Nasi Goreng di Jakarta yang Wajib Dicoba
Nasi goreng merupakan salah satu kuliner khas Indonesia yang sudah cukup terkenal dan populer di kalangan masyarakat. Selain cara membuatnya yang sangat simple dan sederhana, nasi goreng bisa dijadikan sebagai menu sarapan atau mengisi perut ketika lapar pada malam hari. Tak hanya bisa dijajakan di pinggir jalan saja, namun kita juga bisa menemukan menu yang satu ini di restoran. Apalagi belakangan ini penjual nasi goreng banyak yang bermunculan dengan berbagai variasi. Nah jika kamu sedang mencari penjual nasi goreng yang nikmat, berikut ada beberapa nasi goreng yang wajib kamu coba. Diantaranya adalah:
1. Nasi Goreng Muncul Malam di Bintaro
Menu nasi goreng yang satu ini berbeda dengan nasi goreng pada umumnya karena dimasak dengan menggunakan api arang sehingga membuat aroma yang cukup khas. Meskipun hanya menggunakan tenda, kedai ini selalu ramai pengunjung setiap harinya. Untuk satu porsi Nasi Goreng Muncul Malam berisikan kikil, petai, keju, ikan asin hingga ayam serta dilengkapi dengan sambal kecap dan kerupuk yang khas. Namun ada salah satu menu yang menjadi favorit pengunjung di kedai nasi goreng ini yaitu Nasi Goreng Kerang Kangkung. Nasi goreng kerang kangkung disajikan berbeda. Ada sensasi renyah dari kangkung dan aroma khas kerang yang enak tapi tak amis. Ditambah dengan telur ceplok yang menambah citarasa nasi goreng kerang, sedap. Untuk harga yang ditawarkan pun cukup terjangkau mulai dari Rp. 13 ribu hingga Rp. 18 ribu per porsinya. Kalau kamu penasaran dengan rasa nasi goreng ini, kamu bisa langsung berkunjung ke Jalan RC Veteran, Bintaro, Jakarta Selatan tepatnya di seberang Mini Stop.
2. Nasi Goreng Gondrong atau Nasi Goreng Obama di Menteng
Penasaran dengan Nasi Goreng Gondrong? Yuk kunjungi lokasi nya yang ada di Jalan Besuki tepatnya di depan SD Obama, Menteng. Diberi nama Nasi Goreng Gondrong karena sang penjual nasi goreng berambut gondrong, ada juga yang menyebutnya nasi goreng ini adalah Nasi Goreng Gila Obama. Salah satu yang menjadi menu andalan di kedai nasi goreng ini adalah nasi goreng gila nya. Dimana setiap satu porsi nasi goreng berisikan aneka macam topping seperti telur, sosis, bakso, sayuran dan tak lupa kerupuk sebagai pelengkapnya. Untuk harganya mulai dari Rp. 25 ribu hingga Rp. 40 ribu, buka mulai pukul 7 malam hingga pukul 2 pagi.
3. Nasi Goreng Cirebon di Rawamangun
Untuk kamu yang tinggal di Jakarta Timur tentunya sudah tak asing lagi dengan nasi goreng yang satu ini yaitu Nasi Goreng Cirebon Rawamangun. Lokasinya berada di Jalan Paus Rawamangun No. 7 D tepatnya di samping kiri Mall Arion arah Terminal Rawamangun. Di kedai ini menyajikan berbagai macam menu nasi goreng seperti salah satunya adalah Nasi Goreng Pete yang menjadi menu favorit para pengunjung. Dengan bahan bahan yang segar dan bumbu alami membuat nasi goreng ini sangat wangi saat disajikan. Selain nasi goreng, kedai ini juga menyediakan menu mi goreng dan bubur ayam. Kedai ini buka dari jam 4 sore sampai jam 2 pagi.
Mungkin kamu tertarik membaca artikel yang serupa dengan "Nasi Goreng di Jakarta yang Wajib Dicoba" berikut?
Kuliner Nasi Goreng yang Wajib dicoba Saat Berkunjung ke Bandung
Nasi Goreng merupakan salah satu kuliner khas Indonesia yang sangat mudah untuk membuatnya. Selain
Lima Kuliner Nasi Goreng di Jakarta yang Bisa Kamu Temukan di Malam Hari
Kuliner khas Indonesia tak hanya rendang dan sate saja yang sudah sangat populer di kalangan
Nasi Goreng Sampah, Kuliner Unik di Kota Bandung yang Sudah Ada Sejak Tahun 1996
Siapa yang tak suka dengan Nasi Goreng? Bahkan sebagian orang sangat suka dengan kuliner yang satu
Jika kamu memiliki hobi wisata kuliner, wajib banget kayak nya mencicipi kuliner yang satu ini yaitu
Nasi Goreng yang Dikombinasikan dengan Iga Bakar, Rasanya Cukup Menggugah Selera
Sebagian besar dari masyarakat Indonesia hampir menyukai kuliner sederhana yang dapat memanjakan
Seperti yang kita ketahui jika nasi merupakan salah satu makanan pokok masyarakat Indonesia dan
Tertarik Mencicipi Kombinasi Apik Antara Nasi Goreng dengan Iga Bakar?
