Selain Nasi Padang, Ini Nih Kuliner khas Sumatera yang Wajib Dicoba !

Di setiap daerah, kita pasti menemukan wisata kuliner khas dari kota tersebut misalnya seperti Kota Yogyakarta dengan kuliner Gudegnya yang sudah cukup terkenal di kalangan masyarakat, dan masih banyak lagi yang lainnya. Rasanya tak lengkap jika berkunjung ke suatu daerah tanpa mencicipi ... wisata kuliner yaitu Sate Lokan atau Sate Kerang. Hidangan ini cukup mudah ditemui di daerah – daerah Pasaman, Padang, Pariaman dan Pesisir Selatan. Sesuai namanya, sate ini berbahan dasar kerang yang umumnya berasal dari jenis kerang hijau.  4. Sala Lauak Sala lauak merupakan camilan khas

Read More

Selain Rendang, 4 Hidangan khas Minang Ini Wajib Kamu Coba!

Rendang merupakan salah satu kuliner khas Minang yang sudah cukup populer di kalangan masyarakat Indonesia. Citarasa nya yang khas dan lezat membuat kuliner ini pernah dinobatkan sebagai salah satu kuliner terenak di dunia oleh CNN. Makanan yang berbahan utama dari daging sapi yang diungkep, ... kemudian ditambahkan dengan rempah-rempah pilihan sehingga menjadikan makanan ini sangat enak dan lezat. Selain rendang, masih ada lagi kuliner khas Minang lainnya yang tak kalah lezatnya loh! Mau tahu apa saja? Simak ulasannya berikut ini ya! 1. Palai Rinuak Jika kamu berkesempatan berkunjung ke

Read More