Pantai Baru di Kawasan Gunungkidul Dengan Panorama Keindahan yang Mempesona

Siapa sangka, Gunungkidul yang identik dengan bukit kapur yang tandus menyimpan spot wisata yang menarik perhatian wisatawan. Gunungkidul merupakan salah satu kabupaten di Daerah Istimewa Yogyakarta yang terkenal dengan wisata pantai yang mempesona. Gunung Kidul di Yogyakarta seakan menjadi surga ... bagi para pecinta pantai. Ada banyak objek wisata pantai di Gunung Kidul berjejer dari ujung barat sampai ujung timur. Meskipun Kabupaten Gunungkidul di dominasi oleh perbukitan dan pegunungan kapur yang identik dengan gersang di musim kemarau, kabupaten ini mempunyai ciri khas yang unik, baik dari

Read More

Meskipun Jarang Terekspose Namun Boyolali Memiliki Potensi Wisata yang Menakjubkan

sapi karena di daerah tersebut banyak sekali ditemukan peternak susu memproduksi susu sapi. Kabupaten Boyolali juga memiliki potensi pariwisata yang cukup banyak, namun keberadaannya kurang terekspose sehingga kurang diminati oleh wisatawan. Hal itu menyebabkan pengunjung tempat wisata di Kabupaten ... wisata yang letaknya berada di Dusun Passah, Desa Sanden, Kecamatan Selo, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah. Lokasinya masih satu kecamatan dengan Gardu Pandang Suroteleng, Gardu Pandang Alam Sutera, Omah Bambu Merapi dan Bukit Gancik. Untuk kamu yang memiliki hobi mendaki gunung atau naik bukit,

Read More

Pulau Ular Buton, Meskipun Tak Berpenghuni Namun Pulau Ini Memiliki Keindahan Alam yang Menakjubkan

Sebagai negara kepulauan, banyak pulau di Indonesia yang menyuguhkan keindahan yang sangat mempesona. Dari sekian pulau yang terdapat di Indonesia, ada salah satu pulau yang sangat unik yaitu Pulau Ular yang terletak di Kabupaten Buton Selatan, Sulawesi Tenggara. Nama pulau ini memang terdengar ... tidak terdapat mata air tapi ada sebuah sumur yang didalamnya terdapat air tawar dan bisa digunakan untuk membilas kalau habis mandi di laut. Tempat ini sangat cocok untuk kamu yang menginginkan lokasi wisata dengan suasana yang tenang dan nyaman serta tidak ada suara bising kendaraan ataupun udara

Read More

Surga Bawah Laut Pulau Harapan yang Sangat Mempesona

Bingung ingin menghabiskan waktu liburan kemana? Tak ada salahnya jika kamu ingin mencari tawaran - tawaran wisata dengan harga yang terjangkau dan tentunya menyenangkan. Untuk kamu yang tinggal di daerah Ibukota Jakarta tak perlu khawatir mau berlibur kemana karena Kota Jakarta juga memiliki ... destinasi wisata alam yang bisa untuk kamu kunjungi. Beberapa pulau yang ada di Kepulauan Seribu bisa dijadikan sebagai salah satu alternatif untuk mengisi liburan kamu kali ini apalagi mengingat lokasinya yang tidak terlalu jauh dari Kota Jakarta. Beberapa pulau yang bisa kamu kunjungi di

Read More

Selain Pernah Dijajah Oleh Portugis Namun Banda Naira Memiliki Keindahan Alam yang Sangat Mempesona

kualitas eksport, pusat perikanan tangkap di kawasan Timur Indonesia, dan daerah tujuan wisata dunia. Pada tahun 1512, pertama kali nya kedatangan bangsa kolonial yang merupakan anggota ekspedisi Portugis D’Abreau yang dikirim dari Malaka oleh Albuguergue. Tujuan kolonial tersebut datang ke ... pala adalah ikan.Laut Banda kaya dengan ikan sehingga menjadikan daerah itu sebagai pusat perikanan tangkap. Ribuan kapal pencari ikan tuna berburu di wilayah perairan itu. Namun untuk destinasi wisata di Banda Naira jangan diragukan lagi karena disana terdapat beberapa keindahan alam yang wajib

