Menarik Minat Wisatawan Datang ke Yogyakarta dengan Tiket Promo Dari KAI

Untuk menarik minat menggunakan alat transportasi kereta api. Maka PT. KAI memberikan harga promo yang ditujukan ke kota Yogyakarta. Tiket promo tersebut mulai dari beberapa kota di Indonesia antara lain Jakarta, Malang dan Surabaya. Semuanya dilakukan untuk menarik minat masyarakat untuk menggunakan kereta api. Dengan adanya berbagai penawaran diharapkan akan mampu meningkatkan kesenangan untuk menggunakan jasa PT KAI. Beberapa penawaran yang diberikan untuk meningkatkan kepuasan pelanggan antara lain: 1. Harga Harga yang digunakan mulai dari Rp 65.000 yang akan diadakan pada bulan April ini. Acara yang dilakukan ini dengan nama April Holiday 2016 dengan tiket kereta berlaku pada kelas ekonomi, bisnis dan eksekutif. Dengan memberlakukan harga tiket pada semua kelas diharapkan akan meningkatkan pelayanan dan kenyamanan yang dimiliki oleh pengunjung kereta. Perlu Anda ketahui harga yang dimiliki ini diberlakukan tentu saja bukan di semua waktu dan hanya ada di bulan tersebut saja. 2. Jenis Beberapa relasi PT. KAI ini bekerja sama untuk membantu dalam menjalani promo yang diberikan. Promo yang diberikan berupa pemberian mengenai harga murah yang ditawarkan menuju ke Yogyakarta. Promo yang diberikan ini meliputi beberapa jenis kereta yang dimiliki antara lain yaitu KA. Argo Dwipangga, KA. Tsaksaka, KA. Malioboro Ekspress dan KA. Sancaka. 3. Besarnya potongan Besarnya potongan yang diberikan ini sebanyak dua puluh persen dari setiap tiket kereta api yang diberikan. Dengan demikian konsumen dapat memilih jenis kelas kereta yang digunakan. Banyaknya potongan harga tersebut diberikan hingga enam puluh tiket kereta api yang diberikan setiap harinya. Tentu saja enam puluh tiket tersebut terdiri dari kelas yang diberikan. 4. Sesuai tujuan Dari potongan yang diberikan sebesar dua puluh persen ini membantu dalam memberikan kemudahan untuk menarik pelanggan. Dengan demikian pelanggan akan dengan mudah menggunakan alat transportasi tersebut. Beberapa jenis tarif yang diberlakukan selama promo yang diberikan akan dijelaskan seperti berikut ini: • KA. Tsaksaka yang memiliki tujuan stasiun Gambir ke Yogyakarta dibandrol dengan harga Rp 185.000. Argo Dwipangga jurusan Stasiun Gambir ke Solo Balapan dengan harga Rp 200.000. • KA. Malioboro Ekspress Stasiun Malang ke Yogyakarta dengan harga Rp 65.000 untuk kelas ekonomi dan Rp 85.000 untuk kelas eksekutif. • KA. Stasiun Surabaya ke Yogyakarta dengan harga Rp 65.000 untuk kelas ekonomi. Sedangkan untuk kelas eksekutif Rp 80.000. 5. Waktu promo Untuk mendapatkan harga promo tersebut tiket kereta api akan diberlakukan mulai dari tanggal 4 hingga 30 April 2016. Jenis program ini dinamakan dengan April Holiday. Untuk mendapatkan tiket tersebut Anda dapat membelinya secara langsung di loket resmi, website atau pun pihak ketiga seperti minimarket terdekat yang ada di dekat rumah. Ada banyak sekali jenis kereta api yang berpartisipasi dalam acara ini. Beberapa jenis kereta api yang berpartisipasi antara lain yaitu Argo Anggrek, Argo Lawu, Argo Dwipangga, Argo Wilis, Argo Sindoro, Argo Mulia, Gajayana, Bima, Sembrani, Turangga, Bangunkarta, Taksaka, Gumarang, Parahyangan dan masih banyak lainnya. Dengan adanya program tersebut dapat menarik wisatawan untuk datang ke Kota Yogyakarta. Selain akan meningkatkan pendapatan daerah juga akan menarik masyarakat dengan menggunakan kereta api. Sehingga akan memaksimalkan kemudahan dalam mendapatkan kenyamanan dan pengenalan dalam menggunakan kereta api. Apabila Anda menjalani hal ini akan membantu dalam meningkatkan kemudahan untuk mendapatkannya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.