Sebelum Memilih Hotel di Yogyakarta, Ada Baiknya Perhatikan Tips dan Trik Dibawah Ini

Yogyakarta merupakan salah satu kota di Indonesia yang terletak di Provinsi Jawa Tengah. Kota ini cukup terkenal dengan destinasi wisata nya berupa Candi Borobudur. Selain itu juga, kota ini memiliki destinasi wisata yang sangat cocok dikunjungi saat akhir pekan tiba atau hari libur. Tak heran ... hanya tampilannya saja tetapi tidak untuk fasilitas dan kualitas dari pelayanan hotel itu sendiri. Banyak sekali tips dan trik untuk kamu bagaimana cara memilih hotel di Jogja dengan baik agar nantinya tidak kecewa dan kamu pun dapat menikmati liburan dengan nyaman. Dekat dengan Daerah Wisata

Read More

Tips dan Trik Sebelum Memilih Hotel

Selain budget, hal yang paling penting sebelum merencanakan liburan adalah akomodasi penginapan. Mungkin sebagian dari kamu belum banyak yang tahu jika ada beberapa hal yang harus dipertimbangkan jika ingin memilih Hotel. Berikut ada beberapa tips atau hal – hal yang perlu diperhatikan jika ... kamu memilih kamar hotel agar tidak salah dalam memilih. 1. Jarak Hotel ke Destinasi Tujuan Ada baiknya saat memesan kamar hotel, lokasinya dekat dengan destinasi wisata yang akan dikunjungi nantinya. Jika tidak malah nantinya akan membuat kamu kerepotan sendiri mencari transportasi untuk menuju

Read More

Tips Wisata Belanja

yang akan dibelikan misalnya seperti makanan, benda, atau berbagai macam jenis  fashion. Apapun jenis oleh – oleh yang dibelikan tentu akan lebih baik jika membeli oleh – oleh yang merupakan khas dari daerah yang kamu kunjungi. Maka dari itu, kamu perlu perhatikan beberapa tips cermat saat ... variasinya mulai dari gantungan tas, magnet kulkas, gunting kuku hingga dompet koin. Biasanya penampilan benda – benda tersebut akan lebih menarik. Lalu, bagaimana tips cermat membeli oleh – oleh produk fashion atau barang-barang mode? Misalnya kaos, syal, atau koleksi brand ternama yang

Read More

Ingin Travelling? Jangan Lupa Bawa Barang – Barang Ini Ya!

Hari libur tiba tentunya menjadi saat yang membahagiakan bagi Anda semuanya, mengingat di sepanjang tahun kamu mungkin hanya akan dapatkan 1 hingga 2 kali waktu liburan panjang, saatnya untuk travelling, menggunakan waktu senggang yang ada dengan mengunjungi beberapa kawasan yang menarik perhatian, ... sebelumnya kamu sudah memiliki list mana saja kota yang nampaknya menarik untuk dituju. Nah mendapatkan suasana yang baru dengan beragam hal menarik tentunya akan mengisi pengalaman Anda bukan, namun sayangnya persiapan liburan tetap membutuhkan waktu yang lama. Kamu tak bisa sekarang merencanakan

Read More

Ingin Berlibur Bersama Keluarga yang Menyenangkan? Perhatikan Tips Berikut Ini!

waktu sampai tujuannya. Berikut ada beberapa tips untuk kamu agar liburan kamu terencana dengan baik. Diantaranya adalah: Waktu yang Ditetapkan  Salah satu yang harus dipersiapkan dari jauh - jauh hari adalah waktu dan tanggal. Biasanya orang yang ingin berlibur dalam waktu yang lama bisa ... ditempuh dengan waktu yang cukup lama atau sebaliknya. Buat List Tujuan Liburan Sebelum liburan , ada baiknya memastikan obyek wisata mana yang akan dituju. Setelah ditemukan, baru lah membuat list atau daftar tempat wisata yang akan kamu tuju. Pilihlah obyek -objek wisata yang menurut kamu

Read More

Mau Travelling di Bulan Ramadhan? Barang – Barang Ini Wajib Kamu Bawa Selama Travelling

