Menikmati Kudapan Jamur Ini Hanya di Banyuwangi

tempat singgah saja melainkan juga sudah menjadi tempat wisata yang memang banyak dikunjungi wisatawan mulai dari dalam negeri sampai dengan wisatawan luar negeri. Hal ini dikarenakan Banyuwangi menyimpang banyak sekali tempat wisata alam yang sangat indah. Terlepas dari semua tempat wisata ... tersebut, di Banyuwangi juga terdapat banyak sekali wisata kuliner yang bisa menyulap lidah kita dan membuat kita ingin terus kembali ke Banyuwangi untuk menikmati segala kuliner yang ada. Salah satu yang paling menarik perhatian adalah Sate Jamur yang membuat banyak orang rela mengantri untuk bisa

Read More

Trik Mengenal Berbagai Aktifitas Telusur Goa

lebih dekat dan jelas mengenai dunia caving. Bahkan dekat dengan lokasi caving pengunjung dimudahkan dengan melihat foto dari wisata goa tersebut. 4. Tanggal Berlangsungnya Pada pameran ini akan diselenggarakan pada tanggal 31 Maret hingga 3 April 2016. Tempat untuk menyelenggarakan acara berada di ... akan dapat diketahui bahwa ada beberapa perusahaan yang terlibat. • Beberapa perusahaan yang terlibat antara lain yaitu penyedia jasa, alat, peralatan, pengelola tempat wisata dan komunitas yang terlibat didalamnya. • Didalam kegiatan ini ada tiga jenis workshop yang akan ditampilkan. Ketiga

Read More

Pesona Karang Bolong Terindah di Pulau Dewata

mengambil foto sebagai pengambilan momen Anda ketika ke Tanah Lot. Tanah Lot juga terkenal sebagai ikon Bali. Selain itu tempat wisata ini selalu dipadati pengunjung. Jarang sekali terlihat sepi. Di Tanah Lot juga terdapat berbagai jualan souvenir, kaos, kain pantai dan lain sebagainya yang cocok ... beliau. Dengan kata lain Bendesa menganut agama Hindu. Begitulah ulasan mengenai informasi Tanah Lot. Jika Anda tidak mau repot ingin menikmati seluruh pemandangan Bali, maka Anda bisa memilih paket tour travel. Dimana harga yang ditawarkan lebih murah dan Anda pergi ke banyak tempat. Selain itu

Read More

Mau Wisata Murah? Ternyata Kapal Pesiar Bisa Jadi Alternatif yang Bagus!

Kemana biasanya kamu pergi kalau lagi liburan? Apakah kamu pergi berpetualang ke gunung, berjemur di pantai, shopping di mall maupun luar negeri, atau yang paling murah, tidur di rumah? Selain di rumah saja, sebenarnya alternatif untuk wisata yang murah juga bisa kamu lakukan, yaitu dengan plesir ... memakai kapal pesiar. Wait, what? Bukannya kapal pesiar itu butuh biaya yang mahal dan cuma untuk yang orang-orang elite saja? Kok dibilang murah? Buat kamu yang mau tahu jawabannya, simak saja yang di bawah ini. Wisata Lengkap dalam Satu Paket Kalau dibandingkan dengan kamu bepergian ke Malaysia

Read More

Promo Tiket ke 5 Rute Favorit Persembahan Cathay Pacific

pergi liburan ke luar negeri ini adalah karena biaya perjalanan ke sana adalah tidak murah. Belum lagi Anda harus menyiapkan biaya untuk makan Anda, tempat menginap maupun juga oleh - oleh yang harus Anda bawa pulang. Sehingga tentu saja hal ini akan membuat Anda harus berpikir ulang ketika Anda ... harus melakukan perjalanan liburan ke tempat wisata yang ada di luar negeri tersebut. Namun tentu saja dengan adanya promo dari Cathay Pacific ini maka ini adalah kesempatan untuk Anda dapat melakukan perjalanan ke luar negeri dengan biaya yang lebih murah dan hemat. Untuk biaya ini adalah sudah

