan potensi wisata di setiap daerah di Pemalang. Tak tanggung - tanggung tujuannya pun menginginkan branding wisata kota Pemalang dengan mempertimbangkan aset pariwisata yang dimiliki. Memang tidak dapat dipungkiri bahwa kota Pemalang ... terjun. Variasi pilihan destinasi wisata alam yang dimiliki mampu menjadikan sektor pariwisata maju pesat, seperti: • Menjelajahi Hutan Mangrove di Pemalang, Hutan mangrove memiliki peran penting dalam menjaga keseimbangan ekosistem wilayah laut dan pantai. Keberadaannya bisa menjaga kelestarian

Read More

Percepatan Pembangunan Destinasi Wisata Bisa Dilakukan Oleh Pejabat Daerah Masing-masing

Kekayaan alam yang ada di Indonesia memang tak terbatas jumlahnya, bukan hanya pada sektor pertambangan atau migas melainkan juga pariwisata. Hampir setiap daerah yang ada di Indonesia kaya akan nilai wisata. Bagian Timur misalnya yang terkenal dengan pantainya nan indah bahkan mampu mendatangkan ... hanya saja hingga saat ini informasinya masih sangat kurang sehingga belum terlalu dikenal. Melihat dari dat tersebut Menteri Pariwisata mengajak tiap kepala daerah untuk lebih mengenalkan potensi yang ada di wilayah masing-masing. Melihat dari luasnya wilayah Indonesia memang tak memungkinkan

Read More