Bingung Cari Akomodasi Berlibur di Maladewa? Nih Berikut Tiga Akomodasi Menginap di Maladewa yang Harganya Cukup Terjangkau

Sebelum melakukan liburan mungkin ada beberapa persiapan yang perlu kamu persiapkan misalnya seperti transportasi apa yang akan kamu gunakan selama berlibur atau dimana kamu akan menginap. Karena memang dua hal tersebut merupakan hal penting selama berlibur. Berlibur ke luar negeri merupakan sebuah ... hal yang sangat menyenangkan misalnya seperti berlibur ke Maladewa. Maladewa atau Maldives merupakan sebuah pulau yang sudah sangat terkenal hingga ke seluruh dunia. Bahkan banyak wisatawan mancanegara yang tak henti – hentinya untuk berkunjung ke pulau ini karena keindahan pantainya yang sangat

Read More

Berkunjung ke Riau Jangan Lupa ke Obyek Wisata Alam yang Satu Ini Ya!

Provinsi Riau menyajikan banyak tempat wisata yang menarik dan bisa untuk kamu kunjungi, salah satunya adalah Pantai Beting Beras yang berada di Kabupaten Kepulauan Meranti. Pantai Beting Beras ini memiliki keindahan yang tak kalah menariknya dengan pantai - pantai lainnya yang ada di Indonesia. ... ikut nelayan untuk menangkap ikan dan membeli ikan hasil tangkapannya tersebut. Keindahannya yang sangat memukau membuat Pantai Beting Beras sering dijadikan sebagai tempat untuk melakukan berbagai aktivitas dan event – event wisata daerah seperti Pacu Jung Titis dan Festival Layang – Layang.

Read More

Berniat Mendaki Gunung Papandayan? Perhatikan Dulu Rute yang Akan Dilewati

Indonesia sebagai negara kepulauan yang memiliki ribuan pulau juga dianugerahi dengan gunung - gunung yang indah. Bahkan gunung - gunung tersebut tersebar di seluruh Indonesia dan menjadi lokasi pendakian yang banyak disukai oleh para pendaki. Gunung - gunung tersebut memiliki pemandangan mempesona ... yang hanya bisa dinikmati saat mendakinya. Dari Sabang sampai Merauke, Indonesia memiliki banyak sekali gunung - gunung indah seperti salah satunya adalah Gunung Papandayan yang berada di Kabupaten Garut. Kompleks wisata Papandayan menawarkan keindahan alami berupa area kawah bekas letusan gunung

Read More

Tiga Destinasi Wisata di Bogor yang Wajib Dikunjungi Saat Akhir Pekan Tiba

Pertama kali mendengar Kota Bogor rasanya sudah tak asing lagi dengan kawasan wisata Puncak yang menyuguhkan suasana sejuk dan lokasinya yang tak jauh dari ibukota. Jadi tak heran jika Bogor dijadikan sebagai salah satu lokasi wisata tujuan untuk melepas letih dari penatnya pekerjaan di Jakarta. ... Bogor memanglah memiliki segudang obyek wisata yang menarik untuk dikunjungi dan yang lebih menarik lagi kota ini juga memiliki beragam obyek wisata murah meriah serta tak bikin kantong bolong. Nah, mau tahu dimana saja? Berikut beberapa lokasi wisata yang bisa kamu kunjungi, diantaranya adalah: 1.

Read More

Lima Kepulauan Indah di Bagian Timur Indonesia

Indonesia kaya akan keindahan alam yang menakjubkan mulai dari keindahan laut, pegunungan, alam dan budaya yang sangat beraneka ragam. Salah satu wilayah yang wajib kamu kunjungi untuk mengisi liburan adalah wilayah Indonesia bagian Timur. Di kawasan tersebut terdapat destinasi wisata yang sangat ... terkenal hingga ke mancanegara. Berikut ada beberapa destinasi wisata yang bisa kamu dijadikan pilihan ketika berkunjung ke wilayah Indonesia bagian Timur. 1. Kepulauan Misool Keindahan panorama alam yang disuguhkan oleh Papua Barat sudah sangat terkenal hingga ke mancanegara. Pemandangan bawah

