Menikmati Sajian Halal di Rumah Makan Negeri Sakura Jepang
Negeri sakura Jepang memang terkenal sebagai kawasan wisata yang sangat cantik dan di idam-idamkan untuk didatangi pada saat musim semi tiba, mengapa demikian? Karena menang kamu bisa menyaksikan secara langsung sakura yang bermekaran di sepanjang jalanan Jepang, ditambah lagi dengan pesta yang sering diadakan pada musim tersebut yaitu Hanami, bagaimana tertarik untuk bertandang kesana. Hanya saja bagi seorang muslim salah satu hal yang menyebabkan enggan untuk berkunjung ke kawasan wisata luar negeri memang karena makanan.
Mengapa harus makanan? Kita tau bahwa tak semua pemeluk agama islam tersebar di seluruh belahan bumi, ini menyebabkan tak hanya diantara rumah makan yang ada disana menyajikan makanan yang halal. Bebas dari bahan makan yang diharamkan oleh Islam, tak heran juga jika beberapa orang memiliki masalah jika harus mengunjungi obyek wisata yang ada di luar negeri, apakah kamu juga memiliki masalah serupa? Jangan takut karena bagi yang akan mengunjungi wisata Jepang, nampaknya ada sebuah rumah makan halal yang bisa kamu jadikan sebagai pilihan untuk bersantap menunya yaitu Shumiyakiya Nishiazabu, yang berada di kawasan Roppongi, Tokyo, daerah pusat kota sehingga sangat mudah untuk mendatanginya.
Untuk wisatawan yang memang memeluk agama Islam, kawasan yang satu ini memang sangat populer sebagai rumah makan dengan sajian halal, kamu bisa langsung melihatnya dari tanda yang dibubuhkan pada bagian depan restoran, jadi tak perlu ragu untuk masuk dan memesan menu andalan rumah makan ini, dijamin sebuah bahan daging halal beserta bumbu yang digunakan. Namun juga kamu harus sabar mengingat menjadi salah satu distrik terkenal dengan sajian halalnya rumah makan yang satu ini akan sangat ramai dengan pengunjung, apalagi pada saat jam makan siang tiba, terlihat antrian yang cukup panjang untuk menikmati sajian ini.
Rumah makan tersebut dikelola oleh orang yang berasal dari Sri Langka dan juga muslim, karena hanya dapat menampung 25 orang, jadi bagi yang ingin makan di tempat harus sabar menunggu hingga antrian berikutnya. Nah satu menu Andalah yang ditawarkan adalah daging ayam panggang, aroma enak akan langsung menguras ayam ini selesai di panggang apalagi alat yang digunakan masih terbilang tradisional, yaitu di panggang di atas arang. Bumbu yang digunakan sendiri benar-benar cocok dengan lidah orang Asia,
Nah menu lainnya yang cocok untuk kamu coba saat bertandang kala musim dingin tiba adalah choken herb dan secangkir ocha atau yang lebih dikenal dengan teh. Menikmati makanan ala Jepang memang kurang lengkap tanpa tambahan teh untuk diminum, mengingat ini adalah kebiasaan masyarakat Jepang. Kamu yang datang berkunjung akan dimanjakan pula dengan interior khas rumah makan yang satu ini, begitu khas Jepang dengan beberapa ornamen klasik.
Pilihan menu lainnya tak hanya yang berasal dari Jepang saja, melainkan kamu juga dapat mencoba Kimbab asli Korea, semua masakan yang ada disini dibandrol dengan tarif yang cukup terjangkau, pastinya sangat sesuai dengan rasa yang ditawarkan. Rumah makan yang satu ini buka setiap hari sehingga bisa menjadi tempat santapan kamu selama berada di negeri Sakura tersebut. Menariknya lagi adalah untuk memastikan bahwa tempat tersebut benar-benar sajikan kuliner yang halal pemilik sengaja memasang sertifikat halalnya di bagian depan restoran untuk meyakinkan pelanggan, jadi sebenarnya sangat mudah untuk mencarinya, karena dengan tulisan halal yang ada di depan kamu bisa memastikan itu adalah rumah makan yang tepat.
Mungkin kamu tertarik membaca artikel yang serupa dengan "Menikmati Sajian Halal di Rumah Makan Negeri Sakura Jepang" berikut?
Saat pertama kali mendengar kuliner Ramen mungkin sudah tak asing lagi di telinga kamu, pasalnya
Nyari Kuliner Halal di Jepang? Kesini Aja Yuk...
