Aneka Ragam Oleh – Oleh Khas Semarang yang Bisa Ditemukan di Jalan Padanaran

datang saja ke Jalan Pandanaran, di kawasan tersebut  terdapat pusat oleh – oleh yang bisa Anda temukan sebagai buah tangan. Pusat Oleh – Oleh Jalan Padanaran sangat terkenal di kalangan masyarakat Semarang, karena di kawasan tersebut sebagai pusat oleh – oleh mulai dari segala jenis makanan ... serta souvenir khas Kota Semarang. Letak lokasi yang cukup strategis membuat kawasan tersebut selalu ramai dikunjungi oleh para wisatawan yang sedang berkunjung ke Kota Semarang. Salah satu makanan khas Semarang yang sudah sangat terkenal adalah Bandeng Presto yang dimana olahan bandeng ini bisa

Read More

Pilihan Akomodasi Selama Berlibur di Sekitar Kawasan Candi Borobudur

Amanjiwo Resort adalah salah satu hotel yang berkonsep resort yang berada di kawasan wisata Candi Borobudur dan pegunungan Menoreh yang ada di desa beberapa kilometer dari Borobudur tepatnya di Desa Majaksingi, Borobudur, Magelang, Jawa Tengah. Hotel ini menghadap langsung ke Candi Borobudur yang ... adalah permata tersembunyi di Magelang, Jawa Tengah dan merupakan pilihan ideal untuk perjalanan wisata kamu. Hanya berselang 5 menit dari kawasan Candi Borobudur, resort bintang 5 ini menawarkan villa – villa tradisional yang mewah dengan pemandangan ke Candi Borobudur, Gunung Merapi, dan Bukit

Read More

Liburan Seru dan Menyenangkan di Kota Malang

Bagi wisatawan, Kota Malang sudah cukup terkenal akan destinasi wisata nya yang beragam seperti wisata alam, wisata kuliner, wisata edukasi, wisata hiburan, dan lain sebagainya. Bahkan bisa dikatakan jika Malang adalah kota yang pas untuk wisata, karena lokasi nya yang strategis untuk berwisata. ... Berada di dataran tinggi membuat kota ini berhawa sejuk. Meskipun lokasi nya berada di dataran tinggi, Malang juga memiliki destinasi wisata pantai seperti daerah lainnya di Indonesia. Salah satu pantainya yang wajib dikunjungi adalah Pantai Telok yang berada di Desa Gajahrejo, Kecamatan Gedangan,

Read More

Ingin Berwisata Seru di Boyolali, Kesini Aja Yuk!

Tak hanya terkenal dengan destinasi wisata alam Merapi dan Merbabu saja namun Boyolali juga memiliki potensi wisata yang cukup banyak. Nah, berikut ada beberapa destinasi wisata alam yang terbilang baru namun sudah banyak wisatawan yang berkunjung ke obyek wisata tersebut. Penasaran apa saja ... ke obyek wisata yang satu ini, karena selain menyuguhkan keindahan alam yang mempesona. Disana kamu juga dapat melihat Elang Jawa dan sejumlah kera hutan yang berkeliaran. Tempat ini juga di dominasi dengan bambu – bambu yang apik untuk berfoto. Tiket masuknya juga murah kok yaitu Rp. 2000 saja.

Read More

Pantai Indah di Banten yang Bisa Dikunjungi Saat Akhir Pekan Tiba

Banten merupakan sebuah provinsi di Indonesia dan terletak di ujung barat Pulau Jawa dan jaraknya sangat dekat dengan Pulau Sumatera. Memiliki lokasi yang strategis Provinsi Banten memiliki potensi wisata yang luar biasa sehingga sering menjadi pilihan tempat wisata bagi warga Jakarta dan ... karena biasanya saat musim hujan tiba hempasan ombak di pantai cukup besar. 2. Pantai Anyer Selain Pantai Tanjung Lesung, ada juga Pantai Anyer yang sudah cukup terkenal di kalangan wisatawan atau pelancong. Pantai yang termasuk wisata favorit di Banten ini mempunyai hamparan pasir putih luas dan

Read More

5 Pantai Indah di Maluku yang Bisa Kamu Kunjungi

Selain Pulau Bali yang terkenal akan keindahannya, ada juga Kepulauan Maluku yang cukup terkenal dengan panorama pantainya yang tak kalah indahnya dengan Pulau Bali dan Lombok. Sejak tahun 1999, Maluku terbagi menjadi dua wilayah yaitu Provinsi Maluku dan Provinsi Maluku Utara. Beberapa destinasi ... wisata pantai yang cukup terkenal di Maluku seperti Pantai Jikomalamo, Pantai Ora, Pantai Ngurtavur bisa dimasukkan ke dalam daftar list agenda perjalanan kamu kali ini. Selain pantai – pantai yang disebutkan tadi, masih banyak lagi pantai – pantai di Maluku yang bisa kamu kunjungi. Mau tahu

Read More

Tempat Wisata Alam di Lembang yang Cocok Sebagai Lokasi Untuk Merefresh Pikiran

Selain Kota Bogor, ada juga Bandung yang menjadi salah satu kota tujuan wisata saat akhir pekan tiba. Berbagai destinasi wisata bisa kamu temukan di kota ini. Salah satu nya adalah Pemandian Air Panas Nagrak. Meskipun pemandian air panas ini terbilang baru, namun banyak wisatawan yang berkunjung ... kesini untuk berlibur atau merefresh pikiran. Lokasinya berada di Kawasan Parongpong tepatnya di Kampung Nagrak, Desa Sukajaya, Kecamatan Lembang, Cihideung, Bandung. Menurut salah satu pengurus, pemandian air panas ini sudah ada sejak dulu dan merupakan pemandian air panas alami yang berasal dari

Read More

4 Lokasi Wisata di Sragen yang Bisa Kamu Kunjungi Saat Hari Libur Tiba

juga memiliki potensi wisata yang cukup baik mulai dari wisata alam, wisata sejarah, wisata buatan, dan lain sebagainya. Nah, berikut ini ada beberapa lokasi wisata di Sragen yang bisa kamu kunjungi. Mau tahu dimana saja? Yuk simak ulasannya berikut ini: 1. Museum Manusia Purba Sangiran Museum ... Sragen. 4. Ndayu Park Destinasi Wisata Ndayu Park di Saradan Sragen Jawa Tengah adalah salah satu tempat wisata yang berada di desa saradan, kabupaten sragen, provinsi jawa tengah, negara indonesia. Destinasi Wisata Ndayu Park di Saradan Sragen Jawa Tengah adalah tempat wisata yang ramai dengan

Read More

5 Lokasi Wisata Alam di Kota Bogor yang Cocok Untuk Wisata Akhir Pekan

Kota Bogor merupakan salah satu kota yang berada di Provinsi Jawa Barat dan lokasi nya cukup dekat dengan Kota Jakarta, Tangerang, Depok, dan lain sebagainya. Maka tak heran jika banyak wisatawan dari Kota Jakarta dan sekitarnya memilih Kota Bogor sebagai lokasi wisata saat hari libur atau akhir ... pekan. Berada di dataran tinggi, membuat kota ini berhawa sejuk dan nyaman. Nah, buat kamu yang masih bingung mau liburan kemana kali ini? Tak ada salahnya memilih kota ini sebagai tujuan wisata kamu kali ini. Berikut ada beberapa lokasi wisata di Kota Bogor yang bisa kamu kunjungi. Mau tahu dimana

Read More