Merasakan Suasana Berlibur di Eropa Hanya Bisa Dinikmati di Farm House, Lembang
Farm House yang terletak di daerah Lembang. Disana terdapat obyek wisata yang mengusung tema layaknya sedang berlibur ke Eropa, namun bedanya obyek wisata tersebut terdapat di Indonesia. Disini Anda dan keluarga akan dimanjakan dengan pemandangan yang sangat mempesona. Berikut beberapa keindahan ... dari gate Pasteur lalu melewati Jalan Suryasumantri atau Jalan Sukajadi untuk sampai ke tempat tujuan. Tulisan Farm House dan pohon - pohon kering yang dipajang begitu banyak membuat tempat ini sangat mudah dikenali. Tepat di pintu masuk area wisata terdapat tulisan “Susu Lembang”, begitu kita