4 Perbukitan di Bali dengan Pemandangan Indah Nan Mempesona
Seperti yang kita ketahui jika Pulau Bali memiliki keindahan alam yang mempesona dan menjadi tujuan wisata bagi wisatawan local hingga wisatawan mancanegara. Beragam wisata di Bali selalu menarik untuk dikunjungi. Mulai dari wisata bernuansa modern hingga klasik bisa kamu temukan disini. Karena ... keindahan alamnya, Bali selalu masuk ke dalam daftar destinasi wisata bagi sejumlah wisatawan yang ingin menghabiskan liburan nya. Nah, berikut ini beberapa destinasi wisata di Pulau Bali yang bisa kamu kunjungi. Diantaranya adalah : 1. Bukit Amuk Bay Sesuai dengan namanya, destinasi wisata yang