Gunung Gede Kembali Membuka Jalur Pendakian Mereka dengan Tambahan Sarana Prasarana Baru

dengan beberapa kekayaan, diantaranya adalah kawasan dengan banyaknya gunung, tak hanya yang mati kebanyakan diantaranya adalah gunung yang masih aktif, karena tak memungkiri bahwa sebenarnya negara ini masuk dalam jajaran ring of fire atau cincin api. Sehingga gunung-gunung yang di lewati di ... wajib untuk dicoba sensasinya, seperti Mahameru yang menjadi puncak tertinggi di pulau Jawa, Bromo yang terkenal akan lautan pasirnya, rasakan sensasi menapakinya seperti berada dalam gurun sahara. Gunung Rinjani yang ada di kawasan Lombok, puncak yang dijuluki terindah di Asia Tenggara. Satu lagi

Read More

Daftar 12 Destinasi Wisata dengan Konsep Petualangan yang Prioritaskan Oleh Pemerintah

berkembangnya sektor pariwisata tersebut, maka pemerintah sudah menyediakan fasilitas pendukung yang memadai seperti transportasi, penginapan, pemandu hingga tour and travel yang mempunyai sertifikasi. Selain itu pemerintah juga menetapkan beberapa lokasi wisata yang dijadikan prioritasnya dalam ... lokasi wisata tersebut. Ke 2 lokasi wisata ini dianggap dapat menarik wisatawan sebanyak - banyaknya baik dari dalam maupun luar negeri dengan potensi diving dan juga petualangan yang ada di dalamnya. Ke 12 lokasi wisata tersebut seperti hiking di Tengger, Gunung Bromo, Gunung Krakatau, Gunung

Read More

Wisata di Kaldera Bromo Dibuka Kembali Secara Terbatas

Taman Nasional Bromo Tengger Semeru saat ini telah kembali membuka kawasan wisata di Gunung bromo tetapi hanya terbatas. Gunung bromo memiliki ketinggian hingga mencapai 2.300 meter ini sudah diturunkan informasinya menjadi status waspada. Perihal ini disampaikan oleh kepala taman nasional ketika ... keluarga ataupun teman merasakan indahnya kawasan wisata gunung Bromo yang ada di perbatasan Probolinggo, Malang, Pasuruan, dan Lumajang ini. Demikian ulasan singkat di atas mengenai wisata Kaldera Gunung Bromo, yang saat ini telah dibuka kembali. Walaupun secara terbatas, tetapi segala fasilitas

Read More

Menyusuri Hamparan Keindahan Gunung Pangonan

cukup menarik untuk dikunjungi adalah Dieng. Kawasan yang satu ini memang lebih dikenal sebagai pegunungan, obyek wisata yang ada juga berhubungan dengan alam, sekedar melihat panoramanya atau dengan mencoba pendakian. Pastinya tawaran pemandangan tak kalah dengan gunung Bromo, bagi kamu yang ... Dilihat dari beberapa segi memang hampir sama dengan Gunung Bromo dimana kebanyakan masyarakat penghuni kawasan tersebut adalah pemeluk agama Hindu, mereka kerap kali mengadakan serangkaian upacara sebagai bentuk dari penghormatan kepada penguasa. Meskipun terbilang baru nyatanya spot mendaki yang

Read More

Ranu Pani, Persinggahan Terakhir Menuju Puncak Semeru

Pernahkah anda merasakan sensasi berada di tempat tertinggi? Bagi anda yang seorang pendaki tentunya tidak asing dengan sensasi berada di tempat tertinggi, namun setinggi apakah tempat yang pernah anda daki? Apakah anda pernah mendaki salah satu gunung tertinggi yang ada di Jawa? Jika iya, maka ... indah dan akan memanjakan mata anda. Ketiga danau tesebut juga termasuk ke dalam rute pendakian gunung Bromo dan gunung Semeru. Luas danau Ranu Pani dan ranu Regulo hampir sama luasnya dan di pinggir kedua danau tersebut telah di jadikan berbagai fasilitas penginapan seperti rumah dan igloo. Ini

Read More