Mi Super Unik Bikin Ketagihan

Berwisata ke sebuah daerah rasanya memang belum akan lengkap jika tidak mencoba berbagai makanan khas yang ada pada daerah tersebut. Terlebih jika kita sedang berada di Cirebon, salah satu kota terbesar yang ada di Jawa Barat ini juga menawarkan banyak sekali makanan khas yang akan membuat lidah ... kita ingin selalu kembali ke daerah ini. Memang kota ini sangat terkenal sekali dengan Nasi Jamblang dan Empal Gentong. Akan tetapi masih ada banyak sekali makanan khas yang tersimpan, salah satunya adalah Mi Koclok yang memang sangat unik dan juga sangat berbeda. Sensasi makan Mi Koclok Memang

Read More

Penggugah Selera Asli Jawa Barat

Siapa yang tidak pernah pergi ke salah satu kota besar yang ada di Jawa Barat ini? Jika belum cobalah untuk singgah ke kota ini karena dijamin tidak akan rugi. Kota Cirebon merupakan salah satu kota besar yang ada di Jawa Barat setelah Bandung. Kota ini menyimpan sebuah makanan khas yang memang ... akan membuat kita semakin berselera makan. Nasi ini memang terlihat tidak menarik karena dibungkus menggunakan daun yang lecek dan warna yang kusam. Akan tetapi jika sudah dibuka bungkusnya pastinya semua orang tidak akan tahan melihat nasi ini. Sepanjang memasuki Kota Cirebon, kita akan menemukan

Read More

Menghabiskan Liburan Di Bandung, Jangan Lupa Mampir ke Bandung Culinary Night

malam minggu di kota Bandung dan bingung mau memutuskan pergi kemana terutama untuk mengisi perut. Kami sarankan untuk mampir berkunjung ke Bandung Culinary Night. Di Bandung Culinary Night ini Anda sebagai pengunjung akan disughi berbagai ragam makanan China seperti seafood dan menu lain khas kota ... Bandsung yang tentunya halal. Jika Anda mampir ke tempat ini, Anda akan disuguhi nuansa khas Chinede New Year. Bandung Culinary Night menyediakan 25 stan yang akan manawarkan atau menjajakan makanan serta minuman dari berbagai kafe, hotel, restoran serta pedagang musiman. Dari 25 stand tersebut

Read More

Warung Soto di Gunungkidul Ini Lokasinya Terpencil, Tapi Didatangi Artis-artis Top Ibu kota

jangan lupa untuk singgah di salah satu warung makan. Warung Soto Mbak Djam bisa menjadi pilihan tujuan wisata kuliner anda di sana. Karena namanya sudah menyebutkan “Warung Soto” tentunya warung ini menyajikan menu soto sebagai menu yang jadi andalannya. Kalau anda berangkat dari arah Jogja, ... Dulu saat tinggal di Bandung saya juga jualan nasi kuning, dan bubur ayam. Saat pulang ke sini akhirnya saya coba berjualan soto," tambahnya. Warung makan mbak Djam buka setiap harinya mulai dari jam tujuh pagi hingga jam Sembilan malam. Harga yang dipatok di warung mbak Djam juga terhitung cukup

Read More

5 Wisata Kuliner Bandung Terpopuler

Wisata kuliner Bandung memang mampu menjadi daya tarik lain bagi wisatawan yang mengunjungi Kota Bandung, selain tempat-tempat wisatanya yang menarik. Terlebih lagi saat berhasil menemukan kuliner khas dari Bandung. Beberapa diantaranya bisa Anda temukan dari 5 wisata kuliner paling populer di ... Bandung berikut ini. Sapu Lidi, Saung dengan Pemandangan Sawah Sapu Lidi terletak di Lembang, menyajikan suasana pedesaan yang asri dan sejuk dengan tujuan dapat memberikan pengalaman tersendiri bagi pengunjung. Di sini Anda akan merasakan sensasi makan dalam tempat berupa saung dengan pemandangan

Read More

Tips Hemat Untuk Memilih Paket Wisata Bandung

Jika anda ingin menghabiskan waktu berhari-hari di Bandung sebaiknya anda harus menggunakan paket wisata Bandung. Karena dengana anda menggunakan paket wisata yang tujuan lokasinya ke Bandung tentu akan menghemat biaya anda. Bukan hanya itu saja, anda tentunya akan mendapatkan keuntungan yang ... anda miliki, tidak ada salahnya anda wisata kuliner dengan makanan yang berada dikaki lima. Anda tidak harus selalu makan ditempat-tempat mewah seperti di restaurant dengan harga yang mahal. Mengingat budget yang anda miliki pas-pasan sebaiknya anda menikmati makanan khas dari Bandung dengan harga

Read More

7 Lokasi Wisata Kuliner Bandung Yang Wajib Dicoba

Ketika Anda berkunjung ke kota Bandung, jangan lupa untuk mampir ke rumah makan yogurt Cisangkuy. Berlokasi di jalan Cisangkuy No. 85, Tempat makan ini menyediakan aneka makanan khas Bandung seperti siomay, batagor, french fries yang dilengkapi dengan menu utama yogurt aneka rasa. Ada berbagai rasa ... gempol Salah satu makanan khas Bandung yang berlokasi di pasar Gempol Bandung adalah kupat tahu gempol. Sajian irisan tahu dan lontong yang lembut dipadukan dengan kuah kacang yang kental akan membuat siapapun yang merasakannya ingin datang merasakan kembali lain hari. Anda yang ingin makan kupat

Read More