Hobi Diving dan Snorkeling? Hati – Hati dengan Hewan Laut Ini
Salah satu aktivitas yang paling digemari oleh para wisatawan ketika berkunjung ke suatu pulau adalah Snorkeling atau diving. Dengan melakukan aktivitas tersebut, para wisatawan dapat melihat keindahan bawah laut serta biota laut yang ada di dalamnya. Tapi ketika menyelam ada yang perlu ... lima spesies hiu ganas yang menyerang manusia, 2 diantarnya adalah black tip shark dan white tip shark yang berada di perairan Indonesia. Karena memiliki penglihatan yang sangat buruk maka rata – rata kasus penyerangan hiu pada manusia terjadi pada perenang dan peselancar, yang dikira adalah