Read More

Tempat Wisata Menarik di Indonesia yang Cocok Dikunjungi Saat Musim Hujan Tiba

dan kondisi jalan yang cukup baik sehingga memudahkan para wisatawan untuk berkunjung ke kawasan tersebut. 2. Pantai Indah di Kebumen Jawa Tengah juga menyediakan obyek wisata pantai yang tak kalah menariknya dengan pantai – pantai lain yang terdapat di Indonesia, salah satunya adalah pantai yang ... siapa saja yang melihatnya. 4. Pantai Biak di Papua Untuk kamu yang bosan berlibur di kawasan Pulau Jawa maka bisa memilih tempat wisata yang lebih jauh sedikit seperti melancong ke Papua dan singgah di Pantai Biak. Meskipun lokasinya berada di kawasan Timur Indonesia maka kamu bisa melakukan

Read More

Mau Berkunjung ke Pulau Derawan dengan Harga yang Murah? Ikut Open Trip Aja Yuk!

Pulau Derawan merupakan sebuah pulau yang berada di Kabupaten Berau, Kalimantan Timur namun saat ini sudah masuk ke dalam kawasan Kalimantan Utara. Pulau Derawan memiliki kekayaan alam bawah laut yang sudah terkenal baik di Indonesia ataupun mancanegara sehingga Pulau Derawan dijadikan sebagai ... salah satu destinasi wisata favorit di daerah Kalimantan. Bahkan banyak orang menyebutnya jika Pulau Derawan ini sebagai Raja Ampat kedua karena keindahan alamnya yang mempesona. Saat kamu berkunjung ke Pulau Derawan maka kamu akan disuguhkan dengan panorama alam dan juga kekayaan bahar yang dimana

Read More

Alun – Alun Kota Batu Malang Bisa Dijadikan Alternatif Liburan Kamu di Akhir Pekan

Kota Batu merupakan salah satu kawasan yang sangat terkenal di Jawa Timur. Mungkin nama kota tersebut pun sudah tidak asing lagi terdengar di telinga Anda. Kota Batu ini letaknya bersebelahan dengan Kabupaten Malang dan merupakan tempat tujuan utama wisata ketika sedang berada di Jawa Timur. Obyek ... Anda dapat menikmati obyek wisata yang terdapat di alun – alun kota secara gratis. Tempat ini sangat cocok untuk Anda yang ingin mengajak bermain anak – anak Anda. Hanya saja karena gratis tentunya tak dioperasikan, kamu mungkin hanya bisa melihat-lihat di sekitar sambil ikut bermain air di

Read More

Keindahan Yang Tak Bisa Dilupakan di Pantai Carocok Painan

perjuangan Indonesia melawan Portugis. Anda pun akan melihat reruntuhan benteng Portugis yang menurut sejarah pulau ini adalah pulau pertama Portugis menjejakkan kaki di pesisir Sumatera. Keindahan Alam Betapa indahnya wisata pantai yang satu ini, keindahan alam yang terdapat di pantai ini yaitu ... sampai lupa apabila kita berkunjung ke tempat wisata ini kita dapat mengabadikan moment berharga yang dapat anda bagikan kepada teman atau saudara tercinta. Pemandangan dan keindahan alam yang ditawarkan di kawasan pantai Carocok Painan ini tidak kalah menariknya dengan pantai-pantai yang terkenal

Read More

10 Keindahan Pantai – pantai Terkenal yang Dimiliki Oleh Indonesia

Semua orang pasti tahu jika Indonesia adalah negara yang mempunyai keindahan alam yang terdiri dari ribuan pulau yang menawarkan keindahan - keindahan alam yang luar biasa. Tak heran jika keindahan alam tersebut sudah sangat terkenal hingga ke seluruh dunia. Terletak di posisi yang sangat geografis ... yaitu berada di belahan garis khatulistiwa membuat Indonesia memiliki beberapa kekayaan pantai yang sangat cantik dan  indah. Berikut ada beberapa pantai yang menyuguhkan pesona alam yang sangat memukau dan sudah terkenal ke seluruh dunia. Diantaranya adalah: Pantai Senggigi Pantai Senggigi Lombok

Read More