Menuruni Ketinggian Papan Luncur Air Tertinggi di Dunia

Bagi yang cukup berani untuk menikmati berbagai wahana permainan yang seru dan menantang, maka sebaiknya mencoba sensasi di Water Slide Verruckt. Verruckt berada di Kansas City, Amerika Serikat dan sudah dinobatkan sebagai water slide tertinggi di dunia. Sedikit berbeda dengan water slide atau papa luncur air di kebanyakan tempat selalu berada di kolam renang. Papan luncur air ini dihadirkan dengan desain yang menjulang tinggi dan kelokan yang menantang adrenalin. Menikmati Sensasi Papan Luncur Air Tertinggi Nama Verruckt diambil dari bahasa Jerman yang memiliki arti “gila” dan nama ini mendeskripsikan sensasi ketika menikmati wahana menantang ini. Sebelum menjadi water slide tertinggi pembukaan Verruckt untuk umum sempat dibatalkan tiga kali dengan alasan tertentu. Setelah sekian penundaan yang dilakukan maka akhirnya pun resmi dibuka untuk dinikmati umum. Mendengar namanya maka sekilas Kita sudah mendapatkan informasi bagaimana sensasi berada di dalamnya. Tantangan pun semakin terasa ketika melihat desain papa luncur yang cukup menjulang dan berkelok. Verrcukt sendiri sebenarnya masih menjadi bagian dari kawasan taman air Schluterband dan menjadi day tarik bagi pengunjung. Water slide ini memiliki tinggi sekitar 51 meter sehingga dinobatkan oleh Guinnes World Record sebagai papan luncur air tertinggi. Ketinggian tersebut berhasil mengalahkan tingginya Patung Liberty dan cukup mengagumkan. Papan luncur di dalamnya bisa melaju dengan kecepatan 104 kilometer per jamnya. Kecepatan meluncur di medan yang menukik dan meninggi tajam tentu memberikan sensasi yang menegangkan namun sekaligus menyenangkan. Papan luncur tertinggi di dunia ini pun menyediakan puncak papan sebanyak dua puncak sehingga ketegangannya pun berkali lipat. Tidak mengherankan jika mayoritas pengunjung yang berhasil naik ke wahana papan tertinggi ini haruslah tidak memiliki riwayat penyakit asma maupun jantung. Apalagi untuk bisa naik ke dalam papan penumpangnya perlu menaiki ratusan anak tangga terlebih dahulu. Ketinggian yang melebihi sekitar 94 inci dari Patung Liberty ini memang memerlukan kesiapan mental dari calon penumpangnya. Sebab akan meluncur dengan kencang dari ketinggian yang bisa membuat penumpang mabuk ataupun pusing. Terlepas dari resiko yang ada diperlukan persiapan khusus dari siapa saja yang hendak naik di papan luncur ini. Apalagi penumpang hanya dibatasi untuk tiga orang saja sehingga perlu mengajak orang terdekat atau keluarga yang tepat. Pembukaan papan luncur ini memang menghadapi sekian kendala dan tes yang dilakukan oleh pihak terkait. Sebab dengan ketinggian yang memukau tentu diperlukan perhitungan keselamatan bagi penumpang secara mendetail. Maka di lakukanlah serangkaian tes dan uji coba sebelum kelayakan diberikan kepada Verruckt ini. Berdasarkan berbagai uji coba yang dilakukan membuat wahana ini kemudian menggunakan ban khusus bagi penikmatnya. Penyempurnaan pun dilakukan untuk memberikan keamanan seratus persen kepada mereka yang menyukai wahana menantang. Hasilnya sudah dapat dilihat bahwa Verruckt kemudian bisa dinikmati oleh semua pengunjung yang tertarik dengan wahana menantang ini. Pengalaman yang luar biasa bisa memberikan kenangan manis setelah menjajal bagaimana ketinggian bisa menukik adrenalin secara maksimal. Melihat berbagai daya tarik yang dimiliki Verruckt ini tentunya tidak keliru jika memiliki rencana untuk mencobanya kapan –  kapan. Temukan pemacu adrenalin yang menguras konsentrasi dan keberanian namun tetap aman dilakukan. Hanya jika berkunjung ke Verruckt di Kansas yang menjadi water slide tertinggi dan juga paling menegangkan di dunia sebagai pemecah rekor dari Guinnes World Record.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.