Read More

Primadona Wisata Alami Leang Lorong, Makassar

Banyak daerah di Indonesia memiliki banyak lokasi wisata alam, Kota Makassar juga memiliki obyek wisata alam yang cukup terkenal. Adalah pemandian alam Leang Lorong yang merupakan tempat pemandian yang airnya bersumber dari mata air alami. Lokasi Leang Lorong sendiri secara tepatnya berada di Desa ... Panaikang, Kecamatan Minasatene, kabupaten Pangkep. Singgah kemari perlu melakukan perjalanan sepanjang 55 kilometer ke arah utara dari pusat kota Makassar. Primadona Wisata Alam Sulawesi Selatan Disebut sebagai pemandian alam sebab lokasi wisata alam ini terdapat dua kolam pemandian alami yang

Read More

Layanan yang Didapat Bila Menggunakan Travel Agent

layanan atau kemudahan yang akan Anda dapatkan apabila Anda bergabung dengan travel agent adalah Anda akan bisa mendapatkan tarif hotel dengan lebih murah. Hal ini akan dapat membuat Anda lebih hemat dalam melakukan liburan tersebut. 2. Tiket masuk obyek wisata lebih murah Tidak hanya tarif hotel ... saja melainkan tiket masuk Anda ke tempat wisata juga akan lebih murah karena Anda melakukan liburan secara rombongan. Jadi akan mendapatkan potongan harga dari harga tiket masuk tersebut. 3. Dapat mengurusi visa kunjungan Travel agent ini juga akan dapat mengurusi visa kunjungan Anda pada saat

Read More

Menikmati Wisata ke Kota Tua Jakarta

Jakarta ternyata tak hanya menjadi ibu kota negara saja. Kota yang satu ini ternyata juga memiliki tempat wisata sejarah yang sangat menarik untuk dikunjungi. Apalagi jika bukan Kota Tua. Tempat wisata yang satu ini menjadi salah satu ikon dari kota Jakarta. Setiap harinya tempat wisata ini selalu ... hingga makanan umum khas Indonesia. Uniknya lagi saat menyantap aneka makanan ini Anda bisa duduk secara lesehan sembari menikmati keramaian di sekitar. Meskipun berdagang di tempat wisata, ternyata harga yang ditawarkan tetap murah dan sangat terjangkau. Bahkan mungkin saja Anda akan merasa

Read More

Liburan Asyik Bersama Si Kecil ke Pantai Ancol

berwisata, Anda bisa pulang kerumah dengan pikiran yang sudah segar kembali. Disarankan untuk membawa kendaraan sendiri. Mengingat ada beberapa tempat wisata di sekitar Ancol yang sayang jika tidak dikunjungi. Siapa tahu setelah pulang dari Pantai Ancol Anda masih ingin melanjutkan trip wisata ke ... tempat lain yang menarik. Wisata di Ancol tak hanya bagus untuk kebersamaan keluarga tetapi saat berwisata ke tempat ini Anda juga tidak perlu biaya yang begitu banyak. Jadi bisa menghemat pengeluaran untuk wisata. Jadi ayo segera wisata ke Pantai Ancol!

Read More

Mengapa Turis Timur Tengah Suka ke Ancol?

Jika Anda pergi berkunjung ke Jakarta tentu tak lengkap rasanya jika tak berkunjung ke Ancol bukan? Ancol adalah tempat wisata yang letaknya di Jakarta bagian utara. Biasanya Ancol menjadi destinasi banyak wisatawan saat musim liburan datang. Bukan hanya wisatawan dari seluruh penjuru Indonesia ... saja. Tetapi termasuk juga wisatawan yang berasal dari luar negeri. Menurut pengelola, wisatawan asing yang datang ke tempat wisata ini mayoritas berasal dari kawasan Timur Tengah. Bahkan jumlah turis dari Timur Tengah ini terus meningkat setiap tahunnya. Mengapa bisa demikian? Kebanyakan turis

Read More