Tak Perlu Khawatir, Meski Kantong Menipis Nyatanya Kamu Masih Bisa Liburan Kok!
Jakarta merupakan salah satu kota metropolitan terbesar di Asia Tenggara yang menjadi pusat pemerintahan, pusat bisnis, pusat kebudayaan, dan lain sebagainya. Dibalik itu semua, ternyata ada banyak destinasi wisata di Jakarta yang menarik untuk dikunjungi seperti lima destinasi wisata berikut. ... cocok dijadikan sebagai lokasi wisata kamu kali ini. Lokasinya berada di Jalan Merdeka Barat, Gambir, Jakarta Pusat tepatnya di depan Istana Negara Republik Indonesia. Dari atas tugu Monas, para pengunjung bisa melihat keindahan Kota Jakarta dari ketinggian. 2. Pantai Ancol Pantai Ancol selalu