Saat ini kita sedang memasuki Bulan Ramadhan dan saatnya untuk menyucikan diri dengan menjalani ibadah puasa di bulan ini. Nah, meskipun saat ini sedang berpuasa maka tak ada salahnya juga liburan akhir pekan diisi dengan travelling. Berkunjung ke tempat wisata dan bisa melihat langsung keindahan ... alam itu hal yang sangat mengasyikkan apalagi sambil menunggu waktu berbuka. Namun tak ada salahnya sebelum berangkat travelling kamu mempersiapkan barang - barang yang dapat melindungi bagian tubuh kamu yang terkena sinar matahari langsung. Mau tahu benda apa saja yang bisa kamu bawa saat

Read More

Meskipun Tidak Sampai Ke Puncak Pendakian, Kamu Juga Bisa Melihat Keindahan Alam dari Basecamp Berikut

Mendaki gunung saat ini sudah menjadi aktivitas yang paling banyak dinikmati di kalangan masyarakat mulai dari anak muda hingga orangtua. Selain untuk menikmati keindahan alam dari ketinggian, aktivitas ini juga bisa melatih mental dan fisik. Biasanya para pendaki gunung mempersiapkan segala ... sesuatu nya sebelum melakukan pendakian. Barang - barang yang biasa dibawa meliputi tenda, sleeping bag, nesting, cooking set, senter, matrass, obat - obatan, dan lain sebagainya. Namun untuk kamu yang tidak memiliki banyak waktu untuk melakukan pendakian hingga ke puncak maka tak perlu khawatir,

Read More

Cara Ampuh Menghilangkan Rasa Takut Saat Naik Pesawat

Liburan merupakan waktu yang ditunggu - tunggu oleh  sebagian orang maka tak heran jika ada sebagian orang mengisi waktu liburan tersebut dengan hal - hal yang menyenangkan. Beberapa diantara kamu pastinya ada yang menggunakan pesawat sebagai alat transportasi untuk berlibur namun terkadang ... menggunakan transportasi yang satu ini membuat beberapa orang takut. Seperti yang dilaporkan sebuah data yang dimana 40 persen orang mengalami kecemasan ketika naik pesawat. Namun kini kamu tak perlu khawatir lagi jika menggunakan alat transportasi yang satu ini, karena ada beberapa tips dari

Read More

Kini Tak Perlu Khawatir Travelling Menggunakan Hijab, Tips Berikut Memudahkan Kamu Agar Tetap Nyaman Dalam Berpakaian Selama Travelling

Mungkin ada sebagian dari kalian tidak terlalu mementingkan penampilan apalagi dengan yang cuek dengan penampilan. Namun lain halnya dengan kamu yang menggunakan hijab saat bepergian terutama untuk wanita. Penampilan merupakan hal yang paling diutamakan dan diperhatikan apalagi jika liburannya ... dengan berkunjung ke kota – kota besar seperti Jogja, Denpasar, Malang, atau Bandung. Tak hanya pakaian yang nyaman namun juga kamu membutuhkan penampilan yang mendukung. Berikut ada beberapa tips untuk kamu yang menggunakan hijab agar tetap nyaman dalam berpakaian. 1. Gunakan Pakaian yang Ringan

Read More

Lima Hewan Laut di Perairan Tropis yang Wajib Diwaspadai Jika Sedang Melakukan Snorkeling

Snorkeling atau diving merupakan aktivitas yang paling digemari oleh para wisatawan ketika berkunjung ke suatu pulau. Dengan melakukan aktivitas tersebut, para wisatawan dapat melihat keindahan bawah laut serta biota laut yang ada di dalamnya. Tapi ketika menyelam ada yang perlu diperhatikan ... tentang penyelaman misalnya saja seperti hewan – hewan yang ada di laut yang bersifat agresif saat menyerang. Namun hewan tersebut tidak akan menyerang jika kita tidak mengganggunya. Untuk lebih lanjutnya, dibawah ini ada beberapa hewan laut di perairan tropis yang tidak akan mengganggu jika kita

Read More