Negeri sakura Jepang memang terkenal sebagai kawasan wisata yang sangat cantik dan di idam-idamkan
Taman Tabebuya, Ada Pohon Mirip Bunga Sakura Loh di Taman Ini
Sudah ada rencana mau pergi berlibur kemana akhir pekan kali ini? Jika belum ada maka tak ada
Lima Restaurant di Hongkong yang Sudah Bersertifikasi Halal
Ketika kamu sedang berkunjung ke Hongkong, tak perlu khawatir untuk soal kuliner yang ada disana
Sajian Lezat khas Banjar di Rumah Makan Queen Yogyakarta
Salah satu menu sarapan yang cukup populer selain bubur ayam dan nasi uduk ialah nasi kuning. Di
Yakitori, Sajian Sate Ayam dengan Citarasa Jepang yang Nikmat
Apa yang menarik dari wisata yang ada di dalam negeri? Beberapa diantara Anda mungkin memiliki
Bandung, Salah Satu Tujuan Wisata Halal Terbaik di Indonesia
Wisata halal merupakan lokasi wisata yang telah diberi sertifikasi halal untuk dijadikan sebagai
Tak Perlu Jauh - Jauh ke Luar Negeri Untuk Melihat Rumah Salju, Di Indonesia Juga Ada Loh!
Sudah ada rencana liburan akhir pekan kali ini? Kalau belum ke Kawasan Wisata Kandri Gunungpati,
Berlibur ke Kawasan Wisata Kandri Gunungpati, Berasa Liburan di Luar Negeri Loh! Ada Rumah Saljunya
Sudah ada rencana liburan akhir pekan kali ini? Kalau belum ke Kawasan Wisata Kandri Gunungpati,
Wisata Halal Lombok Dipastikan Hadir di Internationale Tourism Bourse Berlin
Wisata halal Lombok, NTB tengah disiapkan memasuki pasar global. Bahkan Lombok dipastikan unjuk gigi
Menikmati Iga Bakar 3 Saus di Rumah Makan Konsep Angkringan Hi Five Denpasar
Pulau Bali memang bisa memikat siapa saja untuk berkunjung kesana, dengan keindahan alam hingga
Menikmati Kerapu Bakar di Rumah Makan Belum Punya Nama, Bali
Ada yang unik ketika kamu berkunjung ke Jalan Tukad Punggawa No.27, Serangan, Denpasar, Bali.
Berburu Kuliner ala Jepang Yuk di Ebisu Resto Surabaya
Untuk kamu para pecinta kuliner yang memiliki hobi berburu kuliner dari berbagai daerah maka tak ada
Kuliner Khas Jepang di Fruitology Bali
Untuk kamu yang menyukai kuliner khas Jepang kini tak perlu jauh - jauh pergi ke Negeri Sakura hanya
Lebaran Nggak Selalu Harus Mudik, Lihat Saja Paket Tour Luar Negeri Murah Meriah Ini!
Kalau berbicara soal Lebaran, pasti identik dengan yang namanya mudik alias pulang kampung ke
Rumah Makan di Jogja, Tempat Singgah Saat Perut Lapar Melanda
Daerah Istimewa Yogyakarta memang cukup terkenal dengan destinasi wisata alamnya yang mempesona dan
Rumah Makan Ayam Geprek Istimewa
Siapa yang tak suka kuliner Ayam Goreng? Menu masakan yang satu ini seolah tak lekang oleh waktu.
Soto Djancuk Rasa Blitar di Rumah Makan Bantul
Nama yang unik merupakan salah satu yang akan membranding sebuah produk, termasuk diantaranya adalah
Suka Kuliner Ayam Goreng? Yuk Cobain Menu Spesial Ayam Geprek di Rumah Makan Ayam Geprek Istimewa
Suka kuliner Ayam Goreng? Menu masakan yang satu ini seolah tak lekang oleh waktu. Selain
Tiga Rumah Makan Padang di Jakarta yang Bisa Menjadi Pilihan Kamu Untuk Berwisata Kuliner
Tidak hanya terkenal dengan keindahan alam nya saja yang mempesona,, namun Indonesia juga cukup
Apa Jadinya Jika Bubur yang Disediakan di Sebuah Rumah Makan Menggunakan Daging Ayam Kalkun?
