Lezatnya Ketan Duren Asli yang Dikombinasikan dengan Susu Kental Manis

Berbicara tentang kuliner memang tak akan ada habisnya, apalagi jika kuliner yang terbuat dari olahan buah durian. Beraneka ragam olahan durian kini sudah bisa kita temui di berbagai kota di Indonesia, sebut saja salah satunya adalah Ketan Durian. Ketan Durian merupakan kuliner yang berbahan dasar beras ketan yang dikukus hingga bertekstur lengket lalu ditambahkan dengan…

Read More

Kuliner yang Wajib Dicoba Ketika Sedang Jalan – Jalan di Malioboro, Yogyakarta

Tentunya kita sudah tak asing lagi dong dengan lokasi wisata yang satu ini yaitu Malioboro yang merupakan salah satu pusat keramaian di Kota Yogyakarta yang membentang dari Tugu Yogyakarta hingga ke perempatan Kantor Pos Yogyakarta. Malioboro menjadi salah satu tempat yang wajib kamu kunjungi ketika sedang berkunjung ke Yogyakarta. Pasalnya disana kamu bisa menemukan berbagai…

Read More

Jalan – Jalan ke Medan, Jangan Lupa Bawa Oleh – Oleh khas Medan Berikut Ini Ya!

Medan merupakan salah satu kota terbesar di Indonesia yang terletak di Provinsi Sumatera Utara. Berkunjung ke Medan akan menjadi pengalaman seru bagi kamu, pasalnya berbagai destinasi wisata bisa kamu kunjungi selama disana seperti salah satunya adalah wisata kuliner. Berbicara mengenai kuliner khas Medan, banyak sekali kuliner atau produk yang khas untuk dijadikan sebagai oleh –…

Read More

Bubur Jagung Mutiara, Kuliner Nikmat Dikala Musim Hujan Tiba

Akhir – akhir ini, musim hujan mulai sering mengguyur sebagian kawasan di wilayah Indonesia tak terkecuali Kota Yogyakarta. Musim hujan menjadi waktu paling malas untuk melakukan aktivitas apapun, entah itu bekerja, sekolah, atau lain sebagainya. Saat musim hujan tiba bawaannya lapar dan ngantuk. Jika perut mendadak lapar, kamu bisa menikmati bubur jagung yang cocok disantap…

Read More

Dari yang Segar – Segar Hingga yang Mengenyangkan, Inilah Deretan Kuliner di Banjarnegara yang Bisa Dicoba

Banjarnegara merupakan sebuah kabupaten di Jawa Tengah yang menyimpan begitu banyak keindahan alam dataran tingginya seperti salah satunya adalah Dieng. Nah, rasanya kurang lengkap jika berkunjung ke Banjarnegara tidak mencicipi kuliner khas nya yang sangat terkenal yaitu Dawet. Selain dawet, kamu juga bisa mencicipi kuliner khas lainnya yang tak kalah lezatnya. Mau tahu apa saja? Simak ulasannya…

Read More