Sudah Ada Rencana Berlibur Kemana Weekend Kali Ini? Kalau Belum, Kesini Aja Yuk!

Bandung cukup terkenal dengan destinasi wisata nya yang sangat beragam terutama di kawasan Bandung Selatan. Kawasan Bandung Selatan lebih dikenal sebagai sentra kegiatan agrowisata seperti pertanian dan perkebunan teh yang berada di Rancabali, Ciwidey, Malabar, Pangalengan dan Gununghalu. Keindahan alamnya pun tak kalah indahnya dengan Bandung Utara, sebut saja daerah Ciwidey yang menawarkan keindahan alam…

Read More

Berlibur ke Malang? Jangan Lupa Wisata Kulineran di Tujuh Tempat Ini Ya!

Selain dikenal dengan tempat hiburannya yang beragam, wisata kuliner Malang juga menawarkan rasa yang berbeda untuk penikmat kuliner. Malang yang dikenal sebagai kota penghasil Apel ini juga memiliki berbagai jenis panganan yang patut untuk dicicipi apabila berkunjung langsung kesini.  Seperti layaknya kota besar yang ada di Indonesia, Malang juga memiliki berbagai café dengan ciri khas…

Read More

Jalan – Jalan ke Tasik, Jangan Lupa Mencicipi Bakso di Kedai Mie Bakso Laksana

Kuliner yang satu ini nampaknya sudah tak asing lagi untuk para pecinta kuliner, pasalnya hampir di setiap penjuru kota kamu akan dengan mudahnya menemui kuliner yang berbahan dasar daging sapi ini yaitu Bakso. Bakso bisa dikatakan sebagai salah satu menu favorit masyarakat di Indonesia apalagi jika menyantapnya pada siang hari atau dalam suasana hujan. Nah,…

Read More

Destinasi Wisata Baru di Kota Bogor yang Cocok Untuk Dijadikan Tempat Liburan

Kota Bogor cukup terkenal dengan destinasi wisata alamnya seperti salah satunya adalah kawasan Puncak, Bogor. Namun ada satu lagi destinasi wisata baru di Kota Bogor yang wajib untuk kamu kunjungi ketika hari libur tiba yaitu Mata Air Sodong. Lokasinya berada di Desa Ligar Mukti, Kecamatan Klapanunggal, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Mata Air Sodong merupakan salah…

Read More

Sajian Unik dan Lezat dari Kuliner khas Nusantara

Membahas wisata kuliner di Indonesia memang tak ada habisnya, setiap daerah di Indonesia memiliki kuliner khas nya masing – masing. Apalagi kini sudah banyak kuliner yang dimodifikasi menjadi sesuatu yang unik dan memiliki daya tarik tersendiri. Tak hanya bentuknya saja yang dimodifikasi namun rasa yang ditawarkan pun lebih beragam. Nah, berikut ada beberapa kuliner khas Indonesia…

Read More

Ingin Menghilangkan Penat Sejenak? Kesini Aja Yuk!

Pesona Pulau Jawa memang tak akan ada habisnya, sebagai pulau yang menjadi sentra perkembangan ekonomi di Indonesia. Pulau Jawa memang memiliki daya tarik tersendiri baik dilihat dari wisata kebudayaan, wisata kuliner hingga obyek wisatanya. Jawa Tengah merupakan salah satu provinsi di Pulau Jawa yang memiliki pesona wisata yang tak kalah indahnya dengan daerah – daerah lainnya….

Read More

Destinasi Wisata Baru di Banyuwangi yang Mulai Terkenal Keindahannya

Jawa Timur merupakan salah salah satu propinsi di Jawa Timur yang memiliki kawasan yang cukup luas. Kondisi geografisnya sangat beragam seperti Gunung, Laut, bahkan Hutan Rimba dapat kamu temui di Jawa Timur. Dengan demikian, ada banyak pilihan destinasi wisata yang bisa kamu temukan di Jawa Timur.  Selain terkenal dengan destinasi wisata Gunung Bromo dan Kawah Ijen, belakangan ini…

Read More