Berkenalan dengan Suguhan Air Terjun Kedung Pengilon di Yogyakarta
Membahas mengenai kegiatan wisata tentunya semakin banyak pilihan tempat yang bisa dijadikan tujuan liburan. Yogyakarta yang juga dikenal sebagai Kota Pelajar sejak dulu memang menjadi destinasi wisata oleh banyak wisatawan domestik maupun luar negeri. Banyak lokasi wisata di Yogyakarta yang ... tempat menarik yang jarang terekspos. Misalnya saja ketika Kita datang ke kawasan Bantul, disana Kita bisa melihat air terjun yang sangat indah yang bernama Air Terjun Kedung Pengilon. Kawasan Bantul sendiri memang sudah menjadi daerah wisata terbaik di Yogyakarta dibandingkan dengan daerah lain