Menu sarapan yang menjadi favorit di Indonesia adalah bubur yang memang sangat cocok sekali untuk
Yuk Cicipi Gudeg Basah Ayam Kampung di Rumah Makan Mbok Mandeg
Destinasi wisata kuliner Jogja merupakan bagian yang tak terpisahkan dari iklim kepariwisataan yang
Yuk Cobain Lezat dan Nikmatnya Kuliner Khas Manado di Rumah Makan Pondok Shafa
Bagi kamu yang ingin berkunjung ke Manado, jangan lupa untuk mencicipi kuliner khas Manado yang
Menikmat Bebek Sapo Talas di Rumah Makan Roemah Boemboe
Saat ini resto yang berkonsep olahan bebek sudah marak di beberapa daerah karena kuliner yang satu
Rasakan Nikmatnya Makan Siang di Rumah Makan Mangkok dengan Menu Lontong Pecel Mie Tela
Saat jam makan  siang sudah tiba, hal pertama yang dilakukan tentunya mencari makan siang untuk
Rumah Makan Gonggong dengan Tawaran Paket Spesialnya Selama Bulan Suci Ramadhan
Di buan suci Ramadhan seperti ini biasanya banyak sekali rumah makan yang menawarkan aneka promo
Siang hari merupakan waktu yang pas untuk mengisi perut yang sedang keroncongan karena lapar. Nah,
Gudeg, Kuliner Khas Kota Jogja Kini Bisa Kamu Temukan di Rumah Makan Gudeg Jawa Bandar Lampung
Kamu pastinya tau dong salah satu kuliner khas Kota Yogyakarta yang bernama Gudeg? Kini tak hanya
Nikmati Lezat dan Nikmatnya Sayur Kepala Kakap di Rumah Makan Pak Slamet
Berkunjung ke kawasan pesisir utara Jawa jangan sampai melewatkan untuk mencicipi masakan
Rasakan Pedas dan Lezatnya Ayam Bakar di Rumah Makan Ayam Bakar Arto Moro
Di Kota Yogyakarta terdapat banyak rumah makan yang menyajikan menu special untuk dicoba, salah
Rasakan Sensasi Pedasnya Sop Iga di Rumah Makan Sop Djakarta Soenda Ma' Idah
Kota Bekasi yang tak jauh dari Kota Jakarta memiliki beragam wisata kuliner yang patut kamu coba
Menikmati Sajian Khas Singkawang di Daerah Jambi
Liburan kali ini kawasan mana yang akan kamu singgahi untuk menghabiskan waktu santai, masih dalam
Paduan Nikmat Yakitori (Sate Khas Jepang) dengan Onigiri Tuna
Apa yang menarik dari wisata yang ada di dalam negeri? Beberapa diantara Anda mungkin memiliki
Wisata Ala Backpacker ke Jepang Biaya Murah dengan Memanfaatkan Tiket Promo
Ingin wisata murah maka datanglah ke tempat yang tepat, yaitu di dalam negeri tak perlu jauh-jauh,
Tips Menemukan Referensi Tempat Makan Enak Saat Traveling
Sering bepergian membuat pelakunya rutin menyambangi internet untuk menemukan berbagai kebutuhan
10 Tempat Wisata Jepang Keren yang Paling Sering Dikunjungi Pengguna Instagram
Apakah kamu penggemar anime dan semua yang berbau Jepang? Kalau iya, tentunya kamu nggak boleh
10 Lokasi Wisata di Jepang yang Sering Dikunjungi Wisatawan
Bagi kamu yang sangat menyukai anime atau apapun yang berbau khas Jepang maka kamu tak boleh
Promosi Wisata Selam Indonesia ke Negara Jepang yang Disambut Hangat
Sejak dulu hingga sekarang Indonesia dikenal oleh wisatawan dunia sebagai negara dengan pilihan
Hal yang Perlu Diperhatikan Sebelum Berlibur ke Jepang
Untuk kamu yang memiliki rencana untuk berlibur ke Jepang atau berkunjung ke rumah saudara kamu yang
Hal - hal yang Perlu Diperhatikan Saat Berlibur ke Jepang
Untuk kamu yang memiliki rencana untuk berlibur ke Jepang atau berkunjung ke rumah saudara kamu yang
Menelusuri Sejarah Lubang Jepang di Bukittinggi
Saat Jepang menguasai Indonesia ternyata ada beberapa bentuk peninggalan yang memiliki nilai sejarah
Menelusuri Sejarah Lubang Dapur Jepang di Bukittinggi
Saat Jepang menguasai Indonesia ternyata ada beberapa bentuk peninggalan yang memiliki nilai sejarah
Pantai Benteng Goa Jepang, Keindahan Alam di Pulau Terujung Indonesia
Keindahan alam Sabang di Pulau Weh, Aceh saat ini sudah mulai banyak dikenal oleh para wisatawan
Jajanan Khas Jepang yang Bisa Ditemui di Festival Ennichisai Jakarta
Festival Ennichisai kembali di gelar di Jakarta. Festival yang merupakan kali ketujuh ini
Tak Perlu Jauh - Jauh ke Jepang, Rainbow Garden Lembang Juga Tak Kalah Kerennya Loh
Seperti yang kita ketahui jika Lembang Bandung terdapat beragam destinasi wisata yang bisa
Rumah Terbang Ala Film Up Bisa Kamu Temukan di Kampung Talunkacang Loh!
Setelah beberapa waktu lalu, Kampung Talunkacang yang berada di Semarang terkenal dengan spot foto
Lima Kuliner Khas Indonesia yang Namanya Sudah Terkenal Hingga ke Luar Negeri
Indonesia tak hanya memiliki kekayaan alam yang beraneka ragam serta keindahan yang mempesona, namun
Alasan Turis Indonesia Merencanakan Wisata Keluar Negeri Sendiri
Banyak warga negara Indonesia yang menyukai liburan ke luar negeri. Namun biasanya warga negara
Keunikan Sungai Dua Rasa yang Berada di Negeri Suah
Di mata dunia Indonesia terkenal dengan keunikan, keragaman serta keindahan alamnya. Kekayaan dan