Read More

Mata Air Sodong, Tak Pernah Kering Airnya Meskipun Musim Kemarau Tiba

pegunungan sehingga air nya yang berwarna biru sangat menyegarkan.Destinasi wisata  ini sudah ada sejak tahun 2008 yang lalu, awalnya bukan sebagai lokasi wisata melainkan sebagai tempat untuk mencuci oleh warga sekitar. Namun lama kelamaan banyak orang yang datang ke tempat tersebut untuk mandi ... yang digunakan untuk tempat wisata namun air di kedua kolam tersebut berasal dari Mata Air Sodong. Kolam yang digunakan untuk pemandian di batasi dengan jembatan. Meskipun terbilang pemandian alam, namun kolam renang ini selalu di kuras secara berkala. Setiap harinya destinasi wisata ini selalu

Read More

Keindahan Yang Cukup Mempesona dari Pantai Surabaya Likupang

Pantai yang satu ini berada di Kecamatan Likupang, Minahasa Utara (Minut). Pengunjung yang datang ke lokasi wisata ini mengakui jika pesona Pantai Surabaya ini terdapat pemandangan yang sangat indah dan mempesona. Hal tersebut terbukti dengan keindahan garis pantai yang melengkung memanjang serta ... hamparan pasir yang hampir tidak ada bebatuannya sedikitpun. Di tepi pantai juga terdapat sabua – sabua yang bisa dimanfaatkan oleh para pengunjung sebagai tempat untuk beristirahat atau bersantai. Nah, untuk Anda yang takut akan terbakar kulitnya karena teriknya matahari maka tak perlu khawatir

Read More

Pantai Ujong Batee Aceh

Aceh adalah sebuah provinsi di Indonesia yang terletak di ujung utara Pulau Sumatera dan merupakan provinsi paling barat di Indonesia. Aceh sendiri memiliki banyak tempat wisata pantai dengan pemandangan yang sangat indah, salah satunya adalah Pantai Ujong Batee yang memiliki arti ‘ujung ... tenang, menjadikannya tempat favorit pilihan para orang tua untuk membawa anak – anaknya berenang di sini. Jaraknya tak jauh dari Kota Banda Aceh, hanya 20 menit bila ditempuh dengan kendaraan pribadi, Dalam perjalanan menuju pantai ini, pengunjung melihat benteng Indra Parta yang merupakan salah

Read More

Farm House, Destinasi Wisata di Lembang yang Mengusung Konsep Layaknya di Eropa

Ada banyak tempat wisata yang sangat memikat ketika kita berlibur ke Kota Bandung, tak hanya menawarkan wisata belanjanya saja namun kota yang satu ini menawarkan obyek wisata alam yang sangat mempesona. Nah, jika kamu ingin berlibur ke kawasan kota Bandung maka tak ada salahnya jika berkunjung ke ... yang terdapat di Farm House, diantaranya adalah: Akses untuk menuju ke tempat wisata tersebut cukup mudah untuk kamu yang tinggal di sekitar Bandung, cukup mengunjungi Jalan Setiabudhi saja lalu lanjut menuju Jalan Raya Lembang. Namun untuk wisatawan yang datang dari luar kota Bandung cukup keluar

Read More

Untuk Kamu yang Hobi Hunting Foto, Lima Spot Foto Kece di Bandung Ini Bisa Dijadikan Sebagai Pilihan Lokasi Untuk Foto

Bandung dengan segala keindahannya dan kesejukkan udaranya selalu mampu menjadi magnet tersendiri bagi para wisatawan. Berbagai macam destinasi wisata bisa kamu temukan di kota yang satu ini mulai dari wisata belanja, wisata sejarah, wisata hiburan, wisata edukasi, wisata kuliner, wisata alam, dan ... café ini. Letaknya yang berada di perbukitan Dago Bandung menyebabkan suasana sejuk yang menambah kenikmatan pengunjung 4. Taman Wisata Bunga Cihideung Taman Bunga Cihideung lembang bandung merupakan tempat Agrowisata Khusus budidaya dan Pembibitan Tanaman Hias sehingga Taman Bunga Cihideung

Read More