Bandung merupakan salah satu kota terbesar di Indonesia yang sudah cukup terkenal dengan destinasi wisata nya yang mempesona. Berbagai destinasi wisata bisa kamu temukan di Bandung mulai dari wisata alam, wisata kuliner, wisata belanja, wisata hiburan, dan lain sebagainya. Maka tak heran jika akhir pekan tiba atau hari libur tiba, kota ini selalu dipadati oleh wisatawan yang berasal dari luar Kota Bandung. Rasanya tak cukup jika menjelajahi Kota Bandung hanya dalam satu hari saja. Namun tak perlu khawatir, jika kamu ingin berkunjung ke Bandung dalam beberapa hari maka kamu bisa menyewa akomodasi penginapan yang ada di kota ini.Berikut ada 7 rekomendasi hotel di Bandung yang bisa kamu jadikan sebagai pilihan lokasi untuk menginap. Diantaranya adalah:1. RedDoorz near Parahyangan UniversityRedDoorz Near Parahyangan University merupakan salah satu akomodasi penginapan di Kot Bandung yang lokasinya berada di Jalan Rancabentang No. 3A, Ciumbuleuit, Bandung. Letaknya yang cukup strategis dan tidak terlalu jauh dari pusat kota sehingga mempermudah para tamuna untuk berkunjung ke beberapa destinasi wisata. Dengan desain bangunan yang minimalis sehingga membuat hotel ini terlihat rapi dan juga bersih. Dilengkapi dengan fasilitas yang cukup lengkap mulai dari Wi-fi gratis yang bisa di akses di setiap area, AC dan TV di setiap kamarnya, kamar bebas asap rokok dan lain sebagainya. Untuk arif per malam nya mulai dari Rp. 153.84,-2. 100 Meters Toll Access Kopo HostelSesuai dengan namanya, 100 Meters Toll Access Kopo Hostel berlokasi di Jalan Kopo No. 538, Cirangrang, Bandung. Suasananya yang bersih dan rapih serta fasilitas yang cukup memadai sehingga sangat cocok untuk kamu yang akan berlibur di Bandung atau kunjungan bisnis. Untuk tarif kamar per malamnya pun cukup terjangkau yaitu mulai dari Rp. 156.323,-3. SM Residence & Guest House PasteurSM Residence & Guest House Pasteur berlokasi di Jalan Babakan Jeruk Indah I No. 11, Bandung. Letaknya cukup strategis yaitu sekitar 10 menit dari Bandara Husein Sastranegara, Bandung Trade Center, Rumah Mode Factory Outlet, dan lain sebagainya. Fasilitas yang ditawarkan pun cukup lengkap, dimana setiap kamarnya terdapat TV layar datar, akses Wi-fi gratis, kamar mandi, dan lain sebagainya. Tarifnya cukup terjangkau mulai dari Rp. 156.753,- per malamnya. 4. Imah Seuri SyariahImah Seuri Syariah menawarkan penginapan yang nyaman dengan fasilitas memadai mulai dari kamar tidur yang dilengkapi dengan fasilitas yang cukup lengkap. Dengan desain interior yang unik dan artistik, membuat siapa saja yang menginap merasa betah dan nyaman. Lokasinya berada di Kampung Paneungteung, Desa Cianjuang Rahayu, Parongpong, Bandung. Tarif permalam na mulai dari Rp. 160.330,-5. Imperium Hotel BandungBerlokasi di Jalan Dr. Rum No.30-32, Bandung, tiap kamar di hotel ini dilengkapi peralatan mandi, LCD TV, AC, kulkas dan Wi-Fi gratis. Tak cuma itu, hotel juga menawarkan fasilitas lain seperti sauna, fitness, layanan pijat serta restoran Nuansa Steak House yang menerima pesanan selama 24 jam. Harga kamar permalam mulai Rp 165.342.
- Home
- Lima Akomodasi Penginapan Murah di Bandung yang Pas Untuk Berlibur