Sebagian besar bahkan nyaris semua orang menyukai nasi goreng yang memang menjadi kuliner sederhana
Nasi Goreng khas Padang yang Bisa Ditemukan di Kota Bogor
Untuk kamu penggemar kuliner minang maka tak ada salah nya mencicipi kuliner yang satu ini yaitu
Nasi Goreng Padang, Gurih dan Lezatnya Bisa Dirasakan Saat Suapan Pertama
Untuk kamu penggemar kuliner minang maka tak ada salah nya mencicipi kuliner yang satu ini yaitu
Seperti yang kita ketahui jika nasi merupakan salah satu makanan pokok masyarakat Indonesia dan
Aneka Ragam Resep Nasi Goreng yang Lezat
Seperti yang kita ketahui jika nasi merupakan salah satu makanan pokok masyarakat Indonesia dan
Inilah Lima Menu Sarapan Selain Nasi Goreng dan Bubur
Menu sarapan saat di pagi hari tak hanya sebatas nasi goreng dan bubur ayam saja, namun ada juga
Mulai Dari Nasi Naga Hingga Bakso Tumpeng, Kuliner Ini Wajib Banget Dicoba!
Membahas wisata kuliner di Indonesia memang tak ada habisnya, setiap daerah di Indonesia memiliki
Selain Nasi Padang, Ini Nih Kuliner khas Sumatera yang Wajib Dicoba !
Di setiap daerah, kita pasti menemukan wisata kuliner khas dari kota tersebut misalnya seperti 
Tiga Lokasi Wisata Kuliner Mie Ayam di Jakarta yang Wajib Dicoba
Selain bakso, mie ayam bisa dikatakan sebagai salah satu kuliner favorit di kalangan masyarakat dan
Nyari Kedai Nasi Uduk di Jakarta Pada Malam Hari? Kesini Aja Yuk...
Membahas wisata kuliner di Kota Jakarta memang tak ada habisnya seperti salah satu nya adalah Nasi
Nasi Uduk Khas Jakarta Bisa Kita Temukan di 4 Kedai Nasi Uduk Ini
Membahas wisata kuliner di Kota Jakarta memang tak ada habisnya seperti salah satu nya adalah Nasi
Sebagai salah satu kota terbesar di Indonesia, Surabaya cukup istimewa dengan beragam wisata nya
Mie Goreng Telur Asin di Warung Mbok Rawit Semarang, Dijamin Bikin Ketagihan
Tak kalah dengan Kota Bandung dan Jogja, Semarang juga memiliki beberapa kuliner yang lezat.
Cicipi Keunikan Mie Goreng Telur Asin di Warung Mbok Rawit Semarang Yuk!
Tak kalah dengan Kota Bandung dan Jogja, Semarang juga memiliki beberapa kuliner yang lezat.
Menu Ayam Bakar dan Goreng yang Menggugah Selera di Violin Resto Lampung
Seperti yang kita ketahui jika belakangan ini wisata kuliner menjadi salah satu kegiatan yang paling
Paduan Istimewa dari Sambal Terasi dan Ayam Goreng Rempah di ILI Kitchen
Rasanya tak lengkap jika berkunjung ke suatu daerah tidak berwisata kuliner di daerah tersebut. Nah
Suka Kuliner Ayam Goreng? Yuk Cobain Menu Spesial Ayam Geprek di Rumah Makan Ayam Geprek Istimewa
Suka kuliner Ayam Goreng? Menu masakan yang satu ini seolah tak lekang oleh waktu. Selain
Wisata Kuliner Unik khas Surabaya yang Wajib Dicoba
Surabaya merupakan kota pahlawan yang terkenal dengan istilah Arek â Arek Suroboyo. Kota ini
Empat Kuliner Lezat di Kota Jogja Ini Wajib Dicoba
Kota Yogyakarta memiliki destinasi wisata yang beragam mulai dari wisata belanja,, wisata hiburan,
Lima Rekomendasi Mie Ayam di Malang yang Wajib Dicoba
Berbicara soal Malang memang tak akan ada habisnya, kota yang berada di Provinsi Jawa Timur ini
Selain Nasi Padang, Lima Kuliner khas Sumatera Barat Ini Wajib Untuk Dicicipi
Tak hanya terkenal dengan wisata alamnya saja, namun Indonesia juga cukup terkenal dengan wisata
Nasi Uduk Jengkol, Menu yang Pas Saat Perut Keroncongan di Malam Hari
Kuliner malam bisa dijadikan sebagai alternatif untuk kamu yang merasa lapar di malam hari. Masih di
Nasi Uduk Jengkol, Kuliner Malam yang Bisa Mengganjal Perut Saat Lapar di Malam Hari
Kuliner malam bisa dijadikan sebagai alternatif untuk kamu yang merasa lapar di malam hari. Masih di
Aneka Kuliner khas Lampung yang Wajib Dicoba
Lampung merupakan salah satu provinsi yang terletak di Pulau Sumatera, dan Ibukotanya terletak di
Kuliner khas Salatiga yang Wajib Dicoba
Salatiga merupakan salah satu kota yang terletak di Provinsi Jawa Tengah, lokasi nya berada di
Top 5 Wisata Kuliner Malang yang Wajib Dicoba
Top 5 wisata kuliner Malang ini sekiranya wajib kamu masukkan ke dalam daftar agenda wisata kamu
Selain Pempek, Ini Loh Kuliner khas Palembang Lainnya yang Wajib Dicoba!
Palembang merupakan Ibukota Sumatera Selatan yang cukup terkenal dengan Jembatan Ampera nya. Tak
Mie Lampung Pak Kardi, Kuliner Semarang yang Wajib Untuk Dicoba
Semarang adalah salah satu kota besar di Indonesia yang merupakan ibukota provinsi Jawa Tengah.
Kuliner khas Yogyakarta yang Wajib Dicoba Saat Berkunjung ke Kota Pelajar
Berkunjung ke suatu daerah rasanya tak lengkap jika belum mencicipi aneka kuliner khas dari kota
7 Lokasi Wisata Kuliner Bandung Yang Wajib Dicoba
Wisata kuliner Bandung berikut ini wajib masuk dalam daftar kunjungan Anda, jika Anda tidak ingin
Ini Nih Kuliner khas Semarang yang Wajib Dicoba!
Tak kalah dengan Kota Bandung dan Jogja, Semarang juga memiliki beberapa kuliner yang lezat.
Keripik Surabi Sukur, Camilan khas Kota Bandung yang Wajib Dicoba
Kota Bandung merupakan ibukota Provinsi Jawa Barat sekaligus kota metropolitan terbesar di Jawa
Selain Gudeg, Kuliner Ini Juga Wajib Dicoba Ketika Berkunjung ke Kota Jogja
Destinasi wisata kuliner Jogja merupakan bagian yang tak terpisahkan dari iklim kepariwisataan yang
Kuliner Kekinian di Kota Bandung yang Wajib Dicoba
Kota Bandung cukup populer dengan destinasi wisata alamnya yang mempesona, maka tak heran jika
Lima Kuliner khas Lampung yang Wajib Dicoba
Lampung merupakan sebuah provinsi paling selatan di Pulau Sumatera, Ibukotanya terletak di Bandar
Jangan Leroban dan Sambal Blothong, Kuliner khas Banyuwangi yang Wajib Dicoba!
Kabupaten Banyuwangi sangat terkenal dengan keindahan alamnya yang mempesona mulai dari Gunung Ijen
Sajian yang Wajib Dicoba Ketika Berkunjung Ke Hongkong
Sebagai tempat budaya Timur dan Budaya Barat bertemu, Hongkong memiliki beragam kuliner yang otentik
Jangan Leroba dan Sambel Blotong, Kuliner yang Wajib Dicoba Ketika Berkunjung ke Banyuwangi
Kabupaten Banyuwangi sangat terkenal dengan keindahan alamnya yang mempesona mulai dari Gunung Ijen
Lontong Balap, Kuliner Unik yang Wajib Dicoba Saat Berkunjung Ke Surabaya
Bagi kamu pecinta kuliner mungkin sudah tak asing lagi dengan menu yang satu ini yaitu Lontong
Cemilan Sederhana khas Bali yang Lezat dan Wajib Dicoba
Pulau Bali juga cukup terkenal dengan wisata kuliner khas nya. Berbagai wisata kuliner bisa kita
Kuliner Lezat khas Bogor yang Satu Ini, Wajib Untuk Dicoba
Ada salah satu kuliner yang patut kamu coba apalagi jika menikmatinya di siang hari, makin mantap.
Mau Tahu Apa Saja Kuliner khas Pasuruan yang Wajib Dicoba?
Malang dan Banyuwangi merupakan daerah yang berada di Provinsi Jawa Timur dan menjadi lokasi wisata
Kuliner Unik di Kota Semarang yang Wajib Untuk Dicoba
Bicara tentang tempat kuliner, maka salah satu destinasi wisata yang tak boleh dilewatkan adalah