Resoinangun Garden, Spot Foto Baru di Kota Jogja yang Sedang Hits di Media Sosial

Daerah Istimewa Yogyakarta merupakan sebuah kota yang terletak di Provinsi Jawa Tengah.  Kota Jogja selain terkenal dengan adat budaya yang amat kental, juga dikenal sebagai kota dengan beragam tempat wisata cantik nan indah di Indonesia. Berbagai destinasi wisata nya seperti wisata alam, wisata ... kuliner, wisata hiburan, wisata belanja, dan lain sebagainya yang bisa dikunjungi.  Setelah sukses dengan wisata alam nya berupa Kalibiru, belakangan ini Yogyakarta kembali meyuguhkan destinasi wisata alam nya berupa Resoinangun Garden. Lokasinya berada di Dusun Tegalsari, Desa Srigading,

Read More

Berkunjung ke Medan Jangan Lupa Bawa Oleh – Oleh Ini Ya

Berkunjung ke Medan akan menjadi pengalaman seru bagi kamu, pasalnya berbagai destinasi wisata bisa kamu kunjungi selama disana seperti salah satunya adalah wisata kuliner. Berbicara mengenai kuliner khas Medan, banyak sekali kuliner atau produk yang khas untuk dijadikan sebagai oleh – oleh ... mocca, blueberry, strawberry, hingga keju. Jika berkunjung ke Medan, kuliner ini bisa menjadi salah satu oleh – oleh yang pas di bawa pulang, tak perlu khawatir akan basi karena Bolu Meranti dapat bertahan hingga 3 hari di dalam lemari es. Lokasi gerai Bolu Meranti berada di Jalan Kruing No. 2K

Read More

Pulo Cinta Gorontalo yang Tak Kalah Indahnya Dibandingkan dengan Maldives

cukup besar jika ingin berlibur ke pulau tersebut. Tahukah kamu jika di Indonesia juga terdapat Maldives yaitu Pulo Cinta yang berada di Gorontalo. Daripada penasaran, simak ulasannya berikut ini ya! Seperti namanya, Pulo Cinta ini memiliki bentuk seperti hati sehingga menambah romantisme kamu jika ... Belanda pada masa peperangan. Dan ternyata dongeng yang romantis berhasil “menjual” wisata Pulo Cinta. Kembali ke masa kini, Pulo Cinta kini dibangun menjadi resort dengan 15 cottage yang berada mengelilingi pulau berbentuk hati tersebut. Pulo Cinta terletak di antara Pulau Tomini, laut yang

Read More

Lima Rekomendasi Lokasi Wisata di Kota Malang yang Bisa Kamu Kunjungi

Berbagai destinasi wisata bisa kamu temukan saat berkunjung ke kota Malang, seperti salah satunya adalah Gunung Bromo. Selain Bromo, masih banyak keindahan alam di Malang yang wajib untuk kamu eksplorasi. Nah untuk kamu yang berencana liburan ke Malang dalam waktu dekat – dekat ini. Berikut ada ... matahari terbit dan terbenam. Lokasinya berada di Kecamatan Gedangan, meskipun tidak masuk ke dalam lokasi wisata Batu Malang namun obyek wisata ini bisa dijadikan sebagai salah satu alternatif untuk berlibur di akhir pekan. 5. Museum D’ Topeng Tak jauh dari lokasi Museum Angkut, kamu bisa

Read More

Belum Lengkap Rasanya Berkunjung ke Sumatera Kalau Belum Berkunjung ke Pantai – Pantai Ini

sebagai salah satu lokasi untuk berjemur. Nah, berbicara pantai tentunya sudah tak asing lagi dengan Pulau Bali dan Pulau Lombok yang memang menyuguhkan keindahan alamnya yang memukau. Namun tahukah kamu, di Provinsi Sumatera juga terdapat beberapa pantai yang tak kalah indahnya dan wajib banget ... dikatakan Pantai Tanjung Tinggi adalah salah satu ikon pariwisata Belitung. Belum lengkap rasanya, jika berlibur ke Belitung kalau belum mengunjungi pantai ini. Lokasi nya yang mudah di akses yakni hanya berjarak sekitar 30 menit dari pusat kota Tanjung Pandan. Sesampainya di lokasi, kamu akan

Read More

Ini Loh Wisata Alam di Kota Bogor yang Bisa Dikunjungi Saat Akhir Pekan Tiba

parkir sebesar Rp. 5 ribu untuk motor dan Rp. 10 ribu untuk mobil. 4. Curug Ciherang   Bogor dengan wisata seribu curugnya selalu menjadi tempat wisata banyak orang untuk berkunjung ke kota yang satu ini. Satu lagi curug yang ada di Bogor yang menwarkan keindahan alamnya adalah Curug Ciherang. ... bisa dikatakan sebagai salah satu obyek wisata andalan di Kota Bogor. Wisata pemandangan alam sekaligus menikmati sensasi berpetualang di pegunungan menjadi daya tarik tersendiri untuk datang ke Kawah Ratu. Kawah Ratu merupakan kawah aktif dan masuk ke dalam kawasan Gunung Salak. Untuk menuju ke

Read More

Wisata Alam di Kota Bandung yang Membuat Kamu Betah Berlama – Lama

Indonesia adalah negara kepulauan yang memiliki banyak sekali kekayaan alam mulai dari hutan, laut, gunung sampai danau. Hingga saat ini kekayaan yang dimiliki Indonesia telah banyak yang dikelola menjadi wisata alam. Wisata alam Indonesia tak hanya berada di Pulau Jawa dan Bali saja namun juga ... tersebar dari Sabang hingga Merauke. Jika selama ini kamu beranggapan bahwa Bali adalah pulau terindah di Indonesia karena keindahan pantainya, bisa jadi kamu salah. Karena ternyata di daerah – daerah lain masih banyak lokasi wisata yang patut untuk kamu jelajahi seperti salah satunya adalah Kota

Read More

Selain Kalibiru, 5 Destinasi Wisata di Kulon Progo Ini Bisa Kamu Kunjungi

Berlibur ke Kota Jogja adalah salah satu pilihan untuk mengisi liburan akhir pekan kali ini setelah satu pekan beraktivitas di kantor. Seperti yang kita ketahui jika Kota Jogja memiliki segudang destinasi wisata yang bisa kamu kunjungi, diantaranya adalah wisata alam, wisata belanja, wisata ... kuliner, dan lain sebagainya. Nah berbicara tentang destinasi wisata, wajib banget  untuk mengunjungi sejumlah lokasi yang menyuguhkan destinasi wisata alamnya seperti salah satunya adalah Kulonprogo. Setelah sebelumnya terkenal dengan wisata alam nya berupa Kalibiru, kali ini banyak lokasi wisata

Read More

Lima Wisata di Bandung yang Indah dan Mempesona

Ada banyak alasan mengapa banyak wisatawan yang memilih Kota Bandung sebagai tujuan wisata saat akhir pekan atau hari libur tiba. Berbagai destinasi wisata bisa kamu temukan di Kota Kembang ini mulai dari wisata kuliner nya yang khas, wisata belanja, wisata hiburan, wisata budaya, hingga wisata ... alam nya yang mempesona. Dikelilingi oleh tiga pegunungan, sehingga Bandung terkenal akan udaranya yang sejuk serta destinasi wisata nya yang khas di dataran tinggi. Ditambah dengan kekayaan tradisi serta peninggalan masa lalu, tak salah rasanya kalau kota ini dijuluki Paris Van Java. Nah, berikut

Read More

Selain Lawang Sewu, Ini Loh Destinasi Wisata yang Bisa Dikunjungi di Kota Semarang

Sama hal nya seperti daerah lainnya di Indonesia, Semarang juga memiliki berbagai destinasi wisata yang mempesona. Seperti yang kita ketahui jika Semarang cukup terkenal dengan obyek wisata Lawang Sewu, Bukit Bego, Pantai Marina. Namun tahukah kamu, jika masih ada beberapa destinasi wisata yang ... sampai ke lokasi wisata ini membutuhkan waktu sekitar 1 jam dari pusat kota. Gardu Pandang Lereng Kelir ini berada di ketinggian 715 Mdpl. Lokasinya yang berada di ketinggian sehingga menyuguhkan pemandangan alam yang sangat cantik antara gunung, deretan pepohonan hijau dan juga landscape